Selamat Hari Guru Nasional 2021 "Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan."

Berita Lainnya - 25 November 2021

 

“..Semua baktimu akan kuukir di dalam hatiku

S'bagai prasasti t'rima kasihku 'tuk pengabdianmu

Engkau sebagai pelita dalam kegelapan

Engkau laksana embun penyejuk dalam kehausan…”

 

Sepotong bait Hymne Guru di atas dilantunkan di berbagai tempat untuk mengingat kembali betapa sangat patut kita bersyukur masih memiliki guru-guru yang hebat di sekitar kita. Pada 25 November 2021 diperingati sebagai Hari Guru Nasional dengan tema yang diusung oleh Kemendikbud yaitu "Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan."

 

Guru menurut KBBI adalah “orang yang profesinya mengajar”. Namun sesungguhnya seorang guru tidak hanya mengajar pelajaran saja namun sikap dan moral yang diajarkan kepada peserta didik. Sesuai dengan tema yang ada kiranya guru pun bisa semakin semangat dan semakin bergerak dengan hati. Terutama melihat kondisi pendidikan di tengah pandemi sangat banyak kesulitan yang dialami, mulai dari mengajar melalui berbagai media pembelajaran baru namun guru selalu berusaha keluar dari zona nyaman demi pendidikan yang lebih baik. Pendidikan tidak terhenti hanya karena pandemi, namun dengan semangat guru yang luar biasa niscaya bisa memulihkan pendidikan Indonesia menjadi lebih baik lagi.

 

Sukacita hari guru juga dirasakan guru dan karyawan SMAK PENABUR Kota Jababeka, dengan doa dan ucapan dari peserta didik. Kiranya kobar semangat melayani tidak pernah pudar malah semakin berapi-api. Sebab segala yang disampaikan dari hati akan sampai ke hati. Selamat Hari Guru 2021!



Penulis: Kristin S Silaban

Editor: Maria Fransisca

Dokumentasi: Riana Weningtyas

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023
Doa Syafaat Kelas 12 - Maju Menuju Tujuan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 February 2023
Pojok Best : "MENTOR BEST"
Kali ini Tim MENTOR BEST SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 3 : “Tips & Trik PDKT d...
Penulis : Bernadette 
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 February 2023
INFO PERPUSTAKAAN AKJ - PEMBACA TERAKTIF JANUARI ...
INFO PERPUSTAKAAN AKJ - PEMBACA TERAKTIF JANUARI ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2023
Best Stories : Targetku di Semester Genap, Ingin ...
Best Stories : Targetku di Semester Genap, Ingin ...
Berita Lainnya - 24 December 2020
Pojok BEST: TAK MENGENAL DIRI SENDIRI
Berita Lainnya - 17 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK
Berita Lainnya - 12 February 2021
Tahun Baru Imlek 2021 "Gong Xi Fa Cai"
Berita Lainnya - 10 March 2021
Pojok BEST: Menjadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 14 March 2021
Selamat Hari Raya Nyepi
Berita Lainnya - 29 November 2022
Pojok Best : Membuka Sudut Pandang Baru
Berita Lainnya - 30 November 2022
Pojok Best : Naluri Untuk Berbuat Kebaikan
Sebab tujuan kita bukan untuk memperkenankan manu...
Berita Lainnya - 01 December 2022
Pojok Best : Berdoa Dengan Bijak
Sobat AKJ, tadi adalah beberapa tips atau cara ya...
Berita Lainnya - 02 December 2022
Pojok Best : Tetaplah Hidup Dalam Kebenaran
Kebenaran memang menyakitkan karena kita pasti ak...
Berita Lainnya - 03 December 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Membuka Tangan Dan Hat...
namun dari segala masalah yang menimpanya ia akan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membahu
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Fun Reflection
Ceritaku di Character Building: Fun Reflection
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 29 August 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Berita Lainnya - 30 August 2024
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Berita Lainnya - 02 September 2024
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Berita Lainnya - 03 September 2024
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah

Choose Your School

GO