Prokrastinasi Akademik, NO!

Berita Lainnya - 27 August 2020

Hallo teman-teman, menyambung edisi “Merdeka Belajar”, kali ini kita akan membahas mengenai Prokrastinasi Akademik. Kalau kalian mencari arti kata “prokrastinasi” pasti kalian akan banyak menemukan definisi dari para ahli terutama dalam bidang ilmu psikologi. Nah, dari banyak definisi tersebut, kita bisa simpulkan secara singkat bahwa makna dari prokrastinasi adalah penundaan. Jadi, kalau hari ini kita membahas “Prokrastinasi Akademik”, berarti kita lagi membahas penundaan-penundaan yang dilakukan dalam hal akademik seperti menunda belajar atau menunda mengerjakan tugas-tugas sekolah. Kalau membahas mengenai prokrastinasi akademik akan banyak dan panjang sekali hal yang bisa kita bahas. Untuk kali ini, kita akan membahas mengenai ciri-ciri dari orang yang melakukan prokrastinasi akademik atau bisa kita sebut sebagai prokrastinator. Dilansir dari situs psikologihore.com, inilah ciri-ciri prokrastinator.

 

  1. Penundaan untuk memulai atau menyelesaikan tugas

Prokrastinator tahu bahwa tugas harus diselesaikan dan tugas ini penting. Tapi yang namanya prokrastinator tetap saja menunda untuk memulainya. Kalaupun sudah dimulai, proses pengerjaannya biasanya tersendat-sendat.

 

  1. Keterlambatan dalam mengerjakan tugas

Prokrastinator akan membutuhkan waktu yang lama untuk mengerjakan tugasnya. Mereka akan menggunakan waktu yang ada untuk mempersiapkan diri secara berlebihan, melakukan hal-hal yang tidak penting, dan tidak fokus dalam pengerjaannya. Ini yang membuat tugas jadi lama terselesaikan.

 

  1. Kesenjangan waktu antara rencana dan kinerja aktual

Ciri-ciri berikutnya adalah planning dan prakteknya beda jauh. Misalnya begini, kamu sudah menargetkan kalau minggu ini kamu harus mendapatkan judul makalah, tapi karena selalu menunda, target yang seharusnya minggu ini selesai jadi molor menjadi dua minggu.

 

  1. Melakukan aktivitas lain yang lebih menyenangkan

Seorang prokrastinator memiliki kecenderungan untuk sengaja tidak segera menyelesaikan tugasnya. Ya,kecenderungan ini seringnya terjadi karena mereka menggunakan waktu yang dimiliki untuk melakukan aktivitas lainnya yang dipandang lebih menyenangkan  dan menghibur. Tanpa sadar kegiatan itu sudah menyita waktu untuk mengerjakan tugas yang seharusnya diselesaikan.

 

Nah, itulah ciri-ciri prokrastinator. Apakah kalian melakukan hal-hal tersebut? Kalau iya, mungkin saja kalian sedang melakukan prokrastinasi akademik. Prokrastinasi merupakan hal yang tidak baik untuk kita lakukan. Melakukan penundaan-penundaan sudah pasti membuat waktu yang kita miliki menjadi tidak efektif. Sebagai generasi BEST, pastikan kita terhindar dari perilaku itu, ya teman-teman.
Selamat belajar!! Stay positive and stay healthy!!

 

Penulis: Gisela Winda

Penyunting: Nunut Dumariana

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 06 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Melakukan Firman Tuhan
Berita Lainnya - 07 September 2021
POJOK BEST: Belajar Kesetiaan dari Rut dan Ayub
Kalian semua pasti pernah mendengar istilah "fake...
Berita Lainnya - 08 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan
Pernah tidak sih kita membuat janji dengan teman ...
Berita Lainnya - 09 September 2021
POJOK BEST: Aku? Insecure? Nggak Dulu Deh
“Aku nggak mau makan nasi hari ini deh, lagi diet...
Berita Lainnya - 10 September 2021
POJOK BEST: Ketemu 10 Ribu Aja Diambil, Apalagi 1...
Terkadang kita tidak menyadari banyak hal yang ki...
Berita Lainnya - 01 June 2022
Selamat Memperingati Hari Lahir Pancasila 1 Juni ...
Berita Lainnya - 13 June 2022
POJOK BEST: Kedamaian
Nah, bagaimana cara kita agar dapat menjaga sikap...
Berita Lainnya - 16 June 2022
POJOK BEST: Marah
Aristotles adalah seorang filsuf dari Yunani. Dia...
Berita Lainnya - 10 July 2022
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Berita Lainnya - 24 July 2022
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru. Ingatlah se...
Berita Lainnya - 12 April 2023
Caring Moment: Berbagi Kepada Sesama
Berita Lainnya - 13 April 2023
Pojok Best : Jangan Takut, Tersenyumlah !
Jangan biarkan masalah menghapus senyum di bibirm...
Berita Lainnya - 13 April 2023
Caring Moment: Membantu Sambil Belajar Hal Baru
Membantu orang lain membuat saya sangat bersyukur...
Berita Lainnya - 14 April 2023
Pojok Best : Sudahkah Anda Tersenyum Hari Ini?
Perasaan bahagia akan membawa orang untuk dapat b...
Berita Lainnya - 14 April 2023
Caring Moment: Memberi
Memberi itu bukan untuk menyombongkan diri sendir...
Berita Lainnya - 14 December 2023
Pojok Best : Berkat Allah akan Kerendahan Hati
Berita Lainnya - 13 December 2023
Pojok Best : Menjadi Rendah Hati dan Bahagia
Menjadi seseorang yang rendah hati dan bahagia le...
Berita Lainnya - 15 December 2023
Pojok Best : Merendahkan Diri
Hendaklah kita selalu merendahkan diri dalam situ...
Berita Lainnya - 19 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Sebagai Pintu Kesuksesan
Sikap rendah hati membangun kepercayaan dan konek...
Berita Lainnya - 20 December 2023
Pojok Best : Jangan Menyombongkan Diri
Kerendahan hati bukan berarti merasa rendah diri ...

Choose Your School

GO