Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK

Berita Lainnya - 17 December 2020

Di era sekarang ini, IPTEK bukan lagi menjadi sesuatu yang asing di dunia. Perkembangan IPTEK pun terasa sangat cepat. Saat ini, segala sesuatu terasa menjadi sangat mudah diakses. Bahkan, jarak pun tidak dapat memisahkan kita karena IPTEK yang semakin berkembang ini, yang jauh akan terasa lebih dekat. Ya, benar, tapi jangan sampai karena IPTEK juga yang dekat menjadi terasa jauh.

 

Amsal 1:5 (TB) berkata “baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan - ”

 

Seperti ayat di atas, yuk kita gunakan IPTEK dengan sebaik mungkin. Saling membangun satu sama lain dan saling berbagi berkat. Jangan sampai IPTEK merampas kehidupan kita yang sesungguhnya. Mari atur waktu kita dalam menggunakan teknologi agar kita dapat membagi waktu dengan baik. Kapan waktu untuk bermain HP dan kapan waktu untuk quality time bersama keluarga dan orang-orang yang kita cintai.

 

Apalagi di saat sekarang ini, ketika segala sesuatu harus dilakukan secara on line, inilah saat yang sangat tepat untuk kita menggunakan teknologi sebaik mungkin, seperti penggunaan akun media sosial kita yang kita pakai dengan bijak. Jangan tunggu lagi! Yuk, bersama-sama membangun Indonesia yang lebih baik melalui penggunaan IPTEK!

 

 

Penulis: Graciella Angelica

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 August 2022
Entrepreneur Program - Hidroponik
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2022
Literasi Membaca SMAK PENABUR Kota Jababeka
Literasi KBBI : kemampuan menulis dan membaca n p...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 July 2022
Ibadah Perayaan HUT PENABUR Ke-72
Dalam rangka merayakan hari ulang tahun BPK PENAB...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 July 2022
HARI ANAK NASIONAL 2022
HARI ANAK NASIONAL 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 July 2022
Upacara Bendera - Senin, 18 Juli 2022
Upacara Bendera - Senin, 18 Juli 2022
Berita Lainnya - 21 October 2021
POJOK BEST: Mengapa Kita Harus Tekun?
Berita Lainnya - 22 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan adalah Kunci Kesuksesan
Ketekunan adalah kunci kesuksesan. Bagaimana mung...
Berita Lainnya - 25 October 2021
POJOK BEST: Jadilah Tekun
Sebab barangsiapa menabur dalam dagingnya, ia aka...
Berita Lainnya - 26 October 2021
POJOK BEST: Sabar dalam Penderitaan
“Masalah lagi masalah lagi, kapan sih masalah aka...
Berita Lainnya - 28 October 2021
POJOK BEST: Tuhan yang Memberi Kekuatan
"Melalui kerja keras, ketekunan dan iman kepada T...
Berita Lainnya - 18 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Setiap Hari
Berita Lainnya - 19 August 2022
Pojok Best : Lakukan dari hal kecil dan sederhana
Pojok Best : Kemurahan Hati: Lakukan dari hal kec...
Berita Lainnya - 20 August 2022
Pojok Best : Aku Mengasihi Kamu Tanpa Batas
mengasihi tanpa batas
Berita Lainnya - 21 August 2022
Pojok Best : Tulus melakukan sesuatu hal untuk or...
tuluslah dalam berbuat baik kepada orang lain kar...
Berita Lainnya - 22 August 2022
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Berita Lainnya - 05 May 2023
Pojok Best : Jangan Jemu-Jemu dalam Berbuat Baik
Berita Lainnya - 08 May 2023
Pojok Best : Manfaat Mengampuni Bagi Kehidupan
Pojok Best : Manfaat Mengampuni Bagi Kehidupan
Berita Lainnya - 08 May 2023
Caring Moment: Mengajak Liburan Anak-Anak dari Pa...
Caring Moment adalah pemberian bantuan terhadap m...
Berita Lainnya - 09 May 2023
Pojok Best : Sabar Dan Memaafkan
Ketika kita sabar dan memaafkan, kita membuktikan...
Berita Lainnya - 09 May 2023
Caring Moment: Tubuh Bukan Penghambat untuk Menja...
Dari Caring Moment, aku secara pribadi belajar bu...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan

Choose Your School

GO