Pojok Best : Manfaat Pengendalian Diri

Berita Lainnya - 25 July 2023

Penulis: Gizella Ecclesia

Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

 

Halo, sobat Best! 

Apa sih yang kalian tahu tentang penguasaan diri?

Penguasaan diri adalah kemampuan yang kita miliki untuk mengendalikan diri kita sendiri. Kemampuan mengendalikan diri itu sangat dibutuhkan bagi kita, loh! Kemampuan mengendalikan diri berasal dari Roh Kudus. Roh kudus yang memimpin diri kita agar bisa melakukan kegiatan dengan baik. Mengendalikan diri merupakan hal yang mungkin susah untuk dilakukan, tetapi jika kita melakukannya dengan giat dan sabar, kita akan terbiasa dengannya. 

Mengendalikan diri memiliki banyak manfaat untuk kita. Pertama, kita bisa menahan diri dari tindakan buruk yang akan dilakukan, misalnya merokok. Merokok bukanlah hal yang baik. Itu sangat merugikan diri kita dan orang-orang di sekitar kita. Maka dari itu, kita membutuhkan penguasaan diri. Jika kita dapat menahan diri kita dari merokok, kita sudah berhasil mencapai tujuan. Selain itu, manfaat penguasaan diri juga dapat membuat hidup kita lebih tenang dan membuat kita lebih sabar. Salah satunya adalah budaya mengantri saat ingin membeli makanan di kantin. Kegiatan ini merupakan salah satu hal kecil yang dapat membuat kita lakukan untuk melatih penguasaan diri kita. Nah, itulah beberapa manfaat dari penguasaan diri. Semoga kita bisa mengendalikan diri kita setiap harinya.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 27 August 2021
POJOK BEST: Keselamatan bagi Orang yang Rendah Ha...
Berita Lainnya - 28 August 2021
POJOK BEST: Anjuran untuk Berbuat Baik
Setiap hari kita dihadapkan pada banyak pilihan, ...
Berita Lainnya - 29 August 2021
POJOK BEST: Kekalahan Bukanlah Kegagalan
Kekalahan jika dirasakan memang terasa pahit. Tap...
Berita Lainnya - 30 August 2021
POJOK BEST: Kegagalan Mengarahkan Kita pada Keren...
Apakah kalian pernah mendengar tentang nasihat or...
Berita Lainnya - 31 August 2021
POJOK BEST: Kerendahan Hati dalam Diri Sendiri
Kerendahan hati merupakan sikap atau perasaan yan...
Berita Lainnya - 19 August 2022
Pojok Best : Lakukan dari hal kecil dan sederhana
Berita Lainnya - 20 August 2022
Pojok Best : Aku Mengasihi Kamu Tanpa Batas
mengasihi tanpa batas
Berita Lainnya - 21 August 2022
Pojok Best : Tulus melakukan sesuatu hal untuk or...
tuluslah dalam berbuat baik kepada orang lain kar...
Berita Lainnya - 22 August 2022
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Berita Lainnya - 23 August 2022
Pojok Best : Apakah Allah tidak adil? Mustahil!
apakah Allah tidak adil? Rasanya mustahil, ya. Be...
Berita Lainnya - 21 July 2023
Pojok Best : Menahan Diri
Berita Lainnya - 24 July 2023
Pojok Best : Prioritas dan Godaan
Dalam menguasai diri, sangat penting untuk menget...
Berita Lainnya - 25 July 2023
Pojok Best : Manfaat Pengendalian Diri
Mengendalikan diri memiliki banyak manfaat untuk ...
Berita Lainnya - 26 July 2023
Pojok Best : Andalkan Tuhan Dalam Kehidupan Kita
Demikianlah kita dalam setiap pekerjaan apapun it...
Berita Lainnya - 27 July 2023
Pojok Best : Menguasai Pikiran
Salah satu bagian dari penguasaan diri adalah men...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Berita Lainnya - 13 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Terkadang, berkata jujur bisa melepaskan beban da...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong

Choose Your School

GO