Pojok Best : Andalkan Tuhan Dalam Kehidupan Kita

Berita Lainnya - 26 July 2023

Penulis: Michelle Patricia

 

1 Korintus 4:12, “Kami melakukan pekerjaan tangan yang berat. Kalau kami dimaki, kami memberkati; kalau kami dianiaya, kami sabar.” Ayat ini menceritakan perjalanan pelayanan para Rasul yang mendapatkan tekanan, penolakan, menderita kekurangan makanan dan minuman, pakaian dan tempat tinggal, dihina , difitnah dan diperlakukan dengan kasar hingga dianiaya. 

Kisah Para Rasul 20:19 “Dengan segala rendah hati aku melayani Tuhan. Dalam pelayanan itu aku banyak mencucurkan air mata dan banyak mengalami pencobaan dari pihak orang Yahudi yang mau membunuh aku.” Pada ayat ini digambarkan penderitaan mereka dipandang sebagai suatu persekutuan dalam penderitaan Kristus . 

Setiap pencobaan atau penderitaan karena ketaatan kita kepada Tuhan akan mendatangkan berkat Tuhan yang luar biasa. Seperti yang tertulis dalam Yakobus 1:12, Berbahagialah orang yang bertahan dalam pencobaan, sebab apabila ia sudah tahan uji, ia akan menerima mahkota kehidupan yang dijanjikan Allah kepada barangsiapa yang mengasihi Dia. Di dalam pencobaan, kita dilatih untuk taat akan Firman Tuhan. 

Demikianlah kita dalam setiap pekerjaan apapun itu, baik sebagai pelajar, masing-masing kita harus melakukannya dengan sungguh-sungguh, kita harus memiliki hati yang melekat kepada Tuhan, minta pimpinan Tuhan agar semua yang kita kerjakan berhasil dan semua berkenan kepada Tuhan. Selalu mengandalkan Tuhan dalam setiap proses yang kita hadapi karena bersama dengan Tuhan kita akan meraih kemenangan, sekolah kita akan sukses, dan kelak kita menjadi berkat bagi banyak orang. Ayub 5:9 Ia melakukan perbuatan-perbuatan yang besar dan yang tak terduga, serta keajaiban-keajaiban yang tak terbilang banyaknya.

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 08 October 2021
POJOK BEST: Sabar dalam Kesesakan
Berita Lainnya - 11 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Semut
Pandemi gini males banget ya ngapa-ngapain, rasan...
Berita Lainnya - 12 October 2021
POJOK BEST: Keberanian dan Ketekunan
Siapa sih di sini yang tidak pernah mengalami yan...
Berita Lainnya - 13 October 2021
POJOK BEST: Perseverance
Perseverance is one of the most common values we ...
Berita Lainnya - 14 October 2021
POJOK BEST: Hasil dari Ketekunan
Apa yang kalian pikirkan tentang kata “ketekunan”...
Berita Lainnya - 05 December 2022
POjok Best : Hidup Dalam Kehendak Allah
Berita Lainnya - 06 December 2022
Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah
Nah tantangan untuk selalu taat memang sulit tapi...
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
The Lord Jesus was a very obedient child, and he...
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Hal itulah yang terdapat dalam ayat alkitab 1 pet...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Diversity, Equity, and Inc...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman
A Moment To Remember : Keberagaman
Berita Lainnya - 11 October 2024
Cerita Sobat AKJ - Mencapai Impian dan Tujuan Kar...
Berita Lainnya - 31 October 2024
Pojok Best : Berdoa dan Berjaga-jaga
Pojok Best : Berdoa dan Berjaga-jaga
Berita Lainnya - 28 October 2024
Cerita Sobat AKJ: Maju Bersama Indonesia Raya
Cerita Sobat AKJ: Maju Bersama Indonesia Raya
Berita Lainnya - 01 November 2024
Pojok Best : Mari Berbagi
Pojok Best : Mari Berbagi
Berita Lainnya - 04 November 2024
Pojok Best : Berbagi Kepada Sesama
Pojok Best : Berbagi Kepada Sesama

Choose Your School

GO