Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Berkat Melalui IPTEK

Berita Lainnya - 24 September 2020

Di era sekarang ini, IPTEK bukan lagi menjadi sesuatu yang asing di dunia. Perkembangan IPTEK pun terasa sangat cepat. Saat ini, segala sesuatu terasa menjadi sangat mudah diakses. Bahkan, jarak pun tidak dapat memisahkan kita karena IPTEK yang semakin berkembang ini, yang jauh akan terasa lebih dekat. Ya, benar, tapi jangan sampai karena IPTEK juga yang dekat menjadi terasa jauh.

 

Amsal 1:5 (TB) berkata “baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan - ”

 

Seperti ayat di atas, yuk kita gunakan IPTEK dengan sebaik mungkin. Saling membangun satu sama lain dan saling berbagi berkat. Jangan sampai IPTEK merampas kehidupan kita yang sesungguhnya. Mari atur waktu kita dalam menggunakan teknologi agar kita dapat membagi waktu dengan baik. Kapan waktu untuk bermain HP dan kapan waktu untuk quality time bersama keluarga dan orang-orang yang kita cintai.

 

Apalagi di saat sekarang ini, ketika segala sesuatu harus dilakukan secara on line, inilah saat yang sangat tepat untuk kita menggunakan teknologi sebaik mungkin, seperti penggunaan akun media sosial kita yang kita pakai dengan bijak. Jangan tunggu lagi! Yuk, bersama-sama membangun Indonesia yang lebih baik melalui penggunaan IPTEK!

 

 

Penulis: Graciella Angelica

Penyunting: Nunut Dumariana

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 14 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan untuk Membaca Buku
Berita Lainnya - 15 September 2021
POJOK BEST: Berbeda tetapi Tetap Satu
Indonesia merupakan negara yang kaya akan keberag...
Berita Lainnya - 16 September 2021
POJOK BEST: Bisakah Kamu Setia?
Apakah kamu tahu apa arti kesetiaan? Seringkali o...
Berita Lainnya - 17 September 2021
POJOK BEST: Kunci Sukses
Memandang segelintir manusia yang sukses seringka...
Berita Lainnya - 18 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Pada Prinsip
Apa yang kalian pikirkan jika mendengar kata “kes...
Berita Lainnya - 17 August 2022
Sambutan Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka dalam ...
Berita Lainnya - 18 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Setiap Hari
tips dari tindakan murah hati
Berita Lainnya - 19 August 2022
Pojok Best : Lakukan dari hal kecil dan sederhana
Pojok Best : Kemurahan Hati: Lakukan dari hal kec...
Berita Lainnya - 20 August 2022
Pojok Best : Aku Mengasihi Kamu Tanpa Batas
mengasihi tanpa batas
Berita Lainnya - 21 August 2022
Pojok Best : Tulus melakukan sesuatu hal untuk or...
tuluslah dalam berbuat baik kepada orang lain kar...
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 14 June 2023
Pojok Best : Tekun Dalam Menuai Keberhasilan
Pentingnya sikap tekun dalam melakukan suatu peke...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Berita Lainnya - 03 January 2024
Cerita Sobat AKJ: Resolusi 2024 Memulai Dengan Be...
Cerita Sobat AKJ: Memulai Dengan Berhikmat
Berita Lainnya - 07 February 2024
Pojok Best : Tepat pada Waktu-Nya
Seringkali kita dihadapkan dengan situasi yang me...

Choose Your School

GO