POJOK BEST: Walk in the Way of Love

Berita Lainnya - 07 February 2022

Ayat Alkitab Efesus 5:2 dengan nilai trust in God. (Naftalita)

Penulis: Naftalita Brilliantsari | Editor: Maria Fransisca

 

Seringkali d ihidup ini kita sering dicobai banyak hal dari berbagai aspek. Contohnya, kita dijauhi teman karena memberitahu ke guru kalau teman kita menyontek. Di saat itu kita pasti akan kesal, emosi bercampur aduk; tetapi ingatlah, kasih mengajarkan kita untuk berbuat baik. Percobaan lain yang mungkin kita hadapi yaitu ketika kita berbuat baik ternyata kita hanya dimanfaatkan oleh orang lain. Kasih berperan untuk tidak mendendam karena Tuhan telah mengasihi kita terlebih dahulu.

 

“And walk in the way of love, just as Christ loved us and gave himself up for us as a fragrant offering and sacrifice to God Ephesians 5: 2. Ayat ini menyatakan bahwa Tuhan mengajarkan kita untuk hidup di dalam kasih karena Tuhan telah lebih dulu mengasihi kita. Bahkan karena kasihNya yang besar, Tuhan Yesus rela menukar nyawaNya untuk menebus dosa kita. Kita harus hidup dalam kasih sebab dapat memberi kita sukacita dan kedamaian. Jika kita percaya dan mengandalkan Tuhan, kita dapat melewati cobaan-cobaan itu dengan baik. Banyak rencana Tuhan yang sudah ia siapkan untuk hidup kita. Jadi kita hanya perlu berdoa dan berpasrah pada Tuhan untuk kehidupan yang kita akan lewati.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2019
The Duke of Edinburgh
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2019
Ibadah Ulang Tahun BPK PENABUR Ke-69
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 July 2019
Pelayanan Guru dan Karyawan Di GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2019
Akreditasi SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 July 2019
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) 2019
Berita Lainnya - 24 January 2022
POJOK BEST: Berbuat Baiklah Selagi Bisa
Berita Lainnya - 25 January 2022
POJOK BEST: Sudah Berapa Kebaikan yang Kamu Lakuk...
“Sudah berapa kebaikan yang kamu lakukan?” Pertan...
Berita Lainnya - 26 January 2022
POJOK BEST: Kebaikan Tanpa Batas
Siapa yang tak kenal dengan Lady Diana? Beliau me...
Berita Lainnya - 27 January 2022
POJOK BEST: Kesetaraan
Halo teman-teman, di dunia ini banyak sekali perb...
Berita Lainnya - 28 January 2022
POJOK BEST: Menebarkan Kebaikan
Setelah dia memindahkan motor tersebut tangan dia...
Berita Lainnya - 23 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati Namun Tidak Rendah Diri
Berita Lainnya - 23 February 2023
Caring Moment: Memberi Kepada Sesama
Kesehatan merupakan hal yang penting yang selalu ...
Berita Lainnya - 24 February 2023
Pojok Best : Memberi Tanpa Mengharap
Alkitab ini yaitu Galatia 6: 9 Janganlah kita jem...
Berita Lainnya - 24 February 2023
Caring Moment: Bahagia dengan Berbagi
Memiliki pengalaman berbagi adalah suatu kebahagi...
Berita Lainnya - 25 February 2023
Pojok Best : Cara Meminta Maaf Yang Baik
Halo sobat AKJ, setiap kita terlahir sebagai manu...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 24 November 2023
Pojok Best : Rendah Hati
Dengan sikap rendah hati, kita berbagi hal-hal ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati sebagai Kunci Menuj...
Rendah hati bukan berarti meremehkan diri sendiri...
Berita Lainnya - 27 November 2023
Pojok Best : Indahnya Berbagi Kepada Sesama
Berbagi merupakan tanda ungkapan syukur kita kepa...
Berita Lainnya - 30 October 2023
Pojok Best : Do Good To Others Even With Our Shor...
We can do to do good to other people are that we ...
Berita Lainnya - 17 October 2024
Pojok Best : Berkorban Agar Hidup Makmur
Berita Lainnya - 18 October 2024
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Pojok Best : Kasih Terhadap Sesama
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Cerita Sobat AKJ: Aku Setelah Character Building
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...
Cerita Sobat AKJ: Mengatasi Tantangan Lompat Tali...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Kerjasama dan Daya Juang
Cerita Sobat AKJ: Kerjasama dan Daya Juang

Choose Your School

GO