Pojok Best : Usaha Tidak Akan Mengkhianati Hasil

Berita Lainnya - 30 April 2024

 

 

 

 

 

 

 

Penulis : Unique Emmanuella (XI)

 

 

 

 

 

 

Sejak saya kecil dan duduk di bangku SMP, saya selalu menginginkan untuk bergabung dalam komunitas remaja yang ada di gereja saya. Selama 3 tahun saya di SMP, saya tidak memiliki keberanian untuk mengikuti komunitas tersebut, saya merasa takut karena tidak punya teman yang saya kenali dan khawatir akan dianggap sebagai “anak luar.” Tapi saat saya di SMA, Tuhan membantu saya memberikan keberanian tersebut dalam bentuk seorang teman. Teman saya bergabung ke dalam komunitas tersebut terlebih dahulu, dan mengajak saya. Dari situ, saya mulai memberanikan diri dan dengan kesadaran penuh menyadari bahwa ini satu-satunya kesempatan untuk saya mengikuti komunitas yang saya inginkan sejak SMP. 

Pada saat itu, hati saya mengatakan bahwa pilihan tersebut merupakan yang terbaik untuk saya. Pada akhirnya saya mengikuti ajakan teman saya dan bergabung dalam komunitas remaja di gereja. Awalnya, saya penuh dengan semangat untuk menjalani aktivitas sebagai anggota komunitas tersebut. Setiap minggunya, kami mengadakan pertemuan. Kami banyak sekali melakukan kegiatan seperti membaca Alkitab, mendengarkan firman, bernyanyi, bermain games, dan lain-lain.

Seiring berjalannya waktu, mengikut pertemuan di tiap minggu tidaklah mudah bagi saya, banyak sekali tantangan yang ada. Pengorbanan yang saya berikan pun sangat banyak, mulai dari waktu, energi, dan masih banyak lagi. Tapi saya percaya, bahwa dari pengorbanan saya yang selalu semangat untuk mengikuti kegiatan gereja ini, buahnya akan sangat baik yaitu banyak jiwa-jiwa yang semakin mengenal Tuhan. Demikian sharing yang bisa saya berikan. Terima kasih.

Usaha tidak akan mengkhianati hasil, jangan lelah untuk berusaha. Teruslah berjuang dan berdoa untuk mencapai sesuatu yang kita impikan. Kiranya Tuhan selalu menyertai setiap langkah kita. 

 

Berita Lainnya - 08 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan
Berita Lainnya - 09 September 2021
POJOK BEST: Aku? Insecure? Nggak Dulu Deh
“Aku nggak mau makan nasi hari ini deh, lagi diet...
Berita Lainnya - 10 September 2021
POJOK BEST: Ketemu 10 Ribu Aja Diambil, Apalagi 1...
Terkadang kita tidak menyadari banyak hal yang ki...
Berita Lainnya - 11 September 2021
POJOK BEST: Ketekunan
Ketekunan adalah kekuatan pikiran yang memampukan...
Berita Lainnya - 13 September 2021
POJOK BEST: Tips to have a Strong Relationships
One of the pillars of a relationship whether it's...
Berita Lainnya - 22 March 2022
World Water Day 2022 "Save Water, Save the World"
Berita Lainnya - 23 March 2022
POJOK BEST: Buah dari Kesabaran
Sabar merupakan sebuah istilah yang mudah diucap ...
Berita Lainnya - 24 March 2022
POJOK BEST: Keselamatan melalui Yesus Kristus
Pada zaman yang semakin canggih, yang semakin ter...
Berita Lainnya - 25 March 2022
POJOK BEST: Sabar! Jangan Emosi
Kita sering kali mendengar kata “sabar” dalam keh...
Berita Lainnya - 30 March 2022
POJOK BEST: Gimana Kalau Hidup Tidak Berjalan Ses...
Sobat AKJ, pernahkah kalian merasa bahwa hidup ti...
Berita Lainnya - 19 January 2023
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Kepada Sesama
Berita Lainnya - 20 January 2023
Pojok Best : Berbeda Bukan Untuk Dijauhi
Indonesia adalah negara multikultural. Hal ini di...
Berita Lainnya - 21 January 2023
Pojok Best : Mendengarkan Dengan Mencurahkan Hati
Firman Tuhan dari Amsal 16:20 : Siapa memperhatik...
Berita Lainnya - 22 January 2023
Pojok Best: Kebaikan adalah Teladan Dari Yesus
Kata kebaikan tentunya sudah sering sekali kita d...
Berita Lainnya - 23 January 2023
Pojok Best : Sudahkah Kamu Melakukan Kebaikan Har...
Sudahkah kamu melakukan kebaikan hari ini? Dari...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Berita Lainnya - 07 September 2023
Pojok Best : Percaya Kepada Tuhan dan Mengingat J...
Jika kita sedang menghadapi masa sulit, marilah k...
Berita Lainnya - 08 September 2023
Pojok Best : Tetap Berpengharapan Di Tengah Ujian
Saudara-saudara, jika hari ini banyak dari kita y...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Caring Moment: Sederhana Namun Bermakna
kegiatan sekecil apapun seperti membantu orang tu...
Berita Lainnya - 02 September 2023
Caring Moment: Mengurus Kelinci Saat Liburan
Meskipun hanya membantu kakak saya dalam hal keci...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Berita Lainnya - 15 January 2024
Sharing Motivation Day : Menjadi Kuat
Sharing Motivation Day : Menjadi Kuat
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...

Choose Your School

GO