Pojok Best : Usaha Keras

Berita Lainnya - 08 February 2024

 

 

 

 

 

 

Penulis: : Dominique Filiriany Triwiyoso (XII)

 

 

 

 

 

Randy adalah siswa SMA PENABUR kelas XII. Tentunya dia sudah memilih jurusan dan kampus yang akan dituju setelah lulus nanti. Namun, kampus impian Randy merupakan kampus favorit yang artinya akan banyak pesaing dan besar kemungkinan tidak akan diterima bila Randy tidak fokus selama proses belajar. Oleh karena itu Randy mulai giat belajar demi mendapat nilai rapor yang bagus, juga aktif dalam organisasi sekolah maupun luar sekolah. Tidak lupa dia selalu berdoa pada Tuhan dan beribadah setiap minggu. Meski terkadang harus menolak ajakan teman untuk bermain game kesukaan. Akhirnya Randy diterima di jurusan sekaligus kampus yang sudah lama diimpikannya.

Setiap orang berhak untuk menginginkan dan merasakan kebahagian. Kebahagian  tidak bisa didapat dengan mudah, butuh kerja keras yang besar. Pada ayat alkitab 1 Petrus 3:14 “Tetapi sekalipun kamu harus menderita juga karena kebenaran, kamu akan berbahagia”. Dalam kisah Randy, ia memilih untuk fokus pada tujuan dan harus mengorbankan waktu bermain.

Best Youth, dalam mencapai mimpi kita tidak boleh mengeluh serta perlu perjuangan yang sangat besar. Jangan lupa untuk tetap berpegang teguh dalam Kristus. Ingatlah bahwa Tuhan selalu membimbing jalan kita pada kebahagiaan.

Berita Lainnya - 11 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Semut
Berita Lainnya - 12 October 2021
POJOK BEST: Keberanian dan Ketekunan
Siapa sih di sini yang tidak pernah mengalami yan...
Berita Lainnya - 13 October 2021
POJOK BEST: Perseverance
Perseverance is one of the most common values we ...
Berita Lainnya - 14 October 2021
POJOK BEST: Hasil dari Ketekunan
Apa yang kalian pikirkan tentang kata “ketekunan”...
Berita Lainnya - 15 October 2021
POJOK BEST: Perihal Kegagalan dan Ketekunan
Apakah kalian pernah mengalami kegagalan? Hampir ...
Berita Lainnya - 16 June 2022
POJOK BEST: Marah
Berita Lainnya - 10 July 2022
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Berita Lainnya - 24 July 2022
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru. Ingatlah se...
Berita Lainnya - 25 July 2022
POJOK BEST : Your Fears Are the Way to Be Brave
tips yang bisa kalian terapkan untuk meraih kebe...
Berita Lainnya - 26 July 2022
POJOK BEST : Berani dan Tekad, Kunci Sukses Menge...
tekad/te·kad/ /tékad/ v kemauan (kehendak) yang p...
Berita Lainnya - 21 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membawa Kebaikan, Kesomb...
Berita Lainnya - 21 March 2023
Caring Moment: Peduli dan Menolong Orang Lain
Saat caring moment, saya diajarkan untuk peduli d...
Berita Lainnya - 23 March 2023
Caring Moment: Memberi ke Panti Asuhan
Pengalaman ke panti asuhan membuat saya tersadar ...
Berita Lainnya - 22 March 2023
Pojok Best : Nothing Shakes The Smiling Heart
Seperti Pesan Mother Teresa berikut yang juga ...
Berita Lainnya - 23 March 2023
Pojok Best : Senyumku Adalah Kebahagiaan Untuk Me...
Sobat AKJ, marilah selalu tersenyum dan berbuat b...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Diversity, Equity, and Inc...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman
A Moment To Remember : Keberagaman
Berita Lainnya - 22 May 2024
Pojok Best : Ketika Orang Lain berBeban Berat
Berita Lainnya - 23 May 2024
Pojok Best : Peduli Terhadap Diri Sendiri
Mari memulai dari diri sendiri. Jadilah pribadi y...
Berita Lainnya - 24 May 2024
Pojok Best : Mari Memberi yang Terbaik
Ketika kita mau memberi, Tuhan pasti memperhitung...
Berita Lainnya - 27 May 2024
Pojok Best : Memenuhi Panggilan-Nya
Menjadi pelayan Tuhan bukan hanya tentang menyeba...
Berita Lainnya - 28 May 2024
Pojok Best : Kuasa-Nya Terlebih Besar
Penting bagi kita untuk selalu mengandalkan Tuhan...

Choose Your School

GO