Pojok Best : Trust In God

Berita Lainnya - 27 February 2023

Penulis : Christian Daniel S (X IPS)

Trust In God,kalian pasti pernah mendengarkan kata tersebut bukan? Dalam Bahasa Indonesia Trust In God adalah percaya kepada Tuhan. Kita harus percaya dan mengandalkan Tuhan dalam segala hal. Seperti Firman Tuhan dalm Mazmur 42: 5: "Mengapa kamu tertekan, hai jiwaku, dan gelisah di dalam diriku? Berharaplah kepada Allah! Karena aku akan bersyukur lagi untuk-Nya, penolongku dan Allahku!".

 

Pada suatu hari saya ditunjuk pelatih renang saya untuk mengikuti suatu lomba renang. Saya menerimanya tetapi agak cemas dan ragu karena saya takut kalah. Dalam seminggu saya berlatih renang sebanyak 3 kali untuk mempersiapkan diri. Pada hari-H saya semakin deg-degan dan ragu ada rasa takut jika kalah. Tetapi sebelum mengikuti lomba tersebut saya berdoa meminta pertolongan kepada Tuhan Yang Maha Esa agar saya bisa percaya diri, lebih tepatnya berserah penuh kepada-Nya. Pada Akhirnya saya mengikuti lomba dengan lancar, bahkan saya bisa menjuarai lomba tersebut dan membanggakan keluarga. Saya bersyukur karena berada diperingkat kedua dan mendapatkan medali serta sertifikat. Saya percaya bahwa dalam segala hal akan berjalan sesuai kehendak-Nya.

 

Teman-teman marilah kita mengandalkan dan percaya penuh kepada Tuhan dalam segala hal. Terlepas dari hasil yang akan kita dapatkan, belajarlah untuk menerimanya, karena itu membuat kita bertumbuh dan semakin erat dengan Tuhan. 

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 16 September 2021
POJOK BEST: Bisakah Kamu Setia?
Berita Lainnya - 17 September 2021
POJOK BEST: Kunci Sukses
Memandang segelintir manusia yang sukses seringka...
Berita Lainnya - 18 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Pada Prinsip
Apa yang kalian pikirkan jika mendengar kata “kes...
Berita Lainnya - 19 September 2021
POJOK BEST: Hidup Kita Berguna
Apakah kalian pernah merasa bahwa hidup kalian ti...
Berita Lainnya - 21 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan dalam Berdamai Sekalipun Di...
Apa itu kesetiaan? Dalam KBBI kesetiaan adalah ke...
Berita Lainnya - 19 August 2022
Pojok Best : Lakukan dari hal kecil dan sederhana
Berita Lainnya - 20 August 2022
Pojok Best : Aku Mengasihi Kamu Tanpa Batas
mengasihi tanpa batas
Berita Lainnya - 21 August 2022
Pojok Best : Tulus melakukan sesuatu hal untuk or...
tuluslah dalam berbuat baik kepada orang lain kar...
Berita Lainnya - 22 August 2022
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Berita Lainnya - 23 August 2022
Pojok Best : Apakah Allah tidak adil? Mustahil!
apakah Allah tidak adil? Rasanya mustahil, ya. Be...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 14 June 2023
Pojok Best : Tekun Dalam Menuai Keberhasilan
Pentingnya sikap tekun dalam melakukan suatu peke...
Berita Lainnya - 15 June 2023
Pojok Best : Pengalaman dalam Jalan Menuju Kesuks...
Dari semua itu, saya dapat belajar bahwa kesukses...
Berita Lainnya - 19 June 2023
Pojok Best : Tujuan Hidup Bukan Untuk Menjadi Po...
Akhirnya, selalu ingatlah bahwa tujuan sejati dal...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Berita Lainnya - 03 January 2024
Cerita Sobat AKJ: Resolusi 2024 Memulai Dengan Be...
Cerita Sobat AKJ: Memulai Dengan Berhikmat
Berita Lainnya - 07 February 2024
Pojok Best : Tepat pada Waktu-Nya
Seringkali kita dihadapkan dengan situasi yang me...
Berita Lainnya - 08 February 2024
Pojok Best : Usaha Keras
Dalam mencapai mimpi kita tidak boleh mengeluh se...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Pojok Best : Berani Mengambil Risiko
Orang yang sukses adalah orang yang mau berani me...

Choose Your School

GO