POJOK BEST: Tegakkan Keadilan adalah Puncak Keberanian

Berita Lainnya - 14 December 2021

Kutipan tentang menegakkan keadilan dari Buya Hamka.

Penulis: Bayu Mahargyanto | Editor: Maria Fransisca

 

“Berani menegakkan keadilan walaupun mengenai diri sendiri, adalah puncak segala keberanian.” -Buya Hamka

 

Kata keadilan acapkali terdengar atau bahkan sering diungkapkan dan diucapkan ketika seseorang atau sekelompok orang mengalami bentuk kekecewaan ketika sesuatu yang seharusnya terjadi dan diharapkan justru berbanding terbalik dengan kenyataan sesungguhnya. Mengapa ketika menyatakan keadilan seseorang dengan sangat lantang terucap namun pihak yang diminta klarifikasi untuk memberikan atau bahkan mewujudkan rasa keadilan bertolak belakang.

 

Sungguh rasa pedih dan beban penderitaan yang sangat berat terasa, sebagai contoh ketika seorang anak SD sudah mulai bersikap kritis kepada orang tuanya perihal pertanyaan yang sangat sederhana yaitu, “Papa mama, kenapa aku tidak boleh banyak jajan?”

 

Padahal seorang anak yang notabene masih banyak keinginan ini dan itu. Pasti anak tersebut bertanya-tanya dalam hati perihal sikap dari orang tuanya, namun sikap yang diambil oleh setiap orang tua pasti memiliki makna mendalam dibaliknya. Sikap tegas dan disiplin yang diambil untuk mendidik anak adalah demi kebaikan dan kepentingan jangka panjang seorang anak di kemudian hari. 

 

Besar harapan dari para orang tua ketika sang anak tumbuh besar dengan segala bentuk tanggung jawab yang akan dihadapinya dengan pola asuh dan pola didik yang tegas, disiplin dan humanis maka akan terbentuk seorang anak yang tangguh dan mampu beradaptasi dengan kondisi yang dihadapinya.

 

Oleh karena itu, keadilan yang sesungguhnya harus didasari dengan sikap mendahulukan kewajiban apapun yang harus kita selesaikan. Tentunya harapan hak yang akan diterima akan terwujud, namun jika rasa adil itu tidak kunjung terwujud, diharapkan pihak-pihak yang mengalami hal demikian harus mempunyai sikap kritis dan lantang menyampaikan dengan sikap humanis dan beradab sehingga tercermin seorang yang memiliki jiwa terdidik dan terpelajar karena sebelum bertindak sudah dipikir secara matang.

 

Semoga kita semua selalu mendapatkan rasa adil untuk setiap tingkah dan perbuatan yang kita lakukan. Mari kita terus berjuang untuk menegakkan keadilan dan kesejahteraan demi kebaikan bersama. Salam perubahan.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 January 2020
BAKTI SOSIAL PENABUR JABABEKA
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2019
Pemilihan Ketua OSIS 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 January 2020
Ibadah Awal Semester II - 2019/2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 November 2019
Keberanian : Berkat atau kutuk?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2019
Berpacu dalam Kreasi
Berita Lainnya - 10 November 2021
Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2021
Berita Lainnya - 12 November 2021
POJOK BEST: Menjadi Jujur Sama Dengan Menjadi Tem...
"Menjadi jujur mungkin tidak membuat Anda memilik...
Berita Lainnya - 12 November 2021
Selamat Hari Ayah Nasional 2021
"A Father is someone you look up to no matter how...
Berita Lainnya - 12 November 2021
Selamat Hari Kesehatan Nasional 2021
Sehat Negeriku, Tumbuh Indonesiaku. Selamat Hari ...
Berita Lainnya - 13 November 2021
POJOK BEST: Angan-Angan
Sobat Best, melalui kutipan dari Fred Rogers kita...
Berita Lainnya - 30 November 2022
Pojok Best : Naluri Untuk Berbuat Kebaikan
Berita Lainnya - 01 December 2022
Pojok Best : Berdoa Dengan Bijak
Sobat AKJ, tadi adalah beberapa tips atau cara ya...
Berita Lainnya - 02 December 2022
Pojok Best : Tetaplah Hidup Dalam Kebenaran
Kebenaran memang menyakitkan karena kita pasti ak...
Berita Lainnya - 03 December 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Membuka Tangan Dan Hat...
namun dari segala masalah yang menimpanya ia akan...
Berita Lainnya - 05 December 2022
POjok Best : Hidup Dalam Kehendak Allah
Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Caring Moment: Teman Peduli
Berita Lainnya - 14 August 2023
Hari Pramuka: Merayakan Semangat Kepanduan dan Ke...
Momen ini juga adalah saat yang tepat untuk meray...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Pojok Best : Berbuatlah baik
Teman teman sekalian kita bisa berbuat baik kepad...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Pojok Best : Tekun Berbuat Baik Untuk Mencari Kem...
Selain itu, ayat ini juga mengingatkan kita bahwa...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Pojok Best : Ketekunanmu Akan Membuahkan Hasil.
Sahabat, setiap bagian yang seharusnya kamu kerja...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Berita Lainnya - 22 February 2024
Pojok Best : Tuhan Menguatkan Kita
Dalam menghadapi tantangan, marilah kita menguatk...
Berita Lainnya - 23 February 2024
Pojok Best : Jangan Takut Berbuat Baik
Dalam dunia yang penuh ketidakpastian ini, jangan...
Berita Lainnya - 26 February 2024
Pojok Best : Apakah Keberanianku Telat?
Jangan pernah malu ketika memiliki kondisi yang b...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1

Choose Your School

GO