POJOK BEST: Rendahkanlah Dirimu di hadapan Tuhan

Berita Lainnya - 22 August 2021

Ayat Alkitab dari Yakobus 4:10. (Calista D.)

 

Penulis: Calista Debora (XII MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Apakah kalian tahu tentang kisah Manasye? Dia diangkat menjadi raja Yehuda ketika dia baru berusia dua belas tahun! Keren sekali, bukan? Sayangnya, dia melakukan banyak hal yang membangkitkan amarah Tuhan. Dia menyembah dewa-dewa asing dan membangun altar mereka di Bait Suci Tuhan. 

 

Tuhan memperingati Manasye tentang dosa-dosa umatnya, tetapi raja itu enggan menyadari kesalahannya. Sikap Manasye yang menolak peringatan Tuhan, menyebabkan Allah membawa raja Asyur dan pasukannya untuk berperang melawan kerajaan Manasye. Akhir dari perang itu dimenangkan oleh Asyur yang kemudian menangkap Manasye dan membawanya pergi.

 

Selama dipenjara, Manasye menyadari siapa Tuhan yang seharusnya ia sembah. Ia memutuskan untuk merendahkan dirinya di hadapan Allah dan berdoa dengan sepenuh hati. Tuhan dapat melihat usahanya dan niat tulusnya untuk bertobat. Allah membantu Manasye dengan menyelamatkannya, membawanya kembali ke Yerusalem dan memulihkan kerajaannya. Terlepas dari banyak hal yang telah dilakukan Manasye melawan Tuhan, Tuhan memberkatinya saat dia memutuskan untuk hidup dengan kerendahan hati.

 

Hal ini sesuai dengan apa yang tertulis dalam Yakobus 4:10, “Rendahkanlah dirimu di hadapan Tuhan, dan Ia akan meninggikan kamu.” Tuhan meminta kita untuk berhenti mengikuti ajaran dunia. Ia memanggil kita untuk percaya bahwa Ia akan meninggikan kita pada waktu yang tepat. Kita diminta untuk tidak mengejar kemuliaan itu untuk diri kita sendiri.

 

Jika kita setuju untuk tidak membuat kehidupan kita sehari-hari tentang diri kita sendiri. Maka, Tuhan kita berjanji untuk menjadikannya tentang kita pada waktu dan dengan cara yang Ia anggap cocok. Sebab, begitu jugalah cara Yesus hidup.

 

Berita Lainnya - 03 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati untuk Mengumpulkan Kebaji...
Berita Lainnya - 06 August 2021
POJOK BEST: Seni dari menjadi orang yang rendah h...
Rendah hati adalah tentang mengetahui keterbatasa...
Berita Lainnya - 07 August 2021
POJOK BEST: Tanpa Rendah Hati Tidak Ada Kemanusia...
Perumpamaan orang Samaria yang baik hati yang dic...
Berita Lainnya - 08 August 2021
POJOK BEST: Kunci Kesuksesan
Siapa sih yang tidak mau sukses? Semua orang ingi...
Berita Lainnya - 09 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati seperti Yusuf
Siapa sih yang belum kenal Yusuf? Hampir semua or...
Berita Lainnya - 28 July 2022
POJOK BEST : Berani Mengambil Langkah Pertama
Berita Lainnya - 29 July 2022
POJOK BEST : Berani Karena Iman
menjadi anak Tuhan yang berani melangkah, berubah...
Berita Lainnya - 30 July 2022
TAHUN BARU ISLAM 1 MUHARRAM 1444 H
TAHUN BARU ISLAM 1 MUHARRAM 1444 H
Berita Lainnya - 30 July 2022
POJOK BEST : MENINGGALKAN PANTAI MENYEBRANGI LAUT...
POJOK BEST : MENINGGALKAN PANTAI MENYEBRANGI LAUT...
Berita Lainnya - 31 July 2022
POJOK BEST : Damai Sejahtera dari Dia
.Tuhan memberikan damai sejahtera untuk  saya men...
Berita Lainnya - 01 June 2023
Pojok Best : Bersyukur Dengan Berbuat Baik
Berita Lainnya - 02 June 2023
Pojok Best : Perhatikan Ucap dan Lakumu
Dalam 1 Timotius 4:16, Paulus memberikan nasihat ...
Berita Lainnya - 05 June 2023
Pojok Best : Bersabar, Berdoa dan Beriman
Ketika Abraham ingin mengorbankan anaknya, seoran...
Berita Lainnya - 06 June 2023
Pojok Best : Melihat Makna Didalam Setiap Luka
Dari ayat alkitab di atas tersebut mengatakan bah...
Berita Lainnya - 07 June 2023
Pojok Best : Disiplin dan Gigih Mengejar Mimpi
Disiplin, ini adalah satu kata yang merupakan pon...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Pojok Best : Respon Terhadap Tantangan
Berita Lainnya - 15 February 2024
Pojok Best : Bahagia Karena Takut
Mari kita senantiasa takut akan Tuhan dan berusah...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Pojok Best : Tuhan adalah Segalanya
Tuhan itu selalu menjadi terang serta sumber keku...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Pojok Best : Sahabat yang Setia
Tuhan tidak akan pernah meninggalkan kita ketika ...
Berita Lainnya - 20 February 2024
Pojok Best : Allah Sedang Menemani Kita
Allah menguji iman kita dengan menghadapkan kita ...
Berita Lainnya - 10 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Mengenal Tantangan Serta Pelua...
Berita Lainnya - 10 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Almamater Impian
Cerita Sobat AKJ : Almamater Impian
Berita Lainnya - 10 December 2024
Cerita SObat AKJ : Berbagi Pengalaman Kehidupan ...
Cerita SObat AKJ : Berbagi Pengalaman Kehidupan ...
Berita Lainnya - 10 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Menentukan Pilihan Jurusan Kul...
Cerita Sobat AKJ : Menentukan Pilihan Jurusan Kul...
Berita Lainnya - 03 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karyawisata Ke Jaw...
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Karyawisata Ke Jaw...

Choose Your School

GO