Pojok Best : Bersabar, Berdoa dan Beriman

Berita Lainnya - 05 June 2023

Penulis " Missel (XI MIPA 1)

 

Be joyful in hope, patient in affiction, faithful in prayer (Rom 12: 12) memiliki arti berarti "bersukacitalah dalam pengharapan, sabarlah dalam kesesakan, dan bertekunlah dalam doa. Dari ayat ini makna yang bisa diambil adalah bahwa kita harus senantiasa hidup dibawah kehendak Tuhan dengan hati yang sukacita dan selalu beriman kepada Tuhan. Kita seharusnya bisa menguatkan iman dan sabar dalam menghadapi ujian hidup.

 

Mari melihat dari kisah hidup seorang Abraham, hamba Tuhan yang sangat taat dan patuh pada segala perintah Tuhan seumur hidupnya. Pada saat itu Tuhan meminta anaknya, Isak, untuk dijadikan kurban persembahan dan dibawa ke bukit Moria. Tanpa keraguan pada saat itu juga Abraham membawa anaknya dan juga telah menyiapkan segala sesuatu untuk persiapan pembakaran kurban. Ketika Abraham ingin mengorbankan anaknya, seorang malaikat Tuhan menghentikannya dan terlihat seekor domba jantan yang tersangkut di semak-semak. Ternyata itu merupakan korban yang sudah disediakan Tuhan sebagai korban persembahan. Tuhan tahu bahwa Abraham memperlihatkan iman dan kesungguhan hatinya. Jadi disini kita belajar bahwa kita perlu menunjukkan kesungguhan hati kita dalam beriman sehingga Tuhan juga akan sungguh-sungguh menyertai dan memberkati kita dengan sukacita. 

 

Sobat AKJ, marilah kita terus berlatih untuk sabar dan tetap menaruh kepercayaan kepada Tuhan melalui doa dan ucapan syukur. TUhan memberkati.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 08 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan
Berita Lainnya - 09 September 2021
POJOK BEST: Aku? Insecure? Nggak Dulu Deh
“Aku nggak mau makan nasi hari ini deh, lagi diet...
Berita Lainnya - 10 September 2021
POJOK BEST: Ketemu 10 Ribu Aja Diambil, Apalagi 1...
Terkadang kita tidak menyadari banyak hal yang ki...
Berita Lainnya - 11 September 2021
POJOK BEST: Ketekunan
Ketekunan adalah kekuatan pikiran yang memampukan...
Berita Lainnya - 13 September 2021
POJOK BEST: Tips to have a Strong Relationships
One of the pillars of a relationship whether it's...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan kepada Tuhan
Berita Lainnya - 19 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan dan Pengabdian Kita Pada S...
Oleh karena itu, sekarang saya dapat menyimpulkan...
Berita Lainnya - 20 September 2022
Pojok Best : Tanggung Jawab Pada Perkara-Perkara ...
Mario Puzo, "Kesetiaan adalah perekat terkuat yan...
Berita Lainnya - 21 September 2022
Pojok Best : Mengikuti Yesus Keputusanku
Matius 16:24-25 menuliskan, Lalu Yesus berkata ke...
Berita Lainnya - 22 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Mahal?
kesetiaan adalah keteguhan hati, ketaatan, kepatu...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Pojok Best : Tekun Berbuat Baik Untuk Mencari Kem...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Pojok Best : Ketekunanmu Akan Membuahkan Hasil.
Sahabat, setiap bagian yang seharusnya kamu kerja...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Tetapi, mengapa masih ada anak Tuhan yang kalah d...
Berita Lainnya - 07 September 2023
Pojok Best : Percaya Kepada Tuhan dan Mengingat J...
Jika kita sedang menghadapi masa sulit, marilah k...
Berita Lainnya - 08 September 2023
Pojok Best : Tetap Berpengharapan Di Tengah Ujian
Saudara-saudara, jika hari ini banyak dari kita y...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Berpikir Kreatif Dan Tanggap
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Potensi Diri Sendiri
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Potensi Diri Sendiri
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif

Choose Your School

GO