Pojok Best: Politeness is an inexpensive way of making friends

Berita Lainnya - 08 March 2023

Penulis : Tulus Jeremia Siregar ( X IPS)

 

Dalam KBBI, sopan adalah beradab (tentang tingkah laku, tutur kata, pakaian dan sebagainya); tahu adat; baik budi bahasanya. Sedangkan dalam KBBI, santun adalah halus dan baik (budi bahasanya, tingkah lakunya); sabar dan tenang; sopan. Jadi, sopan santun adalah sikap bagaimana kita bertingkah laku dan bertutur kata kepada orang lain dengan halus dan baik. Sopan santun bisa diterapkan dimanapun dan kapanpun kita berada. Contohnya di rumah, sekolah, dan juga pergaulan kita. Berikut tips and trik bagaimana cara menjadi orang yang sopan santun (respect): 

  1. Ketika ada orang yang lebih tua atau guru yang sedang lewat di sekolah, kita harus respect atau sopan santun seperti senyum, salam, dan sapa.
  2. Bersikap baik kepada orang lain jika ada orang yang bertanya kepada kita.
  3. Ucapkan “terima kasih” jika ditolong dan katakan “maaf” jika kita berbuat salah kepada seseorang.
  4. Lakukan kontak mata jika sedang berbicara agar terlihat sopan dan santun.
  5. Sebaiknya jangan memotong orang lain ketika berbicara.

Itulah tips and trik bagaimana kita menjadi orang yang sopan dan santun kepada orang lain. Semoga kita menjadi orang yang tetap sopan dan santun kepada orang lain, sehingga kita bisa selalu hidup saling respect satu sama lain. Tuhan Yesus memberkati.



Berita Lainnya - 29 September 2022
Pojok Best : Dia tetap setia meski kita tidak set...
Berita Lainnya - 30 September 2022
Pojok Best : Mengasihi dengan Kebenaran
1 Yohanes 3 : 24 yang berisi “ Barangsiapa menuru...
Berita Lainnya - 01 October 2022
Pojok Best : Peduli terhadap Teman
Pernahkah kamu merasakan momen gelap di hidupmu? 
Berita Lainnya - 02 October 2022
Pojok Best : Berbagi Menciptakan Persahabatan
Hidup telah mengajari saya bahwa rasa hormat, kep...
Berita Lainnya - 03 October 2022
Pojok best : Melatih Kepedulian Kepada Sesama
Kedalaman makna hidup manusia ditentukan oleh kem...
Berita Lainnya - 09 March 2023
Pojok Best : Hidup Dengan Sopan Santun
Berita Lainnya - 09 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga Besar Saya
Membantu merupakan hal yang baik untuk dilakukan,...
Berita Lainnya - 10 March 2023
Pojok Best : Berterima Kasih Untuk Hal Kecil Maup...
Halo sobat AKJ! QOTD diatas mengajarkan kita untu...
Berita Lainnya - 14 March 2023
Pojok Best : Bersikap Lemah Lembut Dan Sopan Sant...
Halo sobat AKJ! QOTD di atas mengajarkan kita unt...
Berita Lainnya - 13 March 2023
Pojok Best : Menolong
Hai sobat AKJ! Bagaimana kabar kalian semua? Aku ...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Berita Lainnya - 14 September 2023
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Berita Lainnya - 15 September 2023
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Berita Lainnya - 18 September 2023
Pojok Best : Memelihara Firman-Nya Dengan Hati Ya...
Proses pertumbuhan rohani memerlukan kesabaran d...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Berita Lainnya - 13 May 2024
Pojok Best : Low Esteem
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Iman yang Memberi Kehidupan
Iman yang Memberi Kehidupan
Berita Lainnya - 14 May 2024
Pojok Best : Teladan untuk Bersikap Adil
Mari kita memperlakukan semua orang dengan adil s...
Berita Lainnya - 15 May 2024
Pojok Best : Kekuatan Doa
Doa adalah satu-satunya jalan untuk kita berkomun...
Berita Lainnya - 16 May 2024
Pojok Best : Perbuatan Kecil yang Berdampak Besar
Rasa peduli dapat membawa suatu perubahan di dala...

Choose Your School

GO