Pojok Best : Pertolongan yang Sederhana

Berita Lainnya - 20 November 2024

Penulis : Gavin, X-2

Editor : Rita Darmaningsih

 

Apakah teman teman pernah membantu orang lain? Bagaimana dengan orang yang memiliki kepribadian yang berbeda dengan kita? Bagaimana dengan orang yang tidak kita kenal? Bagaimana jika orang yang kita bantu tidak merasa berterima kasih?

Saya sering menganggap bahwa urusan yang dimiliki oleh orang lain memiliki konsekuensi tersendiri sehingga pada saat orang lain terkena dampak dari perbuatannya, saya merasa tidak perlu membantu orang tersebut. Saya sering berkata pada diri sendiri : “Udah maleslah bantu, kan perbuatan-perbuatan dia sendiri”.

Namun saya akhirnya sadar bahwa semua orang perlu kita tolong. Saya berpikir bahwa tidak ada salahnya jika saya membantu orang lain, bahkan jika pertolongan tersebut tidak dibalas. Kita harus tetap kuat (Be tough) dan tetap berusaha membantu orang lain. Saya sadar bahwa perbuatan perbuatan simpel seperti bersikap sopan, tidak mengganggu orang pada saat berbicara juga merupakan pertolongan yang berarti bagi orang lain. 

Pertolongan tidak hanya mengenai tindakan langsung namun juga mencakup hal hal tidak langsung seperti bersikap sopan, berbicara dengan lembut, tidak menghalangi orang ketika berjalan, menghormati aturan umum, dan lain lain.  Kita dapat memulai pertolongan kita kepada orang lain dari hal hal simpel tersebut sebelum beralih ke tindakan pertolongan yang lebih besar. 



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 March 2021
Kesabaran: Bersukacita dalam Kesulitan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2021
Funday Monday: Continue the Story
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 February 2021
Doa Syafaat Persiapan Tryout PENABUR Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2021
Ibadah Gukar "TIDAK MENGABAIKAN KARUNIA" 08/02/20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 February 2021
Ibadah Siswa "Berhenti Menghakimi" 08/02/2021
Berita Lainnya - 12 August 2021
POJOK BEST: Surat Paulus kepada Jemaat di Efesus ...
Berita Lainnya - 02 September 2021
POJOK BEST: Setia atau Tidak Sama Sekali
Jika seseorang menyebutkan tentang kesetiaan, apa...
Berita Lainnya - 20 September 2021
POJOK BEST: Give Thanks to the Lord
Sudahkah kalian bersyukur hari ini? Sudahkah kali...
Berita Lainnya - 09 October 2021
POJOK BEST: Janganlah Ragu Mengikut Yesus, Karena...
Mungkin ada waktu dalam hidup kita ketika kita bi...
Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Pernahkah kamu mengalami kegagalan? Tahukah Anda ...
Berita Lainnya - 21 January 2023
Pojok Best : Mendengarkan Dengan Mencurahkan Hati
Berita Lainnya - 22 January 2023
Pojok Best: Kebaikan adalah Teladan Dari Yesus
Kata kebaikan tentunya sudah sering sekali kita d...
Berita Lainnya - 23 January 2023
Pojok Best : Sudahkah Kamu Melakukan Kebaikan Har...
Sudahkah kamu melakukan kebaikan hari ini? Dari...
Berita Lainnya - 24 January 2023
Pojok Best : Mengikut Jalan Kristus
“Wajah raja yang bercahaya memberi hidup dan keba...
Berita Lainnya - 25 January 2023
Pojok Best : Berbuat Baik Terhadap Orang Lain
“Barang siapa berbuat baik, ia berasal dari Allah...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Diversity, Equity, and Inc...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman
A Moment To Remember : Keberagaman
Berita Lainnya - 25 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat
Berita Lainnya - 26 September 2024
Pojok Best : Persembahan yang Benar
Pojok Best : Persembahan yang Benar
Berita Lainnya - 27 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Kesuksesan
Pojok Best : Pengorbanan untuk Kesuksesan
Berita Lainnya - 30 September 2024
Pojok Best : Cinta Sejati Membutuhkan Pengorbanan
Pojok Best : Cinta Sejati Membutuhkan Pengorbanan
Berita Lainnya - 01 October 2024
Pojok Best : Belajar Berkorban Seperti Teladan Ye...
Pojok Best : Belajar Berkorban Seperti Teladan Ye...

Choose Your School

GO