Pojok Best : Penolong  yang Setia

Berita Lainnya - 22 November 2024

Penulisan : Yoshita Angelina, X-2

Editor : Rita Darmaningsih

 

          Kita pasti sudah tidak asing lagi dengan kalimat, “Manusia adalah makhluk sosial.” Setiap kita pasti membutuhkan bantuan dari orang lain. Mulai dari perkara yang kecil sampai perkara yang besar sekalipun. Tuhan menciptakan kita untuk saling melengkapi. Karena setiap manusia diciptakan-Nya memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Kita semua adalah anggota tubuh Kristus. Kita memiliki tugas yang berbeda namun kita adalah anggota yang seorang terhadap yang lain (roma 12:4-5 ). Hendaklah kita memancarkan Kasih Kristus melalui tindakan kita yang menolong orang lain. Janganlah kita menganggap rendah orang yang berada dibawah kita. 

          Kita belajar dari kisah seorang Samaria yang murah hati ( Lukas 10:25-37 ). Ia memiliki belas kasihan untuk menolong orang Yahudi, meskipun orang Yahudi membenci orang Samaria. Pada waktu itu, ada seorang Yahudi yang turun dari Yerusalem ke Yerikho. Lalu datanglah perampok yang merampok dan menghabisi orang tersebut hingga tak berdaya. Kemudian datanglah seorang imam yang melintasi jalan tersebut. Imam tersebut melihat orang yang tak berdaya namun ia melewatinya begitu saja. Lalu datanglah seorang Lewi dan melintasi jalan tersebut. Orang Lewi itu juga melakukan hal yang sama dengan Imam yang tadi. Setelah itu, datanglah seorang Samaria yang murah hati melintasi jalan tersebut. Ia melihat bahwa orang Yahudi itu sudah tidak berdaya karena dipukuli oleh para penyamun. Orang Samaria itu membalut luka dan memberikan tumpangan tanpa memandang bahwa orang Yahudi tersebut adalah musuhnya. Ia membawa orang Yahudi itu ke penginapan, merawatnya dan menyerahkan dua dinar kepada pemilik penginapan tersebut tanpa mengharapkan imbalan apapun. 

           Best teens, kita harus meneladani perilaku orang Samaria yang murah hati. Kita harus menolong orang yang sedang berkekurangan tanpa mengharapkan balasan dari orang yang kita tolong. Selain itu, kita juga tidak boleh memandang rendah orang lain karena ia memiliki suatu kekurangan. Hendaklah kita selalu memberikan tumpangan kepada orang lain selagi kita bisa menolong mereka. Sehingga orang lain bisa merasakan Kasih Kristus melalui apa yang kita lakukan.

 

 

Berita Lainnya - 06 August 2021
POJOK BEST: Seni dari menjadi orang yang rendah h...
Berita Lainnya - 07 August 2021
POJOK BEST: Tanpa Rendah Hati Tidak Ada Kemanusia...
Perumpamaan orang Samaria yang baik hati yang dic...
Berita Lainnya - 08 August 2021
POJOK BEST: Kunci Kesuksesan
Siapa sih yang tidak mau sukses? Semua orang ingi...
Berita Lainnya - 09 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati seperti Yusuf
Siapa sih yang belum kenal Yusuf? Hampir semua or...
Berita Lainnya - 13 August 2021
POJOK BEST: Sudahkah Kamu Rendah Hati?
Mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan kata “...
Berita Lainnya - 21 April 2022
Program Attire Month Memperingati Hari Kartini
Berita Lainnya - 20 April 2022
Let's Speak Up: What we've learnt is useless if w...
AKJ Buddy, let's look through this quote by Anton...
Berita Lainnya - 21 April 2022
POJOK BEST: Nasihat, perlu nggak ya?
Pada hari ini kita bakal bahas satu hal, yaitu na...
Berita Lainnya - 22 April 2022
Selamat Hari Bumi 2022: Invest in Our Earth
Mari menjaga kelestarian bumi dan mencintainya de...
Berita Lainnya - 23 April 2022
Selamat Hari Buku Sedunia 2022: You Are a Reader
Dengan tema yang diusung "You Are a Reader". Meny...
Berita Lainnya - 24 March 2023
Pojok Best : Senyum Yuk!
Berita Lainnya - 24 March 2023
Caring Moment: Manusia Saling Membutuhkan
Pada saat puasa di tahun 2020, saya bersama beber...
Berita Lainnya - 25 March 2023
PEREMPUAN, BISA!
PEREMPUAN, BISA!
Berita Lainnya - 27 March 2023
Caring Moment: Mengunjungi Panti Jompo
Berkunjung ke panti jompo membuat saya terharu se...
Berita Lainnya - 28 March 2023
Caring Moment: Membersihkan Rumah
Saat senggang, saya suka untuk membantu membersih...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi yang Rendah Hati
Berita Lainnya - 01 December 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati (1)
Kunci untuk mencapai kehormatan sejati dan keberh...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Literasi Digital Masyarakat Ind...
Cerita Sobat AKJ: Literasi Digital Masyarakat Ind...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Sampah Berserakan
Cerita Sobat AKJ: Sampah Berserakan
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Remaja dan Rasa Khawatir
Cerita Sobat AKJ: Remaja dan Rasa Khawatir
Berita Lainnya - 05 September 2024
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Berita Lainnya - 06 September 2024
Pojok Best : Daud dan Salomo
Pojok Best : Daud dan Salomo
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Berita Lainnya - 10 September 2024
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...

Choose Your School

GO