Pojok Best : Pengorbanan Yesus

Berita Lainnya - 24 September 2024

Penulis : Eureka Visakha Yoe - X1

Editor : Paskalina

 

Belajar dari 1 Petrus 2 : 5, kita dapat mengetahui bahwa Petrus menggambarkan gereja sebagai bangunan dan orang-orang percaya adalah batu-batu yang hidup. Orang-orang Kristen adalah “batu-batu yang hidup” yang dipakai oleh Tuhan untuk membangun rumah-rumah rohani. Tuhan memanggil kita bukan untuk menjadi timbunan batu yang dapat menjadi sandungan buat orang lain,  tetapi menjadi tempat kediaman bagi Allah yang Maha Kudus atau rumah Allah. Petrus mengatakan bahwa sebagai umat Kristen yang baik, kita harus mempunyai keberanian dan sikap kerelaan untuk berkorban dalam kegiatan yang berhubungan dengan kerohanian. 

 

Yesus telah memberi contoh yang baik dalam pengorbanan. Yesus berkenan kepada Allah, dan rela untuk lahir sebagai manusia, walaupun Ia sudah mengetahui bahwa Ia akan disakiti dan mengalami banyak penderitaan. Ia melakukan itu karena Allah begitu sayang kepada umat manusia, sehingga Ia ingin menebus dosa-dosanya. Yesus menuruti perintah bapa-Nya.

 

Kita harus meneladani pengorbanan Yesus Kristus. Kita harus rela berkorban bagi sesama. Kegiatan yang sangat dekat dengan dunia remaja adalah mau berkorban dalam kegiatan kerohanian. Bentuk pengorbanan dalam hal ini misalnya dengan mengorbankan waktu libur untuk melakukan pelayanan di gereja. Kita juga dapat melakukan kegiatan yang bermanfaat bagi sesama, misalnya dengan rela menolong teman yang berada dalam kesulitan. Oleh karena itu, marilah kita memiliki keberanian dan kerelaan untuk berkorban seperti yang telah dilakukan oleh Tuhan Yesus.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 15 September 2021
POJOK BEST: Berbeda tetapi Tetap Satu
Berita Lainnya - 16 September 2021
POJOK BEST: Bisakah Kamu Setia?
Apakah kamu tahu apa arti kesetiaan? Seringkali o...
Berita Lainnya - 17 September 2021
POJOK BEST: Kunci Sukses
Memandang segelintir manusia yang sukses seringka...
Berita Lainnya - 18 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Pada Prinsip
Apa yang kalian pikirkan jika mendengar kata “kes...
Berita Lainnya - 19 September 2021
POJOK BEST: Hidup Kita Berguna
Apakah kalian pernah merasa bahwa hidup kalian ti...
Berita Lainnya - 17 August 2022
Sambutan Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka dalam ...
Berita Lainnya - 18 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Setiap Hari
tips dari tindakan murah hati
Berita Lainnya - 19 August 2022
Pojok Best : Lakukan dari hal kecil dan sederhana
Pojok Best : Kemurahan Hati: Lakukan dari hal kec...
Berita Lainnya - 20 August 2022
Pojok Best : Aku Mengasihi Kamu Tanpa Batas
mengasihi tanpa batas
Berita Lainnya - 21 August 2022
Pojok Best : Tulus melakukan sesuatu hal untuk or...
tuluslah dalam berbuat baik kepada orang lain kar...
Berita Lainnya - 08 June 2023
Pojok Best : Janganlah Tersesat!
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Ayub berpegang teguh pada janji Tuhan bahwa Ia...
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Junawan
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Refleksi DUDI 2024 - Cliff

Choose Your School

GO