Pojok Best : Orang Besar yang Sejati

Berita Lainnya - 09 May 2024

 

 

 

 

 

 

Penulis : Enders Wihananta (XI)

 

 

 

 

 

 

 

Di dalam suatu kota terdapat 2 tokoh yang menjadi pusat perhatian masyarakat. Tokoh yang pertama bernama Vale. ia merupakan seorang pengusaha kaya raya yang memiliki harta dan status sosial yang tinggi. Sementara itu tokoh yang kedua bernama joy. Joy merupakan seorang guru yang tinggal di rumah kecil di pinggir kota. Namun dia adalah sosok yang baik dan dihormati oleh orang orang yang ada di sekitarnya.

Vale sering mengadakan pesta mewah dan mengundang banyak tamu. Namun vale seringkali terlihat sombong dan kurang mempedulikan orang lain. Dia cenderung menganggap rendah orang yang status sosialnya dibawah dia. Joy di sisi lain adalah guru yang rendah hati dan seringkali membantu murid muridnya dan orang orang di sekitar. Dia menginspirasi para anak muda untuk belajar dan menjadi pribadi yang lebih baik.

Suatu hari kota tersebut dihantam oleh bencana alam yang besar. Di saat itu Vale hanya berfokus untuk menyelamatkan harta hartanya dan tidak mempedulikan warga sekitar. Sebaliknya Joy memilih untuk membantu dalam penyelamatan warga yang terlantar, memberikan bantuan medis dan tempat tinggal sementara bagi mereka yang kehilangan rumah.

Masyarakat kota menyadari bahwa kebesaran sejati tidak terletak pada kekayaan atau status sosial, tetapi pada kualitas kepribadian. Vale mungkin besar dalam hal materi, tetapi dia kecil dalam sikap dan empati. Sedangkan Joy, meskipun sederhana dalam hal harta, memiliki kebesaran hati yang luar biasa. Dia adalah contoh yang hidup dari filosofi bahwa kecil dan besar hanya terjadi pada kualitas kepribadian.

Dari peristiwa tersebut, masyarakat kota belajar bahwa nilai sejati dalam kehidupan bukanlah seberapa banyak yang kita miliki, tetapi seberapa baik kita dalam memperlakukan orang lain. Dan dalam hal ini, Joy, sang guru rendah hati, adalah orang besar yang sejati.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 25 September 2021
POJOK BEST: Berpegang Teguh kepada Kepercayaan
Berita Lainnya - 26 September 2021
POJOK BEST: Tuhan Tidak akan Meninggalkanmu
Apakah kalian semua tahu tentang cerita Daniel di...
Berita Lainnya - 28 September 2021
POJOK BEST: Kunci Kehidupan Sehat
Dalam kehidupan yang sekarang ini, kesehatan meru...
Berita Lainnya - 29 September 2021
POJOK BEST: The Key for a Good Relationship
Relationships are made between two people that in...
Berita Lainnya - 30 September 2021
POJOK BEST: Menjadi Seorang Kristen Kelas Dunia
Orang Kristen kelas dunia seharusnya tahu bahwa m...
Berita Lainnya - 29 October 2022
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Amsal 3:27 Janganlah menahan kebaikan dari pada ...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
bagaimana karakter pemimpin yang baik? Berikut ad...
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Berita Lainnya - 21 August 2024
Pojok Best : Privilege and Service
Pojok Best : Privilege and Service
Berita Lainnya - 22 August 2024
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Berita Lainnya - 27 August 2024
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...

Choose Your School

GO