Pojok Best : Menjadi Pelaku Firman-Nya

Berita Lainnya - 18 June 2024

 

Penulis : Joan Karla Abe Setyagara (XI)

 

Halo sobat AKJ! 

Sebelumnya pernahkah kalian merasa yakin bahwa mendengarkan Firman Tuhan sudah cukup? Kitab Roma 2:13 menegaskan bahwa mendengarkan saja tidaklah cukup untuk membenarkan diri di hadapan Tuhan. Saya juga pernah merasakan hal yang sama. Namun, pengalaman hidup saya mengajarkan bahwa pentingnya mengaplikasikan ajaran firman Tuhan dalam tindakan kita sehari-hari.

Saya pernah mengalami krisisi iman. Lewat proses mengahadapi kondisi ini, saya menyadari bahwa hanya mendengarkan firman tidaklah cukup. Saya mulai merenungkan dan mengamalkan ajaran tersebut. Melalui proses ini, akhirnya saya  belajar menjadi lebih sabar, penyayang, dan rendah hati. Apabila tadinya saya hanya menjadi pendengar, mungkin saya tidak akan bisa keluar dari kondisi yang membuat saya mengalami krisis iman.  Penting untuk diingat bahwa iman tanpa tindakan tidak seharusnya kita lakukan. Kita harus menjadi pelaku firman, menunjukkan kasih Kristus kepada sesama melalui tindakan nyata.

Marilah kita terus berjuang untuk menjadi pelaku firman, bukan sekadar pendengar yang lalai. Nah, semoga setelah ini kita semua dapat tumbuh dalam iman dan memberikan berkat bagi orang lain ya, semangat! Tuhan Yesus mampukan. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2020
Prestasi Siswa Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Prestasi Siswa November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Ibadah Siswa: Well Prepared
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2020
Penerimaan Siswa Baru 2020-2021
#BPKPENABURJakarta #tujuhdasawarsa #triplebenerfi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
PKBN2K: Kejujuran
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 02 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setiakah Aku?
Berita Lainnya - 16 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan untuk Bertanggung J...
Berita Lainnya - 09 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setia Bertindak Benar itu Ker...
Berita Lainnya - 10 October 2022
Pojok Best : Menolong Dengan Ikhlas
Berita Lainnya - 11 October 2022
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Baik
"Kita tidak lagi butuh orang pintar, yang kita bu...
Berita Lainnya - 12 October 2022
Pojok Best : Peduli dan Peka
So, untuk itu aku mau bagi tips n trick buat tema...
Berita Lainnya - 13 October 2022
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Untuk Saling M...
Tidak ada manusia yang dapat hidup sendiri. Tumbu...
Berita Lainnya - 14 October 2022
Pojok Best : Peduli dengan Nilai dan Lingkungan S...
tips dan trik untuk kita semua agar bisa mengemba...
Berita Lainnya - 20 June 2023
Pojok Best : Menerapkan Firman Tuhan di Kehidupan...
Berita Lainnya - 21 June 2023
POjok Best : Pesan Paulus Kepada Jemaat Korintus
POjok Best : Pesan Paulus Kepada Jemaat Korintus
Berita Lainnya - 10 July 2023
Pojok Best : Janganlah Kita Bosan Melakukan Hal -...
Kisah ini menggambarkan bahwa kita harus tetap gi...
Berita Lainnya - 11 July 2023
Pojok Best : Mudah Beradaptasi Dengan Lingkungan
Dalam kegiatan ini kami banyak diajarkan untuk me...
Berita Lainnya - 12 July 2023
Pojok Best : Kesabaran Adalah Kunci Keberhasilan
Dalam kitab Amsal 14:17 terdapat kutipan, "Siapa ...
Berita Lainnya - 29 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati (1)
Berita Lainnya - 01 January 2024
Pojok Best : God's Faithfulness
As you stand on that mountain, let the truth of 1...
Berita Lainnya - 02 January 2024
Pojok Best : Mengenal Diri Sendiri
Mari kita belajar untuk mengenal diri sendiri, se...
Berita Lainnya - 03 January 2024
Pojok Best : Tulus dalam Menolong
Untuk mewujudkan cinta kasih Tuhan, kita perlu un...
Berita Lainnya - 04 January 2024
Pojok Best : Menghargai dan mengagumi dengan Kere...
Kebaikan hati dan kerendahan hati dapat membuka p...

Choose Your School

GO