Pojok Best : Menjadi Pelaku Firman-Nya

Berita Lainnya - 18 June 2024

 

Penulis : Joan Karla Abe Setyagara (XI)

 

Halo sobat AKJ! 

Sebelumnya pernahkah kalian merasa yakin bahwa mendengarkan Firman Tuhan sudah cukup? Kitab Roma 2:13 menegaskan bahwa mendengarkan saja tidaklah cukup untuk membenarkan diri di hadapan Tuhan. Saya juga pernah merasakan hal yang sama. Namun, pengalaman hidup saya mengajarkan bahwa pentingnya mengaplikasikan ajaran firman Tuhan dalam tindakan kita sehari-hari.

Saya pernah mengalami krisisi iman. Lewat proses mengahadapi kondisi ini, saya menyadari bahwa hanya mendengarkan firman tidaklah cukup. Saya mulai merenungkan dan mengamalkan ajaran tersebut. Melalui proses ini, akhirnya saya  belajar menjadi lebih sabar, penyayang, dan rendah hati. Apabila tadinya saya hanya menjadi pendengar, mungkin saya tidak akan bisa keluar dari kondisi yang membuat saya mengalami krisis iman.  Penting untuk diingat bahwa iman tanpa tindakan tidak seharusnya kita lakukan. Kita harus menjadi pelaku firman, menunjukkan kasih Kristus kepada sesama melalui tindakan nyata.

Marilah kita terus berjuang untuk menjadi pelaku firman, bukan sekadar pendengar yang lalai. Nah, semoga setelah ini kita semua dapat tumbuh dalam iman dan memberikan berkat bagi orang lain ya, semangat! Tuhan Yesus mampukan. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 August 2021
Akapreneur Period: Discover
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2021
#PENABURsebagusitu Lomba Video & Caption Inspirat...
Menjadi berguna untuk sesama nggak cuma dengan di...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2021
POTM Kelas XI dan XII: Sosialisasi Program Sekola...
Pada hari Sabtu, 31 Juli 2021 SMAK PENABUR Kota J...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Belajar mengenai "Iman yang Menyelamatkan" dalam...
Pertanyaan seperti ini tentu membuat kita bertany...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Kebaktian Minggu dan Ibadah Syukur HUT PENABUR ke...
Mengucap syukur atas karya BPK PENABUR ke-71. Hal...
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 28 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 31 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Murid Kristus yang Renda...
Berita Lainnya - 03 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Apakah Aku Setia?
Berita Lainnya - 04 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia untuk Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 09 September 2022
Pojok Best : Sepasang Sayap yang Selalu Melindungi
Berita Lainnya - 10 September 2022
Pojok Best : Bersikap Setia dan Adil
1 Yohanes 1:9 Jika kita mengaku dosa kita, maka I...
Berita Lainnya - 11 September 2022
Pojok Best : Kasih dan Setia
“Janganlah kiranya kasih dan setia meninggalkan e...
Berita Lainnya - 12 September 2022
Pojok Best: Cara "Membeli" Loyalitas
Bahasa Indonesia (KBBI), Loyalitas diartikan seba...
Berita Lainnya - 13 September 2022
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Berita Lainnya - 24 May 2023
Caring Moment: Berbuat Baik Itu Indah
Berita Lainnya - 25 May 2023
Pojok Best : Pengharapan
Jadi marilah kita berbagi pengalaman untuk kebaik...
Berita Lainnya - 25 May 2023
Caring Moment: Berbagi itu sangat Indah
Sejak kecil, saya suka berbagi terhadap sesama. S...
Berita Lainnya - 26 May 2023
Pojok Best : Tidak Menyerah Dalam Pencobaan
Sobat AKJ, terkadang di dalam pencobaan kita seri...
Berita Lainnya - 29 May 2023
Pojok Best : Bertekun Dalam Belajar
Dari kejadian ini kita bisa mengambil ilustrasi y...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Berita Lainnya - 21 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Melukiskan Senyuman
Kita tidak boleh menyombongkan diri meskipun kita...

Choose Your School

GO