POJOK BEST: Membahagiakan Orang Tua Kita

Berita Lainnya - 01 March 2022

Kutipan tentang membahagiakan orang tua dengan nilai excel worldwide. (Nathanael)

Penulis: Nathanael Theodorus Andrianto (X IPS) | Editor: Maria Fransisca

 

Membahagiakan orang tua adalah bentuk kasih sayang, menghormati dan menghargai orang tua kita karena orang tua kita sudah menyayangi kita sejak kita ada di kandungan ibu kita. Orang tua juga bertanggung jawab untuk merawat dan menyayangi kita karena kita adalah titipan dari Allah untuk orangtua kita. Mereka bersusah payah mencari nafkah demi kita sekolah dan menjadi orang yang sukses. Kita juga harus bersekolah dengan cara belajar dengan sungguh-sungguh sebagai bentuk balasan kita kepada mereka.

 

Sebagai anak, kita juga harus memberikan sikap yang baik kepada orangtua seperti menghormati mereka, membantu mereka, dll. Awalnya memang sulit dilakukan, kadang kita egois dan merasa yang paling benar. Tetapi dengan didikan yang benar dari orang tua, kita pun bisa melakukannya. 

 

Kita tidak harus memberikan nilai yang bagus, harta yang berlimpah atau menghalalkan secara cara untuk membahagiakan orang tua kita. Menurut saya jika kita telah memiliki sikap dan etika baik yang diajarkan orang tua kita, seperti taat kepada Tuhan dan orang tua, sudah mandiri, dll, sebenarnya kita sudah membahagiakan mereka.

 

Ketika kita sudah dewasa, kita juga harus tetap memperhatikan, merawat dan menyayangi mereka sampai mereka dipanggil oleh Tuhan. Walaupun kita sibuk mengurusi pekerjaan kita atau berada di tempat yang jauh dari orang tua, kita harus tetap ada perhatian untuk orang tua kita. Perbuatan kita yang memiliki perhatian dan kasih sayang yang tulus pastinya membuat orang tua kita bahagia.

 

Dalam Matius 19:19 berkata: “Hormatilah ayahmu dan ibumu dan kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri”, dan Amsal 6:20, “Hai anakku, peliharalah perintah ayahmu, dan janganlah menyia-nyiakan ajaran ibumu”. Kedua ayat itu menjelaskan bahwa inilah cara membahagiakan orang tua kita dengan cara yang luar biasa. Jika kita sudah melakukannya, berarti kita sudah membuat mereka bahagia. Jika belum, marilah kita pakai kesempatan yang diberikan Tuhan untuk membahagiakan hidup mereka.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2022
Sarapan Sehat AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 October 2022
Ibadah Siswa : “Anugerah: Buta Jadi Melihat”
“Anugerah: Buta Jadi Melihat” diambil dari periko...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 December 2022
IBADAH BULANAN : INJIL DALAM MELODI NKB  116 – “...
Dalam perjalanan iman, mungkin kita pernah berada...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2022
CHARACTER BUILDING AKJ 2022
Character Building, kegiatan yang dilakukan setia...
Berita Lainnya - 13 October 2021
POJOK BEST: Perseverance
Berita Lainnya - 14 October 2021
POJOK BEST: Hasil dari Ketekunan
Apa yang kalian pikirkan tentang kata “ketekunan”...
Berita Lainnya - 15 October 2021
POJOK BEST: Perihal Kegagalan dan Ketekunan
Apakah kalian pernah mengalami kegagalan? Hampir ...
Berita Lainnya - 18 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Batu yang Sangat Keras
Pernahkah Anda berjumpa dengan seorang yang keras...
Berita Lainnya - 19 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan untuk Sukses
Kalau kita ingin sukses, kita harus menjaga agar ...
Berita Lainnya - 06 September 2022
Pojok Best : Bersikap Makin Dewasa dan Bijaksana
Berita Lainnya - 07 September 2022
Pojok Best : Tuhan itu Setia
2 Tesalonika 3:3 Tetapi Tuhan adalah setia. Ia a...
Berita Lainnya - 08 September 2022
Pojok Best : Tetap Berpegang Teguh pada Tuhan
Tuhan, mengapa hidup ini rasanya tidak adil?  Me...
Berita Lainnya - 09 September 2022
Pojok Best : Sepasang Sayap yang Selalu Melindungi
Mazmur 91: 4 Dengan kepak-Nya Ia akan menudungi e...
Berita Lainnya - 10 September 2022
Pojok Best : Bersikap Setia dan Adil
1 Yohanes 1:9 Jika kita mengaku dosa kita, maka I...
Berita Lainnya - 15 July 2023
Pojok Best : Pentingnya Menerapkan Penguasaan Dir...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Pojok Best : Pentingnya Menahan Diri
Menahan diri bukanlah hal yang mudah dilakukan. D...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Jadwal Mingguan : 17 Juli - 23 Juli 2023
"Berbuat baik, hidup dengan cara yang paling posi...
Berita Lainnya - 18 July 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri adalah Kunci Kemenan...
Tidak hanya itu, kita juga harus membiasakan diri...
Berita Lainnya - 19 July 2023
Pojok Best : Pengendalian Diri Adalah Salah Satu ...
Pojok Best : Pengendalian Diri Adalah Salah Satu ...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Pribadi yang Belajar Menghargai...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Pojok Best : Respon Terhadap Tantangan
Ketika kita menghadapi tantangan atau kesulitan, ...
Berita Lainnya - 15 February 2024
Pojok Best : Bahagia Karena Takut
Mari kita senantiasa takut akan Tuhan dan berusah...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Pojok Best : Tuhan adalah Segalanya
Tuhan itu selalu menjadi terang serta sumber keku...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Pojok Best : Sahabat yang Setia
Tuhan tidak akan pernah meninggalkan kita ketika ...

Choose Your School

GO