Pojok Best : Masa Iya, Rugi ?

Berita Lainnya - 03 October 2024

 Penulis : Mischella Indivara Hardiansyah, X-1

Editor : Rita Darmaningsih

 

 

Apa yang kita pikirkan ketika mendengar kata pengorbanan? Rugi, mati, merelakan? Itu semua adalah pemikiran umum yang wajar. Namun, faktanya kata-kata tersebut belum tentu benar. Pengorbanan tidak selalu bermakna negatif. Pengalaman yang pernah saya alami mengenai pengorbanan memang tidak menyenangkan, tetapi dari pengalaman ini saya bisa belajar banyak hal.

Suatu ketika saya berada di dalam situasi yang mengharuskan untuk memilih antara belajar mempersiapkan penilaian harian atau hangout bersama teman. Memang sebagai remaja memilih antara kedua hal tersebut bukanlah hal yang mudah. Di satu sisi belajar adalah kewajiban kita sebagai pelajar, sedangkan di lain sisi kita juga perlu hiburan dan sosialisasi dengan teman. Akhirnya saya memilih untuk mengorbankan waktu bermain saya demi mendapatkan nilai yang maksimal pada penilaian harian. Seperti pepatah mengatakan, “usaha tidak ada yang mengkhianati hasil.” Ujian saya pun berjalan dengan lancar dan mendapatkan hasil yang baik  sesuai dengan pengorbanan dan usaha yang sudah saya lakukan. 

Dari pengalaman ini kita bisa belajar bahwa pengorbanan yang kita lakukan tidak melulu akan berdampak negatif. Namun, dari pengorbanan tersebut kita bisa saja mendapatkan hal yang lebih kita butuhkan. Maka, janganlah takut untuk berkorban karena kita tidak tahu hal baik apa yang akan datang di balik pengorbanan tersebut. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2022
Sarapan Sehat AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 October 2022
Ibadah Siswa : “Anugerah: Buta Jadi Melihat”
“Anugerah: Buta Jadi Melihat” diambil dari periko...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 December 2022
IBADAH BULANAN : INJIL DALAM MELODI NKB  116 – “...
Dalam perjalanan iman, mungkin kita pernah berada...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2022
CHARACTER BUILDING AKJ 2022
Character Building, kegiatan yang dilakukan setia...
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 28 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 31 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Murid Kristus yang Renda...
Berita Lainnya - 06 December 2022
Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
The Lord Jesus was a very obedient child, and he...
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Hal itulah yang terdapat dalam ayat alkitab 1 pet...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Berita Lainnya - 02 September 2024
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Berita Lainnya - 03 September 2024
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Berita Lainnya - 04 September 2024
Pojok Best : Saling Mengampuni
Pojok Best : Saling Mengampuni
Berita Lainnya - 05 September 2024
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan

Choose Your School

GO