Pojok Best : Loyal atau Royal?

Berita Lainnya - 14 September 2022

Penulis: Inggiet Ananta Gading, Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

 

Halo sobat BEST! 

 

True loyalty is more to a friend than an enemy” adalah Quotes of The Day untuk hari ini yang dikutip dari perkataan seorang jurnalis berkebangsaan Austria, Karl Kraus. Melalui kutipan ini kita dapat mengilhami pentingnya kesetiaan. Terkadang kita suka tertukar antara kata “royal” dengan “loyal”. Perbedaan satu huruf pada kedua kata ini menjadikan keduanya sangat berbeda. Royal dihubungkan dengan sesuatu yang megah dan besar, sedangkan loyal berarti kesetiaan. Menjadi pribadi yang setia kepada teman dan keluarga, bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan.  

 

Sobat BEST, untuk menjadi seorang yang loyal, kita dapat memulai dari hal kecil. Seperti saat di sekolah kita dapat berkomitmen dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar, mendengarkan guru mengajar, mengerjakan tugas, dan membantu teman yang kesusahan. Di rumah kita dapat menjadi loyal dengan membantu membereskan rumah, membuatkan sarapan, dan membantu saudara kita. Kunci dari menjadi pribadi yang loyal adalah rasa kepedulian. Perhatikanlah lingkungan di sekitarmu, ulurkan tangan sebanyak-banyaknya, maka kamu akan merasakan hasilnya juga.

 

 

Berita Lainnya - 02 September 2022
Pojok Best: Seperti Pohon, Cinta juga Memerlukan ...
Berita Lainnya - 03 September 2022
Pojok Best : Memaknai Kesetiaan
Sebagai wujud kesetiaan kita kepada Tuhan kita ju...
Berita Lainnya - 05 September 2022
Pojok Best : Hak Perlindungan Saksi dari Tuhan
Hai orang-orang yang mengasihi TUHAN, bencilah ke...
Berita Lainnya - 05 September 2022
Pojok Best : Bertekun Dalam Pengharapan, Sebab Ia...
brani 10:23 : “Marilah kita teguh berpegang pada ...
Berita Lainnya - 06 September 2022
Pojok Best : Bersikap Makin Dewasa dan Bijaksana
Iman tanpa perbuatan adalah mati. Hanya melalui i...
Berita Lainnya - 25 February 2023
Pojok Best : Cara Meminta Maaf Yang Baik
Berita Lainnya - 26 February 2023
Pojok Best : Mari Memberi Salam
Halo Sobat AKJ, tahukah kamu memberi salam kepada...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Pojok Best : Trust In God
Trust In God,kalian pasti pernah mendengarkan kat...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Caring Moment: Kepedulian terhadap Sesama
Dengan berdiskusi dan bekerja sama, serta mengaja...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Pojok Best : Masih Rendah Diri Meski Sudah Berha...
Salah satu cara untuk mengatasi rasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 07 September 2023
Pojok Best : Percaya Kepada Tuhan dan Mengingat J...
Berita Lainnya - 08 September 2023
Pojok Best : Tetap Berpengharapan Di Tengah Ujian
Saudara-saudara, jika hari ini banyak dari kita y...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Caring Moment: Sederhana Namun Bermakna
kegiatan sekecil apapun seperti membantu orang tu...
Berita Lainnya - 02 September 2023
Caring Moment: Mengurus Kelinci Saat Liburan
Meskipun hanya membantu kakak saya dalam hal keci...
Berita Lainnya - 03 September 2023
Caring Moment: Menjadi Mandiri itu Asik
Menjadi mandiri dengan menjaga kebersihan kamar p...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 20 May 2024
Pojok Best : Belajar Untuk Tidak Mengabaikan Oran...
Berita Lainnya - 21 May 2024
Pojok Best : Nilai Kejujuran dan Integritas dalam...
Sikap peduli yang tulus terhadap sesama mencakup ...
Berita Lainnya - 22 May 2024
Pojok Best : Ketika Orang Lain berBeban Berat
Tanpa kita sadari, empati memberikan dampak yang ...
Berita Lainnya - 23 May 2024
Pojok Best : Peduli Terhadap Diri Sendiri
Mari memulai dari diri sendiri. Jadilah pribadi y...
Berita Lainnya - 24 May 2024
Pojok Best : Mari Memberi yang Terbaik
Ketika kita mau memberi, Tuhan pasti memperhitung...

Choose Your School

GO