POJOK BEST: Layakkah kita masuk ke dalam kerajaan surga?

Berita Lainnya - 30 July 2021

Ayat Alkitab dari Ibrani 4:16 tentang keberanian. (Victor)

Penulis: Oloan Victory Manurung | Editor: Nunut Dumariana S.

 

Berapa usia Anda sekarang? 15 tahun, 20 tahun, 30 tahun? Coba bayangkan jika Anda berbuat dosa sebanyak satu kali setiap harinya. Berapa dosakah yang telah Anda perbuat selama hidup?

 

Menurut Anda, dengan dosa dan kesalahan yang telah Anda buat, layakkah Anda masuk ke dalam kerajaan surga?

 

Jika memandang dosa-dosa tersebut, tentunya kita berpikir bahwa surga itu tidak layak bagi orang berdosa seperti kita. Tetapi kita sebagai pengikut Kristus tetap memiliki privilege khusus, nama kita sudah terdaftar dalam kerajaan surga. Kita tidak perlu berlelah-lelah, tidak perlu mencari pertolongan, dan keselamatan di tempat lain.

 

Dalam Ibrani 4:16 dikatakan, "Sebab itu marilah kita dengan penuh keberanian menghampiri takhta kasih karunia, supaya kita menerima rahmat dan menemukan kasih karunia untuk mendapat pertolongan kita pada waktunya."

 

Pada ayat tersebut dijelaskan bahwa Tuhan Yesus adalah Imam Besar Agung kita yang akan menjadi perantara dan tempat pertolongan kita menuju takhta Allah. Jadi cukup percayakan hidup Anda kepada Kristus, maka kerajaan Surga sudah menjadi milik Anda.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 June 2020
Mengelola Rasa Takut
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 August 2019
Paskibra dengan Karakter Terbaik
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2019
Prestasi Siswa: Kezia Priskilla
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 June 2020
Prestasi Siswa Juni 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 May 2020
Kebaktian Online Perdana
Berita Lainnya - 10 August 2021
POJOK BEST: Rendah Diri atau Rendah Hati?
Berita Lainnya - 11 August 2021
POJOK BEST: Altruisme
Pernahkah kalian mendengar istilah “Altruisme”? I...
Berita Lainnya - 12 August 2021
POJOK BEST: Surat Paulus kepada Jemaat di Efesus ...
Selama kita masih ada di dunia ini pasti kita men...
Berita Lainnya - 02 September 2021
POJOK BEST: Setia atau Tidak Sama Sekali
Jika seseorang menyebutkan tentang kesetiaan, apa...
Berita Lainnya - 20 September 2021
POJOK BEST: Give Thanks to the Lord
Sudahkah kalian bersyukur hari ini? Sudahkah kali...
Berita Lainnya - 15 November 2022
Pojok Best : Berbagi dengan Sesama Itu Indah
Berita Lainnya - 16 November 2022
Pojok Best : Ibadah Yang Sejati
Seperti apa ibadah yang sejati dan berkenan kepad...
Berita Lainnya - 17 November 2022
Pojok Best : Bekerja Keras dan Pantang Menyerah
Teman-teman seringkali dalam hidup ini kita dihad...
Berita Lainnya - 18 November 2022
Pojok Best : Berbagi Itu Indah
Ibrani 13:16 TB Dan janganlah kamu lupa berbuat b...
Berita Lainnya - 19 November 2022
Pojok Best : Ucapan Syukur Atas Keselamatan dari-...
Teman-teman, kehidupan tidak pernah lepas dari ib...
Berita Lainnya - 10 August 2023
Caring Moment: Membantu
Berita Lainnya - 21 August 2023
Pojok Best : Membangun Kejujuran Di Mulai Dari D...
Jujur pada diri kita sendiri memungkinkan kita un...
Berita Lainnya - 23 August 2023
Pojok Best : Memandang Seseorang
Tuhan menciptakan manusia dengan adil/ sama rata....
Berita Lainnya - 24 August 2023
Pojok Best : Berani Jujur
Hingga hari esok Stanly tetap tidak menemukan anj...
Berita Lainnya - 25 August 2023
Pojok Best : Mari Bersikap Jujur
Tuhan Yesus juga pernah berkata "Sesungguhnya Aku...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Karakter Baik Itu Penting
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Upaya Menjadi Lebih Baik
Sharing Motivation Day: Upaya Menjadi Lebih Baik
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Bertekad untuk Terus Maju
Sharing Motivation Day: Bertekad untuk Terus Maju
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...

Choose Your School

GO