Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan

Berita Lainnya - 17 December 2022

Penulis : Grace Lamria (XI MIPA 2)

Bicara tentang kesetiaan, tentunya tidak jauh-jauh dengan tokoh alkitab bernama Paulus. Saulus, namanya sebelum bertobat, adalah orang Farisi yang menganiaya umat Allah. Namun dalam perjalanannya ke Damsyik, tiba-tiba ada cahaya yang teramat terang dari langit. Saulus, yang saat itu sedang bersama temannya, terjatuh di tanah. Ia diperintahkan Yesus untuk berjalan ke dalam kota. Tiga hari lamanya ia buta, tidak makan, dan terus berdoa. Di Damsyik, Saulus bertemu dengan Ananias, salah satu murid Yesus. Ia menumpangkan tangannya di atas kepala Saulus dan menyuruhnya untuk membuka matanya dan ia dapat melihat kembali. Setelah itu ia dibaptis dan mengganti namanya menjadi Paulus. Kehidupannya berubah 180 derajat menjadi pelayan Tuhan.


Bisa dilihat dari kisah Paulus di atas bahwa ia menerima suara Tuhan yang memberi perintah kepadanya. Hatinya terbuka untuk perintah Tuhan. Perubahan akan hidupnya merupakan salah satu bentuk bahwa Yesus memeliharanya. Semua orang tahu bahwa taat bukanlah hal yang mudah. Namun kita harus percaya, dibalik pergumulan yang kita hadapi, Tuhan pasti telah menjanjikan sesuatu yang hebat asal kita tetap taat untuk mengikutnya.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2022
Sarapan Sehat AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 October 2022
Ibadah Siswa : “Anugerah: Buta Jadi Melihat”
“Anugerah: Buta Jadi Melihat” diambil dari periko...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
CUP Exuberant AKJ 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 December 2022
IBADAH BULANAN : INJIL DALAM MELODI NKB  116 – “...
Dalam perjalanan iman, mungkin kita pernah berada...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2022
CHARACTER BUILDING AKJ 2022
Character Building, kegiatan yang dilakukan setia...
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 26 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 28 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 31 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Murid Kristus yang Renda...
Berita Lainnya - 06 December 2022
Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
The Lord Jesus was a very obedient child, and he...
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Hal itulah yang terdapat dalam ayat alkitab 1 pet...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Berita Lainnya - 02 September 2024
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Berita Lainnya - 03 September 2024
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Berita Lainnya - 04 September 2024
Pojok Best : Saling Mengampuni
Pojok Best : Saling Mengampuni
Berita Lainnya - 05 September 2024
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan

Choose Your School

GO