POJOK BEST: Kesabaran dalam Menunggu

Berita Lainnya - 15 March 2022

Kutipan tentang kesabaran dengan nilai share with society. (Angel)

Penulis: Angellita Stiffany (XI IPS) | Editor: Maria Fransisca

 

“Ah lama banget sih, aku tuh capek nunggunya?!” kata-kata ini pasti sering banget kita ucapkan jika kita menunggu terlalu lama, karena kesabaran kita sudah habis. Apa itu kesabaran? Kesabaran merupakan suatu sikap menahan emosi dan keinginan, serta bertahan dalam situasi yang sulit dengan tidak mengeluh. Sabar juga merupakan kemampuan mengendalikan diri. Lalu kesabaran merupakan hal yang paling sulit untuk dilakukan, karena kita harus bisa menunggu. Kesabaran juga jarang ada pada sikap seseorang, oleh karena itu kesabaran adalah sikap yang paling langka ditemukan. 

 

Seperti quote of the day kita hari ini, kita harus dapat bersabar. Bersabar dalam menunggu apapun itu. Karena di saat kita bersabar, kita dapat memikirkan waktu yang tepat dan prinsip yang akan kita lakukan. Bersabar juga dapat membuat kita mengendalikan diri kita dalam menunggu atau menghadapi kesulitan serta tidak mudah mengeluh. Mari kita tanamkan sikap bersabar.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2023
Ibadah Siswa Senin, 11 September 2023
Di setiap baitnya ada makna-makna yang tersirat. ...
Berita Lainnya - 08 August 2021
POJOK BEST: Kunci Kesuksesan
Berita Lainnya - 09 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati seperti Yusuf
Siapa sih yang belum kenal Yusuf? Hampir semua or...
Berita Lainnya - 13 August 2021
POJOK BEST: Sudahkah Kamu Rendah Hati?
Mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan kata “...
Berita Lainnya - 14 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati kepada Sesama
Kata “rendah hati” sering kita dengar di kehidupa...
Berita Lainnya - 15 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati atau Tinggi Hati
Pernahkah Anda menjuarai perlombaan akademik atau...
Berita Lainnya - 05 April 2022
POJOK BEST: Tabur Tuai
Berita Lainnya - 06 April 2022
POJOK BEST: Follow Three Rules
Quote kita untuk hari ini bertema kepedulian deng...
Berita Lainnya - 07 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Kunci Segala Hal
Pasti kalian pernah mendengar baik itu dari orang...
Berita Lainnya - 08 April 2022
POJOK BEST: Hati Tulus Menjadi Berkat
Nah pada hari ini QOTD kita membahas tentang “Ket...
Berita Lainnya - 11 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Bisa Dilatih? Simak Tiga Ca...
Pernahkah kalian kehabisan kesabaran? Semua orang...
Berita Lainnya - 25 February 2023
Pojok Best : Cara Meminta Maaf Yang Baik
Berita Lainnya - 26 February 2023
Pojok Best : Mari Memberi Salam
Halo Sobat AKJ, tahukah kamu memberi salam kepada...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Pojok Best : Trust In God
Trust In God,kalian pasti pernah mendengarkan kat...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Caring Moment: Kepedulian terhadap Sesama
Dengan berdiskusi dan bekerja sama, serta mengaja...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Pojok Best : Masih Rendah Diri Meski Sudah Berha...
Salah satu cara untuk mengatasi rasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...

Choose Your School

GO