POJOK BEST: Kemurahan Hati Allah

Berita Lainnya - 08 February 2022

Ayat Alkitab dari Lukas 6:36 dengan nilai share with society. (Michaela)

Penulis: Simanjuntak, Michaela Victoria (X MIPA 1) | Editor: Maria Fransisca

 

Murah hati adalah sikap yang harus tertanam dalam diri manusia. Bagi sebagian orang mungkin murah hati dapat berarti suka memberi sedekah dan tidak pelit, namun faktanya, murah hati bukanlah hanya berbicara tentang memberi sesuatu dalam bentuk material saja. Murah hati itu sendiri merupakan cerminan pribadi Allah.

 

Seorang anak biasanya memiliki sifat yang diwarisi oleh orang tuanya, termasuk ayah. Seorang ayah yang memiliki sifat baik, maka ia akan menghasilkan anak-anak yang baik juga. Seperti itulah Bapa kita yang di sorga mewarisi sifat kepada kita, anak-anaknya. Ia menurunkan sifat murah hati kepada kita karena Ia menginginkan yang terbaik untuk kita.

 

Dengan kemurahan hati Allah yang sangat besar kepada anak-anaknya, Dia akan senantiasa mengasihi kita. Dia tidak akan pernah kekurangan waktu untuk selalu mendengarkan kita, peduli kepada kita, dan menjaga kita. Oleh karena itu , apabila kita menyadari betapa besar kemurahan hati Allah kepada kita, maka sudah kewajiban kita untuk mencerminkan sikap Allah dalam diri kita masing masing.

 

Cerminan sikap itu harus bisa kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari sehingga semua orang dapat merasakan cerminan sikap tersebut dan mereka dapat mengenal pribadi Allah lewat kita.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2019
Berani Berubah ( Ibadah Komplek September 2019)
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2019
Trivia 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2019
Pelantikan MPK 2019/2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2019
Pelayanan Rutin GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2019
Edufair Resinda Mall Karawang
Berita Lainnya - 10 November 2021
Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2021
Berita Lainnya - 12 November 2021
POJOK BEST: Menjadi Jujur Sama Dengan Menjadi Tem...
"Menjadi jujur mungkin tidak membuat Anda memilik...
Berita Lainnya - 12 November 2021
Selamat Hari Ayah Nasional 2021
"A Father is someone you look up to no matter how...
Berita Lainnya - 12 November 2021
Selamat Hari Kesehatan Nasional 2021
Sehat Negeriku, Tumbuh Indonesiaku. Selamat Hari ...
Berita Lainnya - 13 November 2021
POJOK BEST: Angan-Angan
Sobat Best, melalui kutipan dari Fred Rogers kita...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 05 November 2022
Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan
Kesetiaan bukan hal yang mudah untuk kita dapatka...
Berita Lainnya - 06 November 2022
Pojok Best : Doa, Kerendahan Hati, Pengorbanan, d...
Seperti kata Merry Riana, “Hidup yang penuh kebah...
Berita Lainnya - 21 July 2023
Pojok Best : Menahan Diri
Berita Lainnya - 24 July 2023
Pojok Best : Prioritas dan Godaan
Dalam menguasai diri, sangat penting untuk menget...
Berita Lainnya - 25 July 2023
Pojok Best : Manfaat Pengendalian Diri
Mengendalikan diri memiliki banyak manfaat untuk ...
Berita Lainnya - 26 July 2023
Pojok Best : Andalkan Tuhan Dalam Kehidupan Kita
Demikianlah kita dalam setiap pekerjaan apapun it...
Berita Lainnya - 27 July 2023
Pojok Best : Menguasai Pikiran
Salah satu bagian dari penguasaan diri adalah men...
Berita Lainnya - 04 January 2024
Pojok Best : Menghargai dan mengagumi dengan Kere...
Berita Lainnya - 05 January 2024
Pojok Best : Kita Harus Rendah Hati Jika Ingin Me...
Kerendahan hati adalah kualitas yang menciptakan ...
Berita Lainnya - 09 January 2024
Pojok Best : Rendah Hati dalam Menjalani Kehidupan
Hindarilah perbandingan yang merugikan diri sendi...
Berita Lainnya - 08 January 2024
Pojok Best : Kesetiaan dan Pengabdian
Saling menumbuhkan rasa percaya satu sama lain me...
Berita Lainnya - 26 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Merayakan Kepedulian Allah P...
Cerita Sobat AKJ : Merayakan Kepedulian Allah P...

Choose Your School

GO