Pojok Best : Kejujuran Dan Ketulusan Adalah Pedoman Hidup

Berita Lainnya - 29 August 2023

Penulis : Olssen Lorand Sujati (XI MIPA)

 

Kejujuran dan ketulusan selalu menjadi pedoman hidup bagi kita semua. Ayat Alkitab yang berkaitan dengan tema kali ini adalah Mazmur 25:21. Ayat tersebut mengingatkan kita bahwa ketulusan dan kejujuran harus selalu menjadi pedoman dalam hidup kita.

 

Kejujuran dan ketulusan saat ini sudah jarang terlihat di dunia ini, terutama di era internet. Memang terkadang kita seringkali tergoda untuk berbuat bohong hanya untuk menghindari suatu masalah, tapi hal tersebut justru akan membawa kita ke dalam masalah yang lebih besar. Kita harus mengingat kembali bahwa sudah tertera di Alkitab bahwa kita harus menjadikan ketulusan dan kejujuran sebagai pedoman hidup kita. Jadi, kalau kita terkena masalah, hal utama yang harus dilakukan adalah bersikap jujur. Dengan bersikap jujur, semua masalah yang kita alami akan terselesaikan lebih cepat dibanding berbohong untuk menghindari masalah tersebut.

 

Tema di atas juga berkaitan dengan pengalaman saya, yaitu ketika saya lupa untuk membawa buku suatu mata pelajaran ke sekolah. Pada waktu itu, saya bingung antara mau bohong kepada guru saya atau jujur saja kepada guru saya. Ketika saya berpikir untuk berbohong saja kepada guru saya, tiba-tiba muncul firasat dalam diri saya kalau berbohong, mungkin saja hukuman saya bisa menjadi lebih berat dibanding jujur langsung kepada guru saya. Dan waktu itu saya akhirnya memutuskan untuk jujur saja kepada guru saya, dan benar saja, hukuman saya menjadi ringan karena saya sudah jujur terhadap guru saya.

 

Kisah pengalaman pribadi saya di atas menunjukan bahwa terkadang bersikap jujur meskipun ragu-ragu itu lebih baik daripada berbohong. Meskipun ada godaan untuk berbohong agar terhindar dari suatu masalah, tetap saja bersikap jujur merupakan pilihan yang terbaik.

Berita Lainnya - 06 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dan Bakat
Berita Lainnya - 07 October 2021
POJOK BEST: Yang Jatuh di Tanah Baik
Dalam Alkitab dari Lukas 8:15, Yesus memberikan s...
Berita Lainnya - 08 October 2021
POJOK BEST: Sabar dalam Kesesakan
Sebagai manusia, kita sulit sekali menjadi orang ...
Berita Lainnya - 11 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Semut
Pandemi gini males banget ya ngapa-ngapain, rasan...
Berita Lainnya - 12 October 2021
POJOK BEST: Keberanian dan Ketekunan
Siapa sih di sini yang tidak pernah mengalami yan...
Berita Lainnya - 29 April 2022
POJOK BEST: Berikan Sukacita pada Orang Lain
Berita Lainnya - 30 April 2022
POJOK BEST: Jangan Tunda Berbuat Baik
Berbuat baik. Mungkin 2 kata ini sudah sering kit...
Berita Lainnya - 17 April 2022
Apa Makna Paskah bagi Umat Kristiani?
Kita seringkali mendengar tentang paskah. Namun a...
Berita Lainnya - 28 April 2022
Song Recommendation April 2022
​Kembali lagi sama kita di mading bulan April ini...
Berita Lainnya - 21 April 2022
RA Kartini, Sang Tokoh Emansipasi Wanita
Siapa yang belum mengenal Raden Ajeng Kartini, at...
Berita Lainnya - 25 February 2023
Pojok Best : Cara Meminta Maaf Yang Baik
Berita Lainnya - 26 February 2023
Pojok Best : Mari Memberi Salam
Halo Sobat AKJ, tahukah kamu memberi salam kepada...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Pojok Best : Trust In God
Trust In God,kalian pasti pernah mendengarkan kat...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Caring Moment: Kepedulian terhadap Sesama
Dengan berdiskusi dan bekerja sama, serta mengaja...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Pojok Best : Masih Rendah Diri Meski Sudah Berha...
Salah satu cara untuk mengatasi rasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kerja sama
Ceritaku di Character Building: Kerja sama
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Berita Lainnya - 28 March 2024
Pojok Best : Pemberi Terbaik
Berita Lainnya - 01 April 2024
Pojok Best : Hidup Sederhana
Meskipun kita hidup dalam kecukupan, memberi kepa...
Berita Lainnya - 22 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Taman Itu Penuh Kenangan
Cerita Sobat AKJ: Taman Itu Penuh Kenangan
Berita Lainnya - 29 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Via Dolorosa
Cerita Sobat AKJ: Via Dolorosa
Berita Lainnya - 31 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan

Choose Your School

GO