Pojok Best : Kebijakan yang dilihat dari Kerendahan Hati

Berita Lainnya - 16 November 2023

 

 

 

Penulis : Benjamin Sebastian Halim (X)

 

 

 

Halo Sobat AKJ! 

Saya pernah mengalami suatu kondisi dimana saya merasa bahwa saya tidak perlu belajar dan memilih bermain-main. Menurut saya, belajar tidak penting karena hanya membuang-buang waktu saya. Hal tersebut sering terjadi semenjak saya kelas 4 SD. Saya tidak pernah belajar, saya hanya bermain game terus-menerus sampai tengah malam. Saya sadar bahwa tindakan yang saya lakukan tidak layak untuk dicontoh dan saya tidak seharusnya melakukan hal itu. Seiring bertambahnya usia, saya menyadari bahwa saya tidak menjalani hidup saya dengan bijak.

Ketika saya bertumbuh lebih dewasa dan dapat berpikir dengan matang mengenai tindakan dan dampak pilihan hidup terhadap apa yang akan saya terima, saya belajar bahwa kita harus lebih rendah hati dan memilih hal yang lebih penting. Saya menyadari bahwa kebijakan untuk memilih mengubah diri menjadi lebih baik memiliki peran penting dalam kehidupan. Oleh sebab itu, kita harus mulai membiasakan diri untuk merendahkan hati kita dan tidak bersikap angkuh serta sombong. Ketika kita memilih untuk hidup lebih bijak, maka kita akan merasakan bahwa sikap angkuh, sombong, rendah diri merupakan hal yang tidak memberi keuntungan apapun. Belajarlah untuk menyenangkan hati kita tanpa membuat diri kita jatuh, kita bisa meraih kesenangan tanpa menyombongkan suatu hal kepada orang lain.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2023
Ibadah Gukar PENABUR Komplek Kota Jababeka - Pray...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Tahukah kamu? Tanggal 2 Oktober adalah Hari Batik...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 06 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dan Bakat
Bakat adalah kemampuan yang dimiliki oleh seseora...
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Berita Lainnya - 19 August 2024
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Berita Lainnya - 21 August 2024
Pojok Best : Privilege and Service
Pojok Best : Privilege and Service
Berita Lainnya - 22 August 2024
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik

Choose Your School

GO