Pojok Best : Kebaikan Sumber Kebahagiaan

Berita Lainnya - 31 October 2023

 

 

 

 

Penulis : Sarah Lumoindong (X)

 

 

 

Best Teens, kalian pasti sering mendengar ungkapan "what goes around, comes around." Artinya adalah kamu tanam apa yang kamu tuai. Apa yang terlintas di pikiranmu ketika mendengar ungkapan ini?

Jika kalian menanami bibit tanaman berduri, maka yang bertumbuh adalah tanaman yang berduri. Jika kalian menanami bibit bunga yang sehat, maka yang bertumbuh ialah bunga tersebut. Coba kita bayangkan konsep ini dalam kehidupan kita sebagai manusia. Jika kita memperlakukan orang-orang disekitar kita baik itu teman, keluarga, bahkan orang asing dengan kasar, maka wajar jika mereka tidak memperilakukan kita dengan baik.

Tetapi jika kita memperilakukan orang-orang sekitar kita dengan kebaikan dan kasih sayang, maka mereka akan mengembalikan kebaikan tersebut.

Tentu, tidak semua orang akan menghargai kebaikan kita. Mungkin ada yang terkesan memanfaatJkan  kita karena kebaikan tersebut. Tetapi jangan perdulikan orang-orang seperti itu. Meskipun banyak yang bilang "dunia asli itu kejam" ayo kita coba mengubah pernyataan tersebut. Satu tindakan kebaikan setiap hari sehingga kita pun bisa merasakan kebahagiaan sejati ketika bisa mengaplikasikan hal ini dalam kehidupan kita sehari-hari.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021
Ibadah Siswa: AMONG US
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 January 2021
Motivation Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 December 2020
Makna Natal di Tahun 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal Karyawan BPK PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 17 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Melawan Covid-19
Berita Lainnya - 08 January 2021
Yuk, semangat belajar online!
Berita Lainnya - 14 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Semangkuk Salad
Berita Lainnya - 12 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Apa itu PKBN2K?
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
bagaimana karakter pemimpin yang baik? Berikut ad...
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Berdampak Besar
Berita Lainnya - 18 August 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi Yang Sukses
Dalam menjalani kehidupan ini, kita dapat memanfa...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Pojok Best : Hidup Seturut Kehendak Tuhan
Tuhan tidak pernah menjanjikan kemudahan apa pun ...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Pojok Best : Cermin Kejujuran sebagai Pertobatan
Sejak saat itu saya tidak pernah lagi menyesal un...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment: Momen Saya Melakukan Kebaikan
Dampak pandemi membuat saya berubah menjadi lebih...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...

Choose Your School

GO