Makna Natal di Tahun 2020

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 December 2020

Kegembiraan natal yang sejati bukanlah soal perayaan yang meriah. Bukan pula tentang kado yang indah tetapi berpusat pada peringatan akan kelahiran Yesus Kristus.

 

Sebab seorang anak telah lahir untuk kita, seorang putera telah diberikan untuk kita; lambang pemerintahan ada di atas bahunya, dan namanya disebutkan orang: Penasihat Ajaib, Allah yang Perkasa, Bapa yang Kekal, Raja Damai. (Yesaya 9:6)

 

Pastinya karena pandemi saat ini, kita tidak akan menemui pesta natal meriah atau kumpul bersama saudara seiman seperti tahun-tahun sebelumnya. Bahkan mungkin akan menjadi sunyi dan sepi, seperti  kelahiran Yesus yang sederhana di kandang domba dan tanpa perayaan.

 

Tuhan memberikan kesempatan bagi kita di tahun ini untuk lebih menghayati makna kelahirannya yang penuh kesederhanaan namun tetap penuh kegembiraan dan kedamaian di dalam hati.

 

Mari tumbuhkan kedamaian dan kegembiraan dalam hati agar kita dapat menyebarkan sukacita natal ke seluruh bumi. Juru Selamat telah lahir untuk menebus dosa kita. Jangan takut dan jangan gentar sebab Tuhan bersama kita.

 

Semoga damai dan sukacita Natal selalu beserta kita, kiranya kita selalu diberikan kesehatan. Selamat Hari Natal. Tuhan Yesus memberkati

 

 

Penulis: Riana Weningtyas & Maria Fransisca

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 24 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Tuhan dalam Menjawab Doa Ki...
Berita Lainnya - 25 September 2021
POJOK BEST: Berpegang Teguh kepada Kepercayaan
Di ayat ini diceritakan kisah Sadrakh, Mesakh, Ab...
Berita Lainnya - 26 September 2021
POJOK BEST: Tuhan Tidak akan Meninggalkanmu
Apakah kalian semua tahu tentang cerita Daniel di...
Berita Lainnya - 28 September 2021
POJOK BEST: Kunci Kehidupan Sehat
Dalam kehidupan yang sekarang ini, kesehatan meru...
Berita Lainnya - 29 September 2021
POJOK BEST: The Key for a Good Relationship
Relationships are made between two people that in...
Berita Lainnya - 27 October 2022
Pojok Best : Melatih Kepedulian Kepada Orang Lain
Berita Lainnya - 28 October 2022
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Berita Lainnya - 29 October 2022
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Amsal 3:27 Janganlah menahan kebaikan dari pada ...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersama Membangun...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Grow
Ceritaku di Character Building: Grow
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 15 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Selalu
Berita Lainnya - 16 August 2024
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Berita Lainnya - 19 August 2024
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...

Choose Your School

GO