Pojok Best : Kebahagiaan Bermula dari Ketaatan

Berita Lainnya - 30 December 2022

Penulis : Dominique

Pernahkah kalIan merasa bosan dengan peraturan yang ada di lingkungan kalian? Mungkin kita pernah berpikiran untuk melanggar peraturan tersebut. Disini ketaatan kita teruji. Taat adalah patuh pada perintah atau larangan untuk dihindari dan juga proses belajar yang terus berkembang.

Taat pada Tuhan dan ajarannya adalah langkah kita untuk bertumbuh didalam ketaatan kepada Allah. Sama seperti Tuhan Yesus, Ia telah belajar menjadi taat dari apa yang dideritanya. “Saat kita melakukan ketaatan sebenarnya kita sedang mempersiapkan kebahagiaan”, quote ciptaan Abdullah Gymnastiar ini memberi tahu kita bahwa ketaatan dapat mendatangkan kebahagiaan.  Ketaatan  membuat manusia menjadi dekat dengan Allah dan dijauhkan dari hal yang buruk sehingga dapat mendatangkan kebahagiaan. Jika kita patuh dengan Tuhan, maka kita akan memperoleh hidup kekal di dalam Surga.

Ketaatan bisa dimulai dari hal-hal kecil dalam kehidupan sehari hari seperti, masuk sekolah tepat waktu, memakai seragam sesuai ketentuan, mematuhi rambu lalu lintas, dan lain-lain. Jadi, teman teman marilah untuk selalu bersikap patuh pada peraturan meski kadang terasa berat bagi kita.




Berita Lainnya - 07 February 2022
POJOK BEST: Walk in the Way of Love
Berita Lainnya - 08 February 2022
POJOK BEST: Kemurahan Hati Allah
Murah hati adalah sikap yang harus tertanam dalam...
Berita Lainnya - 09 February 2022
POJOK BEST: Willingness to Sacrifice
Hey everyone, today we’re going to talk about how...
Berita Lainnya - 10 February 2022
POJOK BEST: Jerih payah yang Terbayarkan
Ada seorang anak bernama Anggrek, dia sangat pint...
Berita Lainnya - 11 February 2022
POJOK BEST: Mimpi Harus Diperjuangkan
Setiap orang paham bahwa memiliki mimpi harus dip...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Berita Lainnya - 05 November 2022
Pojok Best : Kesetiaan Perlu Pengorbanan
Kesetiaan bukan hal yang mudah untuk kita dapatka...
Berita Lainnya - 06 November 2022
Pojok Best : Doa, Kerendahan Hati, Pengorbanan, d...
Seperti kata Merry Riana, “Hidup yang penuh kebah...
Berita Lainnya - 08 November 2022
Pojok Best : Berkorban Demi Kebaikan
Apakah kita sudah berkorban demi kebaikan atau ke...
Berita Lainnya - 09 November 2022
Pojok Best : Give Our Live To God
POjokBest : Give Our Live To God
Berita Lainnya - 26 April 2023
Caring Moment: Saling Menolong
Berita Lainnya - 27 April 2023
Caring Moment: Selalu Membantu
Ketika melihat seseorang yang membutuhkan bantuan...
Berita Lainnya - 02 May 2023
Pojok Best : Tips Untuk Mengatasi Ketakutan Dalam...
Pojok Best : Tips Untuk Mengatasi Ketakutan Dalam...
Berita Lainnya - 22 April 2023
Pojok Best : Utamakan Sabar
Rasa sabar tidak muncul begitu saja, ada proses y...
Berita Lainnya - 23 April 2023
Pojok Best : Tidak Ada Yang Tidak Mungkin
Kesabaran juga membantu kita tumbuh sebagai indiv...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Semangat Baru 2024
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Berita Lainnya - 22 February 2024
Pojok Best : Tuhan Menguatkan Kita
Dalam menghadapi tantangan, marilah kita menguatk...
Berita Lainnya - 23 February 2024
Pojok Best : Jangan Takut Berbuat Baik
Dalam dunia yang penuh ketidakpastian ini, jangan...
Berita Lainnya - 26 February 2024
Pojok Best : Apakah Keberanianku Telat?
Jangan pernah malu ketika memiliki kondisi yang b...

Choose Your School

GO