POJOK BEST: Kanan, Kiri atau Lurus?

Berita Lainnya - 10 December 2021

Ilustrasi Ayat Firman Tuhan dari Amsal 4:27. (Sisca)

Penulis: Maria Fransisca

 

“Besok udah harus kumpul tugas Bahasa Inggris nih, mana males lagi, tapi aku kan nggak pernah telat kumpul tugas,” pikir Jesslyn.

 

Ting.. tung.. Bunyi notifikasi Line masuk dari grup kelas XI MIPA yang mana temannya mengeluhkan tugas Bahasa Inggris dan ada beberapa yang berkata tidak berniat untuk mengumpulkan tugasnya.

 

“Apa aku nggak usah kumpul tugas ya? Sekali ini aja nggak apa-apa lah. Kan masih awal tahun ajaran baru jadi masih santai lah,” galau Jesslyn, seorang siswi yang memang baru menjadi siswa kelas XI selama 5 hari.

 

Jesslyn pun mengabaikan tugasnya dan dia tenggelam dalam dunia Instagram, ia memilih untuk menikmati malamnya dengan bersantai. Tak terasa waktu sudah berlalu selama dua jam dan ia sudah mulai mengantuk sampai tiba-tiba ia melihat feed Instagram tentang kutipan ayat Alkitab, “Janganlah menyimpang ke kanan atau ke kiri, jauhkanlah kakimu dari kejahatan.” (Amsal 4:27)

 

Seketika Jesslyn tersadar bahwa ia tidak boleh menjadi anak pemalas, padahal selama ini ia sangat rajin. Laptop berwarna pink yang tergeletak di mejanya ia nyalakan dan ia pun mulai mengerjakan tugasnya.

Berita Lainnya - 09 October 2022
Pojok Best : Solidaritas dan Kepedulian
Berita Lainnya - 10 October 2022
Pojok Best : Menolong Dengan Ikhlas
Kalian pasti pernah merasa lelah, kan, ketika ber...
Berita Lainnya - 11 October 2022
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Baik
"Kita tidak lagi butuh orang pintar, yang kita bu...
Berita Lainnya - 12 October 2022
Pojok Best : Peduli dan Peka
So, untuk itu aku mau bagi tips n trick buat tema...
Berita Lainnya - 13 October 2022
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Untuk Saling M...
Tidak ada manusia yang dapat hidup sendiri. Tumbu...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Pojok Best : Mau Flexing ? Pikir Dulu !
Berita Lainnya - 16 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga di Rumah
Sebagai bagian dari keluarga, seorang anak yang b...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Dalam Kehidupan
Halo Sobat AKJ, bagaimana kabarnya? Semoga dalam ...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga
Caring moment merupakan moment dimana siswa diber...
Berita Lainnya - 20 March 2023
Caring Moment: Berbagi Kebaikan
Berbagi kebaikan seperti makanan, kue, ataupun mi...
Berita Lainnya - 07 September 2023
Caring Moment: Berbuat Baik di Masa Liburan
Berita Lainnya - 08 September 2023
Caring Moment: Sapu Bersih
Caring Moment: Sapu Bersih
Berita Lainnya - 09 September 2023
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Berita Lainnya - 10 September 2023
Caring Moment: Hari Liburanku
Caring Moment: Hari Liburanku
Berita Lainnya - 11 September 2023
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Berita Lainnya - 21 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Melukiskan Senyuman
Kita tidak boleh menyombongkan diri meskipun kita...
Berita Lainnya - 22 December 2023
Pojok Best : Menjadi Orang yang Rendah Hati
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Sekecil ataupun sebesar apapun dosa yang kita per...
Berita Lainnya - 26 December 2023
Pojok Best : Percaya Kepada-Nya Maka Dia akan Mem...
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 20 May 2024
Pojok Best : Belajar Untuk Tidak Mengabaikan Oran...
Berita Lainnya - 21 May 2024
Pojok Best : Nilai Kejujuran dan Integritas dalam...
Sikap peduli yang tulus terhadap sesama mencakup ...
Berita Lainnya - 22 May 2024
Pojok Best : Ketika Orang Lain berBeban Berat
Tanpa kita sadari, empati memberikan dampak yang ...
Berita Lainnya - 23 May 2024
Pojok Best : Peduli Terhadap Diri Sendiri
Mari memulai dari diri sendiri. Jadilah pribadi y...
Berita Lainnya - 24 May 2024
Pojok Best : Mari Memberi yang Terbaik
Ketika kita mau memberi, Tuhan pasti memperhitung...

Choose Your School

GO