POJOK BEST: Kanan, Kiri atau Lurus?

Berita Lainnya - 10 December 2021

Ilustrasi Ayat Firman Tuhan dari Amsal 4:27. (Sisca)

Penulis: Maria Fransisca

 

“Besok udah harus kumpul tugas Bahasa Inggris nih, mana males lagi, tapi aku kan nggak pernah telat kumpul tugas,” pikir Jesslyn.

 

Ting.. tung.. Bunyi notifikasi Line masuk dari grup kelas XI MIPA yang mana temannya mengeluhkan tugas Bahasa Inggris dan ada beberapa yang berkata tidak berniat untuk mengumpulkan tugasnya.

 

“Apa aku nggak usah kumpul tugas ya? Sekali ini aja nggak apa-apa lah. Kan masih awal tahun ajaran baru jadi masih santai lah,” galau Jesslyn, seorang siswi yang memang baru menjadi siswa kelas XI selama 5 hari.

 

Jesslyn pun mengabaikan tugasnya dan dia tenggelam dalam dunia Instagram, ia memilih untuk menikmati malamnya dengan bersantai. Tak terasa waktu sudah berlalu selama dua jam dan ia sudah mulai mengantuk sampai tiba-tiba ia melihat feed Instagram tentang kutipan ayat Alkitab, “Janganlah menyimpang ke kanan atau ke kiri, jauhkanlah kakimu dari kejahatan.” (Amsal 4:27)

 

Seketika Jesslyn tersadar bahwa ia tidak boleh menjadi anak pemalas, padahal selama ini ia sangat rajin. Laptop berwarna pink yang tergeletak di mejanya ia nyalakan dan ia pun mulai mengerjakan tugasnya.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2019
Berani Berubah ( Ibadah Komplek September 2019)
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2019
Trivia 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2019
Pelantikan MPK 2019/2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2019
Pelayanan Rutin GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2019
Edufair Resinda Mall Karawang
Berita Lainnya - 12 November 2021
Selamat Hari Kesehatan Nasional 2021
Berita Lainnya - 13 November 2021
POJOK BEST: Angan-Angan
Sobat Best, melalui kutipan dari Fred Rogers kita...
Berita Lainnya - 14 November 2021
POJOK BEST: Pentingkah Kejujuran dalam Kehidupan?
Kejujuran tidak datang dari luar, melainkan datan...
Berita Lainnya - 15 November 2021
POJOK BEST: Perilaku Jujur dalam Kehidupan Sehari...
Berperilaku jujur ini juga dapat kita lakukan di ...
Berita Lainnya - 16 November 2021
POJOK BEST: Hidup Jujur dan Andalkan Tuhan
“Ketulusan dan kejujuran kiranya mengawal aku, se...
Berita Lainnya - 23 November 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Rela Berkorban Untuk O...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Pojok Best : Berani Kehilangan
Menyerah atau kehilangan sesuatu dalam kehidupan ...
Berita Lainnya - 28 November 2022
Pojok Best : Memperbaiki Kekurangan
Jika kita memiliki kekurangan banyak alasan untuk...
Berita Lainnya - 29 November 2022
Pojok Best : Membuka Sudut Pandang Baru
Oleh karena itu, kita membutuhkan perubahan besar...
Berita Lainnya - 30 November 2022
Pojok Best : Naluri Untuk Berbuat Kebaikan
Sebab tujuan kita bukan untuk memperkenankan manu...
Berita Lainnya - 23 August 2023
Pojok Best : Memandang Seseorang
Berita Lainnya - 24 August 2023
Pojok Best : Berani Jujur
Hingga hari esok Stanly tetap tidak menemukan anj...
Berita Lainnya - 25 August 2023
Pojok Best : Mari Bersikap Jujur
Tuhan Yesus juga pernah berkata "Sesungguhnya Aku...
Berita Lainnya - 30 August 2023
Pojok Best : Menumbuhkan Kejujuran dalam Komunita...
Kejujuran adalah anugerah yang berharga yang t...
Berita Lainnya - 28 August 2023
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Dalam Mencapai Ke...
Jadi, mengandalkan Tuhan dalam mencapai kesuksesa...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Berita Lainnya - 15 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Ketangguhan Merupakan Kun...
Sharing Motivation Day: Ketangguhan Merupakan Kun...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Karakter Baik Itu Penting
Sharing Motivation Day: Karakter Baik Itu Penting

Choose Your School

GO