Pojok Best : Ibadah Yang Sejati

Berita Lainnya - 16 November 2022

qotd

Penulis : Naftalita (XI MIPA 1)

Halo sobat AKJ! Hari ini artikel kita membahas tentang ibadah sejati. Apa sih ibadah sejati itu? Ibadah sejati adalah ibadah yang mempersembahkan tubuh sebagai persembahan yang hidup, khusus, dan berkenan kepada Allah. Memuliakan Allah tidak hanya saat mengikuti ibadah di Gereja, melainkan pada semua aktivitas yang kita lakukan di kehidupan sehari hari. 

 

Seperti apa ibadah yang sejati dan berkenan kepada Allah? Yang pertama ibadah sejati itu menjaga kekudusan tubuh kita karena, tubuh merupakan bait suci. Contohnya tidak merokok, tidak ikut dalam pergaulan bebas. Memakai tubuh kita untuk kemuliaan Allah. Kaki kita gunakan untuk beribadah ke gereja, mulut untuk memuji Tuhan dan berkata dengan baik, tangan untuk memainkan alat musik dan menolong sesama

 

Yang kedua, kita harus merubah pola pikir kita serupa dengan Allah yaitu mengasihi sesama. Contohnya : memaafkan jika ada yang berbuat kesalahan, tidak iri hati serta tidak pendendam. Yang terakhir, kita harus menjadi pribadi yang baik supaya bisa menjadi teladan yang baik bagi orang disekitar kita dan melalui perbuatan kita yang baik orang menjadi mengenal Tuhan Yesus. Itu merupakan beberapa contoh yang dapat kita lakukan untuk melakukan ibadah sejati yang berkenan kepada Allah. Semoga kita semua dapat konsisten ya untuk memuji dan memuliakan nama Tuhan. Tuhan Yesus Memberkati

 

Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Matius 5:16 TB Demikianlah hendaknya terangmu ber...
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 27 March 2023
Caring Moment: Mengunjungi Panti Jompo
Berita Lainnya - 28 March 2023
Caring Moment: Membersihkan Rumah
Saat senggang, saya suka untuk membantu membersih...
Berita Lainnya - 29 March 2023
Pojok Best : Senyuman dan Ketenangan
Sobat AKJ, sebagai manusia biasa tentu kita memil...
Berita Lainnya - 29 March 2023
Caring Moment: Menjadi Relawan
Melakukan kegiatan caring moment seperti bakti so...
Berita Lainnya - 27 March 2023
Pojok Best :Tersenyumlah, Dunia Membutuhkannya
Kami jalan berdua sambil Leo menceritakan kondisi...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Pojok Best : Kunci Menuju Kesuksesan dan Kebahagi...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakte...
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakte...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Berita Lainnya - 22 December 2023
Pojok Best : Menjadi Orang yang Rendah Hati
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Sekecil ataupun sebesar apapun dosa yang kita per...
Berita Lainnya - 26 December 2023
Pojok Best : Percaya Kepada-Nya Maka Dia akan Mem...
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 27 December 2023
Pojok Best : Carilah Tuhan
Tuhan dekat dengan kita apabila kita hidup dalam ...
Berita Lainnya - 28 December 2023
Pojok Best : Be Humble
Ketika kita merendahkan diri terhadap orang lain,...
Berita Lainnya - 14 May 2024
Pojok Best : Teladan untuk Bersikap Adil
Berita Lainnya - 15 May 2024
Pojok Best : Kekuatan Doa
Doa adalah satu-satunya jalan untuk kita berkomun...
Berita Lainnya - 16 May 2024
Pojok Best : Perbuatan Kecil yang Berdampak Besar
Rasa peduli dapat membawa suatu perubahan di dala...
Berita Lainnya - 17 May 2024
Pojok Best : Menjadi Pemimpin yang Sesuai Kehenda...
Kita harus bisa menjadi pemimpin di posisi kita m...
Berita Lainnya - 20 May 2024
Pojok Best : Belajar Untuk Tidak Mengabaikan Oran...
Mari membuka mata untuk melihat penderitaan orang...

Choose Your School

GO