POJOK BEST: Hidup Kita Berguna

Berita Lainnya - 19 September 2021

Kutipan tentang kesetiaan untuk menjadi berguna. (Cantika)

 

Penulis: Jennifer Cantika Athena Wanyu (XII MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Halo, Sobat AKJ!

Apakah kalian pernah merasa bahwa hidup kalian tidak berguna? Jangankan pada diri sendiri, orang yang sudah terkenal dan sesukses apapun, pasti pernah merasa hidupnya tidak berguna. Perasaan tersebut bisa mengganggu produktivitas seseorang selama berhari-hari. Lalu, bagaimanakah caranya untuk mengatasi perasaan tersebut? Ada beberapa hal yang bisa kalian lakukan, loh!

 

Pertama, kalian dapat mengganti perkataan-perkataan negatif dari dalam dirimu menjadi perkataan-perkataan positif. Sering kali perasaan tidak berguna ini didukung dengan ucapan negatif yang kita bentuk sendiri yang kemudian akan mempengaruhi mood dan kinerja kita. Jika perkataan tersebut mulai muncul, maka segeralah lawan dengan kata yang positif, misalnya “Kamu berharga, minimal bagi dirimu sendiri dan orang-orang yang menyayangimu”.

 

Kedua, kurangi meremehkan diri sendiri. Kamu punya kelebihan yang nggak dimiliki orang lain. Perasaan nggak berguna ini biasanya muncul karena kamu rendah diri. Setiap orang terlahir dengan kelebihan dan kekurangannya.  Bisa jadi yang kamu rasakan saat ini, karen selalu terfokus sama kekurangan diri sehingga lupa bahwa kamu punya kelebihan.

 

Ketiga, ketika kamu masih sanggup menebarkan kebaikan bagi sesama, itu pertanda kamu orang yang berguna. Tidak perlu repot mencari takaran berguna. Berguna tidak melulu dilihat dari seberapa banyak uang yang kamu sedekahkan, lapangan kerja yang kamu buat, dll. Tapi, selama kamu masih bisa berbagi dan menebar kebaikan bagi sesama kamu, hal itu sudah bisa dikatakan berguna. Misalkan, dengan menjawab orang yang bertanya jalan, membeli dagangan pedagang tua, dan menebar senyum ke sesama; sejatinya hidupmu masih layak disebut berguna.

 

Itulah beberapa cara untuk mengatasi perasaan merasa tidak berguna pada diri sendiri. Sama halnya yang dikatakan oleh Myles Munroe. Ia mengatakan bahwa “Tidak penting seberapa lama Anda hidup, yang terpenting seberapa berguna hidup Anda.” So, Sobat AKJ, jangan lupa untuk selalu berguna bagi diri sendiri dan orang lain ya! Sebab, tidak ada manusia yang tidak berguna. Itu hanyalah perasaaanmu saja.

 

Sumber: https://bit.ly/2WUK8pP 

 

Berita Lainnya - 20 October 2023
Pojok Best : Peduli Berarti Melakukan
Berita Lainnya - 23 October 2023
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan
Selama kita terus mengandalkan Tuhan, sebesar apa...
Berita Lainnya - 24 October 2023
Pojok Best : Pelayananku
Kita sebagai umat yang sudah bebas dari belenggu ...
Berita Lainnya - 25 October 2023
Pojok Best : The Blooming Friendship: A Tale of K...
Often there are things around us that certainly t...
Berita Lainnya - 26 October 2023
Pojok Best : Kebaikan (1)
Mari memelihara sikap yang baik dan ramah terhada...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan
Berita Lainnya - 14 February 2024
Pojok Best : Respon Terhadap Tantangan
Berita Lainnya - 15 February 2024
Pojok Best : Bahagia Karena Takut
Mari kita senantiasa takut akan Tuhan dan berusah...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Pojok Best : Tuhan adalah Segalanya
Tuhan itu selalu menjadi terang serta sumber keku...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Pojok Best : Sahabat yang Setia
Tuhan tidak akan pernah meninggalkan kita ketika ...
Berita Lainnya - 20 February 2024
Pojok Best : Allah Sedang Menemani Kita
Allah menguji iman kita dengan menghadapkan kita ...
Berita Lainnya - 16 April 2024
Pojok Best : Melalui Pengorbanan, Perjuangan, dan...
Berita Lainnya - 04 April 2024
Pojok Best : Ikhlas Berkorban
Pengorbanan membutuhkan keikhlasan. Orang yang be...
Berita Lainnya - 17 April 2024
Pojok Best : Bahagia Lewat Orang Lain
Setiap pencapaian membutuhkan usaha dan perjuanga...
Berita Lainnya - 18 April 2024
Pojok Best : Meraih Kesuksesan
Kesuksesan cenderung menjadi impian dan target se...
Berita Lainnya - 19 April 2024
Pojok Best: Berani Berkata Tidak
Hendaklah kita berani berkata tidak untuk hal hal...
Berita Lainnya - 20 June 2024
SMAK PENABUR KOTA JABABEKA LULUS UTBK SNBT 2024. ...
Berita Lainnya - 01 July 2024
Pojok Best : Trust In God, Not Men
Ketaatan memang susah untuk dipertahankan jika ki...
Berita Lainnya - 18 June 2024
Pojok Best : Menjadi Pelaku Firman-Nya
Marilah kita terus berjuang untuk menjadi pelaku ...
Berita Lainnya - 10 July 2024
Pojok Best : Proses Pahit yang Berbuah Manis
Kesabaran bukanlah hal yang mudah untuk dipelajar...
Berita Lainnya - 08 July 2024
Pojok Best : Berpegang Pada Ajaran-Nya
Banyak kebahagiaan yang bisa bisa kita datangkan ...

Choose Your School

GO