Pojok Best : Hak Perlindungan Saksi dari Tuhan

Berita Lainnya - 05 September 2022

Penulis: Jeremy Beniah Adhitama, Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

Sering kali ketika kita melihat teman kita melakukan hal yang buruk, dan kita cenderung diam saja. Takut dianggap sebagai sok suci, sok alim, dan masih banyak kata yang serupa membuat kita mendiamkan hal-hal tersebut. Termasuk dengan saya. Sering kali saat saya melihat teman saya menyontek dan saya memilih untuk diam saja. Sebenarnya dalam diri saya ada keinginan untuk menegur mereka, namun keinginan itu terkubur oleh rasa takut yang berlebihan akan dijauhi dari pergaulan. 

 

Akan tetapi, Alkitab berkata lain. Mazmur 97:10 berkata bahwa kita, sebagai orang yang mengasihi dan dikasihi Allah, seharusnya membenci kejahatan. Tidak hanya itu, Ia juga berjanji bahwa Ia akan melindungi dan melepaskan kita dari tangan orang-orang fasik.

 

Dari ayat tersebut seharusnya sudah jelas bahwa orang-orang yang mengasihi Tuhan tidak perlu takut untuk membela apa yang benar. Tuhan sudah berjanji untuk melindungi kita dari orang-orang yang berusaha untuk melawan kebenaran. Kita sudah mendapatkan “hak perlindungan saksi” dari Tuhan. Oleh karena itu, mulai sekarang mari kita belajar untuk membenci kejahatan dan mulai melakukan apa yang benar di mata Allah 

 



Berita Lainnya - 15 January 2023
Pojok Best : Pentingnya Kebaikan
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Kebaikan bukanlah sesuatu yang asing bagi kita. A...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berbuat baik merupakan hal yang mudah dilakukan n...
Berita Lainnya - 18 January 2023
Pojok Best : Mari kita terapkan kebaikan kepada s...
Kebaikan adalah perilaku yang membawa dampat posi...
Berita Lainnya - 19 January 2023
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Kepada Sesama
Amsal 11 : 27 Siapa mengejar kebaikan, berusaha ...
Berita Lainnya - 10 May 2023
Caring Moment: Lakukanlah Kebaikan-kebaikan kecil
Berita Lainnya - 11 May 2023
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Berita Lainnya - 11 May 2023
Caring Moment: Menabur dan Menuai
Ayah saya memiliki prinsip selama masih hidup ber...
Berita Lainnya - 12 May 2023
Pojok Best : Trik Sukses Dengan Tiga Kunci
Pojok Best : Trik Sukses Dengan Tiga Kunci
Berita Lainnya - 15 May 2023
Pojok Best : Lebih Positif Dengan Bersabar
Dalam kesimpulannya, kesabaran adalah sebuah nila...
Berita Lainnya - 05 October 2023
Pojok Best : Mengalahkan Diri Sendiri
Berita Lainnya - 06 October 2023
Pojok Best : Banyak Kali Sedikit Lebih Baik darip...
Ketekunan sangat dibutuhkan untuk mengerjakan tug...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code
Ceritaku di Character Building: Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kegiatan Color Co...
Ceritaku di Character Building : Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 19 April 2024
Pojok Best: Berani Berkata Tidak
Berita Lainnya - 22 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan Dalam Cinta Sejati
Cinta yang sejati tidak bisa dipahami sepenuhnya ...
Berita Lainnya - 23 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan Untuk Mewujudkan Cita-ci...
Jangan takut untuk mengambil langkah-langkah ekst...
Berita Lainnya - 21 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran

Choose Your School

GO