Pojok Best : Faithful Lord

Berita Lainnya - 28 September 2022

By : Rahel Jasmine, Editor: Nunut Dumariana SImanjuntak

 

"Tuhan adalah Tuhan yang setia." 

Pasti adalah serangkaian kalimat tersebut sangat sering kita dengar dalam ibadah tiap minggu. Namun, apakah kita benar-benar mengimaninya? Sebagai manusia kita pasti pernah merasa ragu terhadap segala sesuatu, baik terhadap sesama manusia atau bahkan terhadap Tuhan, pencipta kita sendiri. Ada banyak hal yang barangkali kita pertanyakan ketika kita meragukan kesetiaan Tuhan, terlebih saat kita sedang dalam kesusahan. Kita mulai mempertanyakan Tuhan benar-benar ada untuk kita atau tidak, atau pertanyaan-pertanyaan lain yang meragukan kesetiaan Tuhan.

Ada banyak cara Tuhan untuk menunjukkan kesetiaan-Nya pada kita anak-anak-Nya. Allah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal untuk kita, Yesus Kristus yang hidup di tengah-tengah kita sebagai bukti kesetiaan-Nya bahwa Tuhan selalu bersama dan menjaga kita. Di dalam kesesakan kita, Tuhan tidak akan tinggal diam jika kita meminta kepada-Nya. Ia adalah Bapa yang bukan hanya mengetahui kebutuhan kita, melainkan juga bersedia untuk memenuhi segala keperluan kita dan menghibur kita. Hendaklah kita bersyukur karena kemurahan dan kasih karunia Tuhan yang selalu setia dan tidak pernah meluputkan perhatian-Nya dari kita. Nah, untuk tips supaya kita bisa tetap melekat pada Tuhan, ada beberapa poin yang harus kita lakukan, yaitu:

  1. memercayai Tuhan dalam segala situasi
  2. mengandalkan Tuhan dalam setiap perkara
  3. mau masuk ke dalam persekutuan yang sehat
  4. menjadikan tuntunan Tuhan satu-satunya jalan keluar.

Itulah beberapa tips yang bisa kita lakukan agar kita semakin dekat dengan Tuhan. Selamat belajar menjadi anak-anak Tuhan yang selalu dekat dengan Tuhan.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2022
Lomba Microblog SMPK PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Daftarkan Diri Kalian dalam "PESTA" Exhibition
Buat kalian yang memiliki kemampuan non akademik ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2021
Edu Summit For Teachers: Kegiatan peringatan Hari...
Kegiatan peringatan Hari Guru Nasional dengan tem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 4 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 5 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita Lainnya - 14 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Semangkuk Salad
Berita Lainnya - 12 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Apa itu PKBN2K?
Berita Lainnya - 22 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 12 January 2023
Pojok Best : Tebarkan Kebaikan Bagi Sekitar
Berita Lainnya - 13 January 2023
Pojok Best : Siapa Sangka?
Pernahkah kalian mengalami kesulitan atau rintang...
Berita Lainnya - 14 January 2023
Pojok Best : Tetaplah Berbuat Baik
Hal yang baik yang anda lakukan hari ini mungkin ...
Berita Lainnya - 15 January 2023
Pojok Best : Pentingnya Kebaikan
“People Pleaser”, 2 kata tersebut pasti seringkal...
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Kebaikan bukanlah sesuatu yang asing bagi kita. A...
Berita Lainnya - 27 October 2023
A Moment To Remember : Tiap Talenta Berbeda dan ...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Pojok Best : Kebaikan Sumber Kebahagiaan
Jangan perdulikan orang-orang yang terkesan meman...
Berita Lainnya - 01 November 2023
Pojok Best : Melayani Sesama
Kita dapat melayani orang lain dengan berbagai ca...
Berita Lainnya - 02 November 2023
Pojok Best : Kebaikan yang Tidak Terbatas
Kebaikan itu tidak mengenal apa yang dilakukan, d...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri dan Mengenal Teman
Berita Lainnya - 17 September 2024
Cerita Sobat AKJ: Membangun Kebersamaan
Cerita Sobat AKJ: Membangun Kebersamaan
Berita Lainnya - 21 October 2024
Pojok Best : Motivasi & Pengorbanan Waktu
Pojok Best : Motivasi & Pengorbanan Waktu
Berita Lainnya - 22 October 2024
Pojok Best : Pengorbanan Tidaklah Mudah
jangan takut berkorban untuk mencapai sesuatu yan...
Berita Lainnya - 23 October 2024
Pojok Best : Nilai Bagus
Pojok Best : Nilai Bagus

Choose Your School

GO