Pojok Best : Dia Yang Memberi Kemampuan Kepada Kita

Berita Lainnya - 27 January 2025

Penulis :Tim Medos AKJ

 

Filipi 14:13 merupakan ayat dengan pemahaman yang luas. Ayat ini merupakan janji yang besar dari Tuhan untuk semua yang mau percaya, janji bahwa "kita dapat malalui segala hal/perkara" karena Tuhan yang menguatkan kita. Namun, dapatkah kita benar-benar percaya? Apakah kita benar-benar mampu untuk melalui "semua hal" itu? Sering kita merasa "ah aku cuma bisa ini" atau "aku ga bisa itu", adakah dapak ayat ini untuk kehidupan kita ?

Dalam hati kita mungkin muncul pertanyaan "apakah Paulus terlalu percaya diri sehingga dia menuliskan ayat ini? Janji Tuhan ini nampaknya terlalu luas dengan kata "segala perkara", terlebih dapatkah kita percaya disaat-saat sulit dalam kehidupan kita. Karena dalam kondisi sulit dan menakutkan yang kita rasakan justru sebaliknya, yaitu "seolah-olah kita sendiri, tidak asa yang peduli ataupun membantu". Lalu dimanakah Tuhan? Apakah janji-Nya ini benar?

 

Mari kita renungankan beberapa hal berikut :

1. Aku bisa jika aku mau
Jika dalam diri seseorang tidak ada keinginan, maka hal tersebut tidak akan bisa terlaksana. Kita harus memutuskan apa yang ingin kita lakukan, yang kita ingin dapatkan, yang akan kita kejar dan usaha untuk dapatkan. Ketika memutuskan untuk mendapatkannya, maka kita akan berusaha bekerja keras untuk mendapatkannya.


2. Aku bisa jika Tuhan menghendakinnya
Dalam Filipi 4:13, Paulus tidak bermaksud bahwa semua keinginan Paulus dapat terlaksana, namun ketika dalam keadaan Paulus saat itu yang begitu sulit dan berat harus dilaluinya bertubi-tubi, Paulus  tetap bersama Tuhan dan mengandalkan Tuhan , maka semua keadaan berat itu dapat dilaluinya tentunya dengan pertolongan dari Tuhan.

 

3. Aku bisa jika aku mengandalkan Tuhan Yesus
Kita sebagai manusia pastinya banyak keinginan, harapan atau pun masalah san persoalan, sebagai manusia tentunya kita tidak bisa mendapatkan semua yang kita mau, tidak semua masalah dapat kita selesaikan, tetapi dengan akan pertolongan Tuhan kita bisa mendapatkan apa yang kita inginkan, kita dapat menghadapi setiap persoalan karena kasih pertolonga Tuhan. Tuhan ada bersama-sama dengan kita untuk menolong, menguatkan dan memberikan sesuatu sesuai kebutuhan kita.

Hal.yang dapat kita lakukan saat ini adalah mengingat bahwa
1. Kita tidak bisa kembali ke masalalu
2. Kita tidak bisa hanya tinggal diam terhadap keinginan ataupun masalah didepan kita
3. Kita harus selalu berjalan maju dan mengandalkan Tuhan.

 

Mari kita terus melangkah maju dan mengusahakan yang terbaik yang kita bisa, tentunya tetap mengandalkan pertoongan dan penyertaan Tuhan sehingga kita bisa melewati setiap persoalan didepan kita. Tuhan Yesus memberkati.

Berita Lainnya - 09 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati seperti Yusuf
Berita Lainnya - 13 August 2021
POJOK BEST: Sudahkah Kamu Rendah Hati?
Mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan kata “...
Berita Lainnya - 14 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati kepada Sesama
Kata “rendah hati” sering kita dengar di kehidupa...
Berita Lainnya - 15 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati atau Tinggi Hati
Pernahkah Anda menjuarai perlombaan akademik atau...
Berita Lainnya - 14 August 2021
Selamat Hari Pramuka ke-60
Selamat hari Pramuka ke-60! Jayalah selalu Praja ...
Berita Lainnya - 13 June 2022
POJOK BEST: Kedamaian
Berita Lainnya - 16 June 2022
POJOK BEST: Marah
Aristotles adalah seorang filsuf dari Yunani. Dia...
Berita Lainnya - 10 July 2022
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Memperingati Idul Adha 1443 Hijriah
Berita Lainnya - 24 July 2022
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru
POJOK BEST : Berani Mencoba Hal Baru. Ingatlah se...
Berita Lainnya - 25 July 2022
POJOK BEST : Your Fears Are the Way to Be Brave
tips yang bisa kalian terapkan untuk meraih kebe...
Berita Lainnya - 11 May 2023
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Berita Lainnya - 11 May 2023
Caring Moment: Menabur dan Menuai
Ayah saya memiliki prinsip selama masih hidup ber...
Berita Lainnya - 12 May 2023
Pojok Best : Trik Sukses Dengan Tiga Kunci
Pojok Best : Trik Sukses Dengan Tiga Kunci
Berita Lainnya - 15 May 2023
Pojok Best : Lebih Positif Dengan Bersabar
Dalam kesimpulannya, kesabaran adalah sebuah nila...
Berita Lainnya - 16 May 2023
Pojok Best : Kesabaran Dalam Ketekunan
Sobat AKJ mari kita terus bertekun dan tetap bers...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Pojok Best: Loyalty and Devotion
Berita Lainnya - 23 January 2024
Pojok Best: Pertemanan yang Tidak Tergoyahkan
Kesetiaan adalah salah satu nilai paling berharga...
Berita Lainnya - 24 January 2024
Pojok Best: Setia dalam Hubungan
Kesetiaan adalah usaha bersama. Kedua belah pihak...
Berita Lainnya - 26 January 2024
Pojok Best: Pentingnya Kesetiaan
Dalam sebuah hubungan, baik itu persahabatan, kel...
Berita Lainnya - 29 January 2024
Pojok Best: Keyakinan Akan Harapan
Memegang kuat pengakuan harapan dalam kehidupan s...
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Memori Yang Tak Terlupakan
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Character Building with AKJ’8
Cerita Sobat AKJ: Character Building with AKJ’8
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Saling Support
Cerita Sobat AKJ: Saling Support
Berita Lainnya - 13 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Makhluk Sosial
Cerita Sobat AKJ: Makhluk Sosial
Berita Lainnya - 13 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Asal Kompak!
Cerita Sobat AKJ: Asal Kompak!

Choose Your School

GO