POJOK BEST: DAMAI

Berita Lainnya - 15 December 2021

Ayat Firman Tuhan tentang keberanian. (Filina)

Penulis: Filina Widhianingtyas | Editor: Maria Fransisca

 

Misael adalah siswa baru di kelas XI IPA. Ia terpaksa berpindah sekolah karena ayahnya dipindahtugaskan dari kantor cabang di Magelang ke kantor pusat perusahaannya yang berada di Bekasi. Hari pertama masuk ke sekolah barunya, Misael merasa sedih, ia teringat akan teman-teman di sekolah lamanya. Ia khawatir bahwa di sekolah yang baru, ia tidak dapat menyesuaikan diri dan tidak diterima dengan baik. Misael pun kehilangan rasa damai dalam hatinya. Oleh karena itu, ia selalu terlihat murung di kelas sehingga tak seorang pun yang berani menegurnya.

 

Di suatu malam, Misael membaca sebuah ayat Alkitab yang tertulis di dalam Yohanes 14:27, “Damai sejahtera Kutinggalkan bagimu. Damai sejahtera-Ku Kuberikan kepadamu, dan apa yang Kuberikan tidak seperti yang diberikan oleh dunia kepadamu. Janganlah gelisah dan gentar hatimu.”

 

Membaca ayat ini, Misael menyadari bahwa rasa khawatir yang berlebihan telah membuat damai sejahtera dalam dirinya hilang. Misael pun mulai belajar untuk menghilangkan rasa gelisah dan gentar dalam dirinya. Ia yakin bahwa Tuhan yang telah membawanya masuk ke sekolah yang baru, maka Tuhan pun akan menjaga dan menolongnya.

 

Keesokan harinya, Misael berangkat sekolah dengan wajah yang berseri dan penuh semangat. Ia mulai menyapa dan berkenalan dengan teman-teman barunya satu per satu. Melihat keramahan Misael, teman-temannya pun menyambut dengan gembira. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
FESTIVAL MERAH PUTIH (FMP) SMAK PENABUR KOTA JABA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Kebaktian Pujian Siswa - 5 September 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Fun Day Monday - 29 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 August 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Ibadah Siswa - 22 Agustus 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 August 2022
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Ibadah Guru dan Karyawan PENABUR Kota Jababeka - ...
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 11 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Belajar dari Kesetiaan Ayub
Berita Lainnya - 16 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia dalam Melayani
Berita Lainnya - 05 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Lawan Covid-19
Berita Lainnya - 22 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Ketika Kami Tidak Setia, Dia ...
Berita Lainnya - 15 December 2022
Pojok Best : Terus Semangat Belajar Hal Baru
Berita Lainnya - 16 December 2022
Pojok Best : Tuhan Tak Butuh Kehebatanmu Tapi Ket...
Tuhan ingin kita sebagai anak-Nya, dapat memiliki...
Berita Lainnya - 17 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan
Bisa dilihat dari kisah Paulus di atas bahwa ia m...
Berita Lainnya - 18 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Bukan Untuk Memperoleh Puji...
Oleh karena itu, sebagai umat Tuhan yang baik, ma...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Menurut pengalaman saya tersebut, mengajarkan kit...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bendera Kami Yang...
Ceritaku di Character Building: Bendera Kami Yang...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Melatih Menjadi D...
Ceritaku di Character Building: Melatih Menjadi D...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Mengatur ...
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Berita Lainnya - 10 September 2024
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah

Choose Your School

GO