Pojok Best : Bersyukur Dalam Segala Situasi

Berita Lainnya - 31 May 2023

Penulis : Vincent (XI MIPA 1)

 

Halo teman-teman, bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan baik. Quote hari ini yaitu “Rejoicing in hope; patient in tribulation; Constant prayer in instant.” Yang berarti “Bersukacita dalam pengharapan, Sabar dalam kesengsaraan; Bertekun Dalam Doa.” Nah, quote ini punya makna yang sangat dalam dan makna dari quote ini pernah saya alami.

Saya pernah mengalami kesengsaraan pada akhir Desember 2022. Ada teman yang sifatnya membuat saya merasa kurang nyaman.Meski begitu saya selalu sabar dan terus berdoa untuk situasi menjadi lebih baik dan yang terpenting adalah harus selalu bersukacita saat berharap.

 

Akhirnya Tuhan mendengar pengharapan saya dan saya merasa lebih senang dari sebelumnya, bisa lebih maju dari sebelumnya. Kita selalu berpegang kepada Tuhan dalam keadaan susah atau senang. Kemudian kita juga harus selalu bersyukur dalam segala situasi dan kita harus sabar. Terakhir dan yang terpenting adalah kita harus terus berdoa kepada Tuhan jangan pernah lelah.

 

Semangat teman-teman Tuhan Yesus memberkati

Berita Lainnya - 02 December 2021
POJOK BEST: JANGAN TAKUT
Berita Lainnya - 10 December 2021
POJOK BEST: Kanan, Kiri atau Lurus?
“Besok udah harus kumpul tugas Bahasa Inggris nih...
Berita Lainnya - 23 January 2022
POJOK BEST: Tetap Percaya pada Tuhan Sepenuhnya
Pandemi Covid-19 belum berakhir, justru kondisi s...
Berita Lainnya - 13 December 2021
POJOK BEST: Don’t Fail Forever
Bill Gates merupakan orang terkaya ke-4 di dunia....
Berita Lainnya - 14 December 2021
POJOK BEST: Tegakkan Keadilan adalah Puncak Keber...
Kata keadilan acapkali terdengar atau bahkan seri...
Berita Lainnya - 21 April 2022
POJOK BEST: Nasihat, perlu nggak ya?
Berita Lainnya - 22 April 2022
Selamat Hari Bumi 2022: Invest in Our Earth
Mari menjaga kelestarian bumi dan mencintainya de...
Berita Lainnya - 23 April 2022
Selamat Hari Buku Sedunia 2022: You Are a Reader
Dengan tema yang diusung "You Are a Reader". Meny...
Berita Lainnya - 23 April 2022
It’s English Language Day 2022! Take a look at ho...
English Language Day marks the UN English Languag...
Berita Lainnya - 26 April 2022
POJOK BEST: Ubah Sikap, Lakukan Lebih Baik Lagi!
Menurutmu, apakah kamu termasuk orang yang ramah?...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Caring Moment : Kecil Namun Berharga
Cara untuk menunjukan kepedulian Anda kepada sese...
Berita Lainnya - 12 April 2023
Pojok Best : Peka Kepada Sekitar
Nah mulai sekarang mari kita belajar untuk peka k...
Berita Lainnya - 12 April 2023
Caring Moment: Berbagi Kepada Sesama
Berbagi adalah bentuk lain dari rasa bersyukur, b...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Sopan Santun itu Sangat Penting
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Merokok Kok Dijadikan Tren?
Cerita Sobat AKJ: Merokok Kok Dijadikan Tren?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Karir dan P...
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Karir dan P...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Finding Your Career
Cerita Sobat AKJ - Finding Your Career
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Untuk Menen...
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Untuk Menen...

Choose Your School

GO