POJOK BEST: Berbuat Dosa? Ayo Bertobat

Berita Lainnya - 18 February 2022

Ayat Alkitab tentang pengorbanan dengan nilai share with society. (Agnes)

Penulis: Agnes Veronica (X IPS) | Editor: Maria Fransisca

 

Galatia 1:4 disebutkan “yang telah menyerahkan diri-Nya karena dosa-dosa kita, untuk melepaskan kita dari dunia jahat yang sekarang ini, menurut kehendak Allah dan Bapa kita.” Ayat tersebut menjelaskan bahwa Tuhan Yesus menyerahkan diri karena dosa-dosa yang telah kita perbuat untuk melepaskan kita dari dunia jahat. 

 

Semua orang memiliki dosa. Dosa yang telah dilakukan tersebut merupakan sebuah perbuatan yang dilarang untuk dilakukan, dan juga karena pelanggaran dari perintah yang diberikan.

 

Setiap orang yang hidup di dunia ini memiliki karakter sifat yang berbeda-beda. Namun dosa yang dilakukan semua orang dapat dihapus apabila mereka melakukan pertobatan dengan meminta maaf, mengakui kesalahannya dan berjanji bahwa mereka tidak akan mengulanginya lagi kepada Tuhan dan semua orang.

 

Tuhan mengampuni kesalahan dan perbuatan dosa yang telah dilakukan manusia, dan Tuhan ingin agar mereka menyesali apa yang telah diperbuat dan bertobat sungguh-sungguh. Ia memiliki sifat pengasih, penyayang dan penyabar. Oleh karena itu, kita sebagai makhluk ciptaan Tuhan sebaiknya menggunakan kesempatan yang Tuhan beri untuk bertobat.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2022
Lomba Microblog SMPK PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Daftarkan Diri Kalian dalam "PESTA" Exhibition
Buat kalian yang memiliki kemampuan non akademik ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2021
Edu Summit For Teachers: Kegiatan peringatan Hari...
Kegiatan peringatan Hari Guru Nasional dengan tem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 4 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 5 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita Lainnya - 11 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa yang Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 14 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Re...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 17 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Melawan Covid-19
Berita Lainnya - 27 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Setiap Saat
Berita Lainnya - 28 December 2022
Pojok Best : Tetap Taat Dalam Segala Keadaan
Sobat AKJ, jika kita benar-benar menaati Tuhan be...
Berita Lainnya - 29 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Untuk Mengetahui Kehendak T...
Teman-teman dari kisah dan ayat dari Lukas 12:48 ...
Berita Lainnya - 30 December 2022
Pojok Best : Kebahagiaan Bermula dari Ketaatan
Taat pada Tuhan dan ajarannya adalah langkah kita...
Berita Lainnya - 31 December 2022
Pojok Best : Menabur Ketaatan
Dalam Roma 12 : 11 tertulis "Janganlah hendaknya ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 13 October 2023
Pojok Best : Kebaikan
Kebaikan memiliki kekuatan untuk merubah dunia. P...
Berita Lainnya - 16 October 2023
Pojok Best : Embracing Fearlessness
Fear is a natural part of life, but it doesn't ha...
Berita Lainnya - 17 October 2023
Pojok Best : Berbuat Kebaikan Sebagai Kebiasaan
Marilah kita membiasakan diri untuk melakukan keb...
Berita Lainnya - 12 September 2024
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Berita Lainnya - 23 September 2024
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Berita Lainnya - 02 July 2024
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan Yesus
Pojok Best : Pengorbanan Yesus
Berita Lainnya - 25 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat

Choose Your School

GO