Pojok Best : Berbagi Tidak Butuh Pengakuan Orang Lain

Berita Lainnya - 02 December 2024

Penulis : Chaterine Margareth, X-2

Editor : Agatha W.D

 

Therefore when thou doest thine alms, do not sound a trumpet before thee, as the hypocrites do in the synagogues and the streets, tah they may have glory of men. Verily i say unto you, they have their reward"(Matthew 6 : 2). Dalam ayat tersebut Yesus memperingatkan kita akan dosa yang halus yaitu kemunafikan dalam berbagi atau sedekah. Hal ini memang terbukti adanya dalam kehidupan kita sehari-hari. Zaman sekarang banyak orang berbondong-bondong memposting konten yang berisikan kegiatan mereka yang sedang berbagi atau bersedekah. Tanpa mereka sadari perilaku tersebut termasuk dalam kemunafikan manusia ketika berbagi. 

 

Pada kenyataannya, setiap pembuat konten memiliki tujuan yang berbeda-beda. Biasanya ada dua tujuan utama dalam pembuatan konten berbagi tersebut. Ada yang bertujuan untuk memotivasi penontonnya agar ingin ikut berbagi, tetapi ada juga yang bertujuan untuk mencari pengakuan dari penontonnya. Namun, sebaiknya ketika berbagi kita tidak perlu menunjukkannya kepada orang lain agar apa yang kita berikan dapat menjadi berkat bagi diri kita.

 

Hal ini memiliki makna serupa dengan kutipan “Jika engkau memberi sedekah, janganlah diketahui tangan kirimu apa yang diperbuat tangan kananmu.” Maka dari itu, mari mulai hidup berbagi tanpa mengharapkan pengakuan dari pihak lain. 

 

Berita Lainnya - 11 April 2021
Paskah Peringatan Kebangkitan Tuhan Yesus
Berita Lainnya - 28 May 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kuman Tak Bertuan
Pagi ini Si Sulung meminta dibuatkan sarapan Mac ...
Berita Lainnya - 17 May 2021
Pojok BEST: TIDAK MENGENAL DIRI SENDIRI
Terkadang kita sama seperti kura-kura tersebut, s...
Berita Lainnya - 06 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Mengenal PKBN2K
Sudah 70 tahun BPK PENABUR secara konsisten berju...
Berita Lainnya - 07 May 2021
Prokrastinasi Akademik
Hallo teman-teman, menyambung edisi “Merdeka Bela...
Berita Lainnya - 07 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Kunci Segala Hal
Berita Lainnya - 08 April 2022
POJOK BEST: Hati Tulus Menjadi Berkat
Nah pada hari ini QOTD kita membahas tentang “Ket...
Berita Lainnya - 11 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Bisa Dilatih? Simak Tiga Ca...
Pernahkah kalian kehabisan kesabaran? Semua orang...
Berita Lainnya - 11 April 2022
Let's Speak Up: Don't throw in the towel yet
Today, we'll learn the English expression, "Don't...
Berita Lainnya - 12 April 2022
POJOK BEST: Menjadi Berkat
Sudahkah kalian berbuat baik hari ini? Sudahkah k...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Caring Moment: Membantu di Toko
Berita Lainnya - 16 March 2023
Pojok Best : Mau Flexing ? Pikir Dulu !
Penulis : Moses (X IPS) Halo sobat AKJ! Kalian t...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga di Rumah
Sebagai bagian dari keluarga, seorang anak yang b...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Dalam Kehidupan
Halo Sobat AKJ, bagaimana kabarnya? Semoga dalam ...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga
Caring moment merupakan moment dimana siswa diber...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Cerita Sobat AKJ: Eksploitasi Terhadap Alam
Berita Lainnya - 24 November 2023
Pojok Best : Rendah Hati
Dengan sikap rendah hati, kita berbagi hal-hal ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati sebagai Kunci Menuj...
Rendah hati bukan berarti meremehkan diri sendiri...
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Berita Lainnya - 02 September 2024
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Pojok Best : Pekerjaan Baik
Berita Lainnya - 03 September 2024
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Pojok Best : Menjadi Ranting yang Berbuah
Berita Lainnya - 04 September 2024
Pojok Best : Saling Mengampuni
Pojok Best : Saling Mengampuni
Berita Lainnya - 05 September 2024
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan
Pojok Best : Kebaikan Mampu Mengusir Kejahatan

Choose Your School

GO