Pojok Best : Berbagi Tidak Butuh Pengakuan Orang Lain

Berita Lainnya - 02 December 2024

Penulis : Chaterine Margareth, X-2

Editor : Agatha W.D

 

Therefore when thou doest thine alms, do not sound a trumpet before thee, as the hypocrites do in the synagogues and the streets, tah they may have glory of men. Verily i say unto you, they have their reward"(Matthew 6 : 2). Dalam ayat tersebut Yesus memperingatkan kita akan dosa yang halus yaitu kemunafikan dalam berbagi atau sedekah. Hal ini memang terbukti adanya dalam kehidupan kita sehari-hari. Zaman sekarang banyak orang berbondong-bondong memposting konten yang berisikan kegiatan mereka yang sedang berbagi atau bersedekah. Tanpa mereka sadari perilaku tersebut termasuk dalam kemunafikan manusia ketika berbagi. 

 

Pada kenyataannya, setiap pembuat konten memiliki tujuan yang berbeda-beda. Biasanya ada dua tujuan utama dalam pembuatan konten berbagi tersebut. Ada yang bertujuan untuk memotivasi penontonnya agar ingin ikut berbagi, tetapi ada juga yang bertujuan untuk mencari pengakuan dari penontonnya. Namun, sebaiknya ketika berbagi kita tidak perlu menunjukkannya kepada orang lain agar apa yang kita berikan dapat menjadi berkat bagi diri kita.

 

Hal ini memiliki makna serupa dengan kutipan “Jika engkau memberi sedekah, janganlah diketahui tangan kirimu apa yang diperbuat tangan kananmu.” Maka dari itu, mari mulai hidup berbagi tanpa mengharapkan pengakuan dari pihak lain. 

 

Berita Lainnya - 06 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Mengenal PKBN2K
Berita Lainnya - 07 May 2021
Prokrastinasi Akademik
Hallo teman-teman, menyambung edisi “Merdeka Bela...
Berita Lainnya - 01 June 2021
Peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021
Hari Lahir Pancasila diperingati setiap tanggal 1...
Berita Lainnya - 02 December 2021
POJOK BEST: JANGAN TAKUT
Sebab Aku ini, TUHAN, Allahmu, memegang tangan ka...
Berita Lainnya - 10 December 2021
POJOK BEST: Kanan, Kiri atau Lurus?
“Besok udah harus kumpul tugas Bahasa Inggris nih...
Berita Lainnya - 17 April 2022
Apa Makna Paskah bagi Umat Kristiani?
Berita Lainnya - 28 April 2022
Song Recommendation April 2022
​Kembali lagi sama kita di mading bulan April ini...
Berita Lainnya - 21 April 2022
RA Kartini, Sang Tokoh Emansipasi Wanita
Siapa yang belum mengenal Raden Ajeng Kartini, at...
Berita Lainnya - 29 April 2022
Movie Recommendation April 2022
Kembali lagi sama temen-temen OSIS untuk bulan Ap...
Berita Lainnya - 29 April 2022
Pentingnya Sarapan Pagi
Kalian tahu gak kalau ternyata sarapan yang baik ...
Berita Lainnya - 26 April 2023
Pojok Best : Menerima Hidup Dengan Keikhlasan
Berita Lainnya - 03 May 2023
Pojok Best : Melangkah Dengan Iman
Mari kita hidup dalam keyakinan bahwa Yesus memeg...
Berita Lainnya - 04 May 2023
Pojok Best : Menemukan Kesabaran: Mengapa Sabar A...
Oleh karena itu, mari kita belajar untuk menemuk...
Berita Lainnya - 05 May 2023
Pojok Best : Jangan Jemu-Jemu dalam Berbuat Baik
Pojok Best : Jangan Jemu-Jemu dalam Berbuat Baik
Berita Lainnya - 08 May 2023
Pojok Best : Manfaat Mengampuni Bagi Kehidupan
Pojok Best : Manfaat Mengampuni Bagi Kehidupan
Berita Lainnya - 17 January 2024
Pojok Best: Kekuatan Sejati
Berita Lainnya - 09 January 2024
Ibadah Awal Tahun 2024 - Membangun Mezbah Keluarga
Ibadah Awal Tahun 2024 - Membangun Mezbah Keluarga
Berita Lainnya - 18 January 2024
Pojok Best: Pengharapan dalam Kedahsyatan Kasih ...
Dalam setiap langkah hidup kita, mari kita selalu...
Berita Lainnya - 19 January 2024
Pojok Best: Menyelami Kesetiaan Kita pada Tuhan
Kesetiaan terhadap Tuhan memerlukan ketekunan, ke...
Berita Lainnya - 25 January 2024
Pojok Best: Kesetiaan Hidup
Kesetiaan menciptakan dasar kepercayaan yang koko...
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Memori Yang Tak Terlupakan
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Character Building with AKJ’8
Cerita Sobat AKJ: Character Building with AKJ’8
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Saling Support
Cerita Sobat AKJ: Saling Support
Berita Lainnya - 13 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Makhluk Sosial
Cerita Sobat AKJ: Makhluk Sosial
Berita Lainnya - 13 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Asal Kompak!
Cerita Sobat AKJ: Asal Kompak!

Choose Your School

GO