Pojok Best : Berani Kehilangan

Berita Lainnya - 25 November 2022

Penulis : Junawan/XI MIPA 1

 

Menyerah atau kehilangan sesuatu dalam kehidupan adalah salah satu tantangan yang perlu anda lewati dan atasi, yang juga seringkali terjadi tatkala kita telah menyentuh batas kemampuan atau bahkan ingin berhasil secara instan tanpa kerja keras. Berusahalah bertahan, karena beberapa hal yang harus ‘diserahkan’ ini mungkin terjadi dan dibutuhkan dalam kehidupan. 

 

Menyerahkan / keluar dari zona nyaman merupakan salah satu hal yang kerap saya lakukan semasa ujian. Siswa-siswa termasuk saya dituntut untuk menjauhi diri dari hiburan dan kesenangan yang biasa diperoleh demi belajar dan mendapat hasil yang memuaskan. Banyak godaan yang berpotensi membuat saya goyah. Tetapi saya mencoba untuk mampu menghalaunya dengan memiliki komitmen kuat dan beradaptasi dengan cepat.

 

Belajar itu bagus dan pada saat yang bersamaan melelahkan. Terutama, ini memerlukan kesadaran untuk mengorbankan waktu dan pikiran saat ini demi kecemerlangan masa depan. Perjuangan ini akan terbayar untuk jangka panjang dan kita bisa mewujudkan keinginan-keinginan lainnya setelahnya.

Mari terus bersyukur menjalani kehidupan bersama Tuhan.

Tuhan memberkati.

 

Berita Lainnya - 29 September 2022
Pojok Best : Dia tetap setia meski kita tidak set...
Berita Lainnya - 30 September 2022
Pojok Best : Mengasihi dengan Kebenaran
1 Yohanes 3 : 24 yang berisi “ Barangsiapa menuru...
Berita Lainnya - 01 October 2022
Pojok Best : Peduli terhadap Teman
Pernahkah kamu merasakan momen gelap di hidupmu? 
Berita Lainnya - 02 October 2022
Pojok Best : Berbagi Menciptakan Persahabatan
Hidup telah mengajari saya bahwa rasa hormat, kep...
Berita Lainnya - 03 October 2022
Pojok best : Melatih Kepedulian Kepada Sesama
Kedalaman makna hidup manusia ditentukan oleh kem...
Berita Lainnya - 09 March 2023
Pojok Best : Hidup Dengan Sopan Santun
Berita Lainnya - 09 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga Besar Saya
Membantu merupakan hal yang baik untuk dilakukan,...
Berita Lainnya - 10 March 2023
Pojok Best : Berterima Kasih Untuk Hal Kecil Maup...
Halo sobat AKJ! QOTD diatas mengajarkan kita untu...
Berita Lainnya - 14 March 2023
Pojok Best : Bersikap Lemah Lembut Dan Sopan Sant...
Halo sobat AKJ! QOTD di atas mengajarkan kita unt...
Berita Lainnya - 13 March 2023
Pojok Best : Menolong
Hai sobat AKJ! Bagaimana kabar kalian semua? Aku ...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Berita Lainnya - 14 September 2023
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Berita Lainnya - 15 September 2023
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Berita Lainnya - 18 September 2023
Pojok Best : Memelihara Firman-Nya Dengan Hati Ya...
Proses pertumbuhan rohani memerlukan kesabaran d...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Berita Lainnya - 13 May 2024
Pojok Best : Low Esteem
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Iman yang Memberi Kehidupan
Iman yang Memberi Kehidupan
Berita Lainnya - 14 May 2024
Pojok Best : Teladan untuk Bersikap Adil
Mari kita memperlakukan semua orang dengan adil s...
Berita Lainnya - 15 May 2024
Pojok Best : Kekuatan Doa
Doa adalah satu-satunya jalan untuk kita berkomun...
Berita Lainnya - 16 May 2024
Pojok Best : Perbuatan Kecil yang Berdampak Besar
Rasa peduli dapat membawa suatu perubahan di dala...

Choose Your School

GO