Pojok Best : Belajar Mengendalikan Diri

Berita Lainnya - 22 May 2023

Penulis : Oscarino (XI MIPA)

 

Halo sobat AKJ, hari ini saya mau sharing tentang pengalaman pribadi saya. Jadi saya mempunyai seorang teman yang akan saya panggil A, dulu ia mudah sekali marah bahkan dari hal-hal kecil bisa membuatnya seolah meledak, dia sering sekali melampiaskannya ke orang lain dan memarahi mereka.

 

Lalu saat sedang berbicara dengannya teman saya yang lain mengajaknya untuk mengikuti kelas meditasi, ia sempat menolak dan memarahinya. Tetapi setelah berdiskusi akhirnya kita sepakat mengikutinya bersama-sama. Disitu kami diajari cara mengontrol dan memandang emosi lewat beberapa teknik pernapasan dan juga visualisasi.

 

Diawal, A mengalami kesulitan dalam berfokus dan juga tetap sulit untuk mengontrol emosinya. Pikirannya tetap hanya fokus kepada hal-hal yang membuatnya marah bahkan sempat ingin menyerah. Namun, setelah mendapat beberapa dukungan dari kami, ia tetap bertahan dan saya sendiri melihat sebuah perkembangan dalam dirinya.

 

Ia mulai sadar tentang emosinya, bahwa itu semua hanya dihasilkan dari pikirannya sendiri dan cara ia memandang sebuah hal. Ia sadar bahwa ia mulai bisa membuat keputusan dengan tenang dan lebih tepat.

 

Seiringnya waktu ia pun mulai menjadi orang yang minim dalam marah. Ia sudah bisa berkomunikasi melalui emosi, tanpa harus meneriaki orang lain dengan amarah yang meledak. Ia sadar bahwa amarah bukanlah sebuah kekuatan melainkan sebuah kelemahan dalam diri kita yang tidak bisa mengontrol emosi diri sendiri.

 

Dari cerita ini saya juga turut belajar berbagai hal. Saya pun juga akhirnya sudah cukup bisa dalam mengontrol emosi diri sendiri. Saya juga merasa bahwa hilangnya amarah yang berlebihan dalam hidup saya juga membuat diri saya lebih dekat dengan Tuhan.



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 April 2022
GKI Reward PSB BPK PENABUR Jakarta Tahun Pelajara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Info Lebaran SMAK PENABUR Kota Jababeka 2022
Berikut ini info tentang Libur Hari Raya Idul Fit...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
Winners Announcement for Funday Thursday April 20...
On April 21st, members of SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Held an Event “Funday ...
As a part of celebrating English Language Day, on...
Berita Lainnya - 09 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran Menjaga Kepercayaan
Berita Lainnya - 24 December 2020
Pojok BEST: TAK MENGENAL DIRI SENDIRI
Kerumunan hewan mulai membahas persiapan pertandi...
Berita Lainnya - 17 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK
Berita Lainnya - 12 February 2021
Tahun Baru Imlek 2021 "Gong Xi Fa Cai"
Berita Lainnya - 10 March 2021
Pojok BEST: Menjadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 22 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Mahal?
Berita Lainnya - 23 September 2022
Pojok Best : Percaya Pada Janji Setia Tuhan
Mungkin sebagian dari kalian sudah mengetahui apa...
Berita Lainnya - 24 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Sangat Berharga di Mata Tu...
Jika kita lihat dalam (Amsal 3:3-4) “Janganlah ki...
Berita Lainnya - 26 September 2022
Pojok Best : Pengakuan Dosa
Dalam 1 Yohanes 1: 9 mengatakan “Jika kita mengak...
Berita Lainnya - 27 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Berita Lainnya - 27 July 2023
Pojok Best : Menguasai Pikiran
Berita Lainnya - 28 July 2023
Pojok Best : Kemampuan Pengendalian Diri Kunci Me...
Dalam kesimpulannya, pengendalian diri adalah kem...
Berita Lainnya - 31 July 2023
Pojok Best : Murah hati dan Setia, Wujud Peningka...
Kebaikan dan kesetiaan adalah dua kualitas yang d...
Berita Lainnya - 29 July 2023
Pojok Best : Kepribadian Adalah Sesuatu Yang Haru...
Pengendalian diri adalah keterampilan yang dapat ...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri Sebelum Mengambil Ke...
Berdasarkan pengalaman yang saya alami, pengua...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Pojok Best : Sahabat yang Setia
Berita Lainnya - 20 February 2024
Pojok Best : Allah Sedang Menemani Kita
Allah menguji iman kita dengan menghadapkan kita ...
Berita Lainnya - 21 February 2024
Pojok Best : Menjadi Pribadi yang Tangguh
Berjaga-jagalah, berdiri teguh dalam iman, dan be...
Berita Lainnya - 09 February 2024
Pojok Best : Menang Bersama Tuhan
Hendaklah kita mengimani bahwa Allah akan selalu ...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Kasih Sayang Sesungguhnya 1

Choose Your School

GO