Pojok Best : Andalkan Tuhan Dalam Kehidupan Kita

Berita Lainnya - 26 July 2023

Penulis: Michelle Patricia

 

1 Korintus 4:12, “Kami melakukan pekerjaan tangan yang berat. Kalau kami dimaki, kami memberkati; kalau kami dianiaya, kami sabar.” Ayat ini menceritakan perjalanan pelayanan para Rasul yang mendapatkan tekanan, penolakan, menderita kekurangan makanan dan minuman, pakaian dan tempat tinggal, dihina , difitnah dan diperlakukan dengan kasar hingga dianiaya. 

Kisah Para Rasul 20:19 “Dengan segala rendah hati aku melayani Tuhan. Dalam pelayanan itu aku banyak mencucurkan air mata dan banyak mengalami pencobaan dari pihak orang Yahudi yang mau membunuh aku.” Pada ayat ini digambarkan penderitaan mereka dipandang sebagai suatu persekutuan dalam penderitaan Kristus . 

Setiap pencobaan atau penderitaan karena ketaatan kita kepada Tuhan akan mendatangkan berkat Tuhan yang luar biasa. Seperti yang tertulis dalam Yakobus 1:12, Berbahagialah orang yang bertahan dalam pencobaan, sebab apabila ia sudah tahan uji, ia akan menerima mahkota kehidupan yang dijanjikan Allah kepada barangsiapa yang mengasihi Dia. Di dalam pencobaan, kita dilatih untuk taat akan Firman Tuhan. 

Demikianlah kita dalam setiap pekerjaan apapun itu, baik sebagai pelajar, masing-masing kita harus melakukannya dengan sungguh-sungguh, kita harus memiliki hati yang melekat kepada Tuhan, minta pimpinan Tuhan agar semua yang kita kerjakan berhasil dan semua berkenan kepada Tuhan. Selalu mengandalkan Tuhan dalam setiap proses yang kita hadapi karena bersama dengan Tuhan kita akan meraih kemenangan, sekolah kita akan sukses, dan kelak kita menjadi berkat bagi banyak orang. Ayub 5:9 Ia melakukan perbuatan-perbuatan yang besar dan yang tak terduga, serta keajaiban-keajaiban yang tak terbilang banyaknya.

 

 

Berita Lainnya - 07 October 2021
POJOK BEST: Yang Jatuh di Tanah Baik
Berita Lainnya - 08 October 2021
POJOK BEST: Sabar dalam Kesesakan
Sebagai manusia, kita sulit sekali menjadi orang ...
Berita Lainnya - 11 October 2021
POJOK BEST: Belajar dari Semut
Pandemi gini males banget ya ngapa-ngapain, rasan...
Berita Lainnya - 12 October 2021
POJOK BEST: Keberanian dan Ketekunan
Siapa sih di sini yang tidak pernah mengalami yan...
Berita Lainnya - 13 October 2021
POJOK BEST: Perseverance
Perseverance is one of the most common values we ...
Berita Lainnya - 30 April 2022
POJOK BEST: Jangan Tunda Berbuat Baik
Berita Lainnya - 17 April 2022
Apa Makna Paskah bagi Umat Kristiani?
Kita seringkali mendengar tentang paskah. Namun a...
Berita Lainnya - 28 April 2022
Song Recommendation April 2022
​Kembali lagi sama kita di mading bulan April ini...
Berita Lainnya - 21 April 2022
RA Kartini, Sang Tokoh Emansipasi Wanita
Siapa yang belum mengenal Raden Ajeng Kartini, at...
Berita Lainnya - 29 April 2022
Movie Recommendation April 2022
Kembali lagi sama temen-temen OSIS untuk bulan Ap...
Berita Lainnya - 26 February 2023
Pojok Best : Mari Memberi Salam
Berita Lainnya - 27 February 2023
Pojok Best : Trust In God
Trust In God,kalian pasti pernah mendengarkan kat...
Berita Lainnya - 27 February 2023
Caring Moment: Kepedulian terhadap Sesama
Dengan berdiskusi dan bekerja sama, serta mengaja...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Pojok Best : Masih Rendah Diri Meski Sudah Berha...
Salah satu cara untuk mengatasi rasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 28 February 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan Terhadap Orang ...
Dalam memberi, meskipun hanya memberikan bansos b...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kerja sama
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Berita Lainnya - 11 October 2023
Pojok Best : Holy Spirit
Always take care of yourself and ignore your fles...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Pojok Best : Hidup Sederhana
Berita Lainnya - 22 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Taman Itu Penuh Kenangan
Cerita Sobat AKJ: Taman Itu Penuh Kenangan
Berita Lainnya - 29 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Via Dolorosa
Cerita Sobat AKJ: Via Dolorosa
Berita Lainnya - 31 March 2024
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Cerita Sobat AKJ: Kebangkitan Yang Tak Terpikirkan
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Mari terus berusaha menggapai mimpi-mimpi kita de...

Choose Your School

GO