HARI KESEHATAN MENTAL SEDUNIA 2022

Berita Lainnya - 10 October 2022

 

Tanggal 10 Oktober dijadikan sebagai Hari Kesehatan mental Sedunia atau Hari Kesehatan Jiwa Sedunia. World Federation of Mental Health (WFMH) telah menetapkan tema untuk tahun 2022 ini yaitu : “Make Mental Health and Well Being for ALL a Global Priority

Alasan mengapa tema ini dipilih dengan harapan agar kesejahteraan orang-orang dengan gangguan mental yang kurang beruntung tidak hanya ditanggung oleh pemerintah saja, namun juga masyarakat umum, karena covid 19 telah menciptakan krisis global untuk kesehatan mental, memicu tekanan jangka pendek dan jangka panjang, serta merusak kesehatan mental jutaaan orang.

World Federation of Mental Health Global menyatakan bahwa pada negara-negara dengan penghasilan tinggi ditemukan lebih dari 75 persen penduduk yang mengalami depresi dan tidak menerima perawatan yang memadai. Angka tersebut juga ditemukan di negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah, negara sama sekali tidak memberikan pengobatan kepada pengidap gangguan mental.

Dengan mengadvokasi dan mensosialisasikan tentang kesehatan mental secara keseluruhan melalui siaran televisi yang berlangsung selama dua jam di seluruh dunia saat tiga tahun pertama peresmiannya memberikan dampak positif yang membuka wawasan bagi banyak orang di seluruh dunia tentang pentingnya kesehatan mental.

Mari kita tingkatkan kepedulianmu pada Hari Kesehatan Mental Sedunia 2022 agar harapan WFMH tidak pupus, dengan membagikan informasi  tentang kesehatan mental.

Selamat memperingati Hari Kesehatan Mental Sedunia. Tuhan memberkati.

 

Penulis : Bernadette Rusmini

Editor : Riana W

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2023
Ibadah Gukar PENABUR Komplek Kota Jababeka - Pray...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Hari Pembinaan Guru - 25 September 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
ANBK AKJ 2023
AKM berfungsi untuk mengukur literasi membaca dan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2023
Edufair AKJ 2023
SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka kembali menggel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
PARENT CELL GROUP (PCG) - 9 September 2023 : “Bag...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Tahukah kamu? Tanggal 2 Oktober adalah Hari Batik...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 06 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dan Bakat
Bakat adalah kemampuan yang dimiliki oleh seseora...
Berita Lainnya - 31 October 2022
Pojok Best : Saling Membantu Dalam Hal Baik
Berita Lainnya - 24 November 2022
Pojok Best : Hidup Di Dalam Kasih
“Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus...
Berita Lainnya - 02 November 2022
Pojok Best : God is The Truth
Pojok Best : God is The Truth
Berita Lainnya - 07 November 2022
Pojok Best : Persembahan Untuk Tuhan
“Yang telah menyerahkan diri-Nya bagi kita untuk ...
Berita Lainnya - 04 November 2022
Pojok Best : Selalu Berbuat Kebaikan Untuk Orang ...
Matius 20:28 TB sama seperti Anak Manusia datang ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Berita Lainnya - 19 August 2024
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Berita Lainnya - 21 August 2024
Pojok Best : Privilege and Service
Pojok Best : Privilege and Service
Berita Lainnya - 22 August 2024
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik

Choose Your School

GO