Hari Guru Nasional 2022

Berita Lainnya - 25 November 2022

 

"Kau adalah busur yang meluncurkan anak-anakmu sebagai panah hidup." - Khalil Gibran

 

Setiap tahunnya di Indonesia selalu diperingati Hari Guru Nasional yang akan selalu jatuh pada 25 November. Hampir semua orang yang sudah berada dibangku SD, SMP, ataupun SMA pasti akan memiliki guru-guru favoritnya masing-masing. Terkadang hal ini muncul karena perasaan kagum ataupun nyaman ketika mengikuti pelajaran guru tersebut di kelas. Sama seperti ‘Matilda’ yang mempunyai ‘Ms. Honey’, ‘Harry’ yang mempunyai ‘Dumbledore’, tokoh-tokoh tersebut mempunyai guru idolanya sendiri-sendiri. Mereka menemukan sesuatu dalam diri guru tersebut yang memotivasi mereka ketika mereka berada di sekolah. Tentunya dibalik setiap senyum yang diberikan oleh guru, ada kerja keras dibaliknya. Tidak ada guru yang ingin muridnya gagal, maka dari itu guru akan berusaha keras dalam membantu generasi-generasi muda untuk belajar dan berkembang. Tidak sedikit orang mengatakan bahwa guru adalah salah satu faktor yang membentuk masa depan bangsa, maka dari itu tidak ada salahnya apabila kita meluangkan waktu 1 hari dalam setahun untuk mengucapkan terima kasih atas jasa yang sudah diberikan. Dimanapun dirimu berada, selalu hargai sosok guru yang ada disekitarmu. Jika perlu, jadilah guru untuk orang-orang disekitarmu, yang dapat membantu mereka berkembang menjadi pribadi yang lebih baik.

 

Dalam sambutannya menyambut Hari Guru Nasional 2022, Mendikbud Nadiem Makarim mengajak seluruh guru di Indonesia untuk terus melakukan perubahan dan menciptakan hal-hal baru di dalam dunia Pendidikan. Melalui Program Merdeka Belajar para guru diharapkan untuk dapat memanfaatkan ruang tersebut untuk belajar, berkarya, dan berkolaborasi. Untuk para guru di seluruh Indonesia mari kita terus berjuang demi masa depan bangsa. Serentak Berinovasi, Wujudkan Merdeka Belajar. Selamat Hari Guru Nasional bagi seluruh guru di Indonesia.



Penulis: Paskalina Dwi Intan Bui Lazar




Berita Lainnya - 02 December 2021
POJOK BEST: JANGAN TAKUT
Berita Lainnya - 10 December 2021
POJOK BEST: Kanan, Kiri atau Lurus?
“Besok udah harus kumpul tugas Bahasa Inggris nih...
Berita Lainnya - 23 January 2022
POJOK BEST: Tetap Percaya pada Tuhan Sepenuhnya
Pandemi Covid-19 belum berakhir, justru kondisi s...
Berita Lainnya - 13 December 2021
POJOK BEST: Don’t Fail Forever
Bill Gates merupakan orang terkaya ke-4 di dunia....
Berita Lainnya - 14 December 2021
POJOK BEST: Tegakkan Keadilan adalah Puncak Keber...
Kata keadilan acapkali terdengar atau bahkan seri...
Berita Lainnya - 21 April 2022
POJOK BEST: Nasihat, perlu nggak ya?
Berita Lainnya - 22 April 2022
Selamat Hari Bumi 2022: Invest in Our Earth
Mari menjaga kelestarian bumi dan mencintainya de...
Berita Lainnya - 23 April 2022
Selamat Hari Buku Sedunia 2022: You Are a Reader
Dengan tema yang diusung "You Are a Reader". Meny...
Berita Lainnya - 23 April 2022
It’s English Language Day 2022! Take a look at ho...
English Language Day marks the UN English Languag...
Berita Lainnya - 26 April 2022
POJOK BEST: Ubah Sikap, Lakukan Lebih Baik Lagi!
Menurutmu, apakah kamu termasuk orang yang ramah?...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Caring Moment : Kecil Namun Berharga
Cara untuk menunjukan kepedulian Anda kepada sese...
Berita Lainnya - 12 April 2023
Pojok Best : Peka Kepada Sekitar
Nah mulai sekarang mari kita belajar untuk peka k...
Berita Lainnya - 12 April 2023
Caring Moment: Berbagi Kepada Sesama
Berbagi adalah bentuk lain dari rasa bersyukur, b...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Sopan Santun itu Sangat Penting
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Merokok Kok Dijadikan Tren?
Cerita Sobat AKJ: Merokok Kok Dijadikan Tren?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Ikut Career Day Sebelum Mengi...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan
Edufair 2024: Membuka Jalan Untuk Masa Depan
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Karir dan P...
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Karir dan P...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ - Finding Your Career
Cerita Sobat AKJ - Finding Your Career
Berita Lainnya - 24 September 2024
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Untuk Menen...
Cerita Sobat AKJ : Menggali Informasi Untuk Menen...

Choose Your School

GO