Hari Anak Sedunia 2022

Berita Lainnya - 21 November 2022

 

World Children’s Day atau Hari Anak Sedunia diperingati setiap tanggal 20 November. Pertama kali ditetapkan tahun 1954 untuk mempromosikan kebersamaan internasional, kesadaran di antara anak-anak di seluruh dunia, dan meningkatkan kesejahteraan anak. 

Pada tahun ini peringatan Hari Anak Sedunia jatuh pada hari Minggu 21 November 2022,  UNICEF (United  Nations International Children's Emergency Fund)  mengusung tema "Inclusion, for every child" (Inklusi untuk setiap anak), yang menyuarakan isu-isu penting bagi anak dan remaja sehingga anak-anak akan memperjuangkan dunia yang lebih setara dan inklusif untuk memperjuangkan masa depan yang lebih baik.

Beberapa topik yang dibahas UNICEF dalam peringatan Hari Anak Sedunia tahun ini diantaranya, perubahan iklim, pendidikan dan kesehatan mental, hingga mengakhiri rasisme dan diskriminasi yang kerap diterima anak-anak.

Sebagai organisasi PBB yang membantu pemenuhan hak anak-anak di seluruh dunia, berikut ini beberapa fokus dari UNICEF : 

* setiap anak berhak tumbuh di lingkungan yang aman

* setiap anak berhak untuk tumbuh dan berkembang

* setiap anak berhak untuk belajar dan mendapatkan pendidikan yang layak

* UNICEF berupaya mengurangi angka kemiskinan agar setiap anak mendapatkan kesempatan hidup

* UNICEF berada di lapangan pada sebelum, saat dan sesudah keadaan darurat untuk menjangkau         anak-anak dan keluarga dengan memberikan bantuan penyelamatan hidup serta perlindungan     jangka panjang.

 

Selamat merayakan Hari Anak Sedunia. Tuhan  memberkati.

 

Penulis : Bernadette R

Editor : Riana W



Berita Lainnya - 08 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan
Berita Lainnya - 09 September 2021
POJOK BEST: Aku? Insecure? Nggak Dulu Deh
“Aku nggak mau makan nasi hari ini deh, lagi diet...
Berita Lainnya - 10 September 2021
POJOK BEST: Ketemu 10 Ribu Aja Diambil, Apalagi 1...
Terkadang kita tidak menyadari banyak hal yang ki...
Berita Lainnya - 11 September 2021
POJOK BEST: Ketekunan
Ketekunan adalah kekuatan pikiran yang memampukan...
Berita Lainnya - 13 September 2021
POJOK BEST: Tips to have a Strong Relationships
One of the pillars of a relationship whether it's...
Berita Lainnya - 22 March 2022
POJOK BEST: Anjuran untuk Rendah Hati
Berita Lainnya - 22 March 2022
World Water Day 2022 "Save Water, Save the World"
Water is the beginning of life, save water source...
Berita Lainnya - 23 March 2022
POJOK BEST: Buah dari Kesabaran
Sabar merupakan sebuah istilah yang mudah diucap ...
Berita Lainnya - 24 March 2022
POJOK BEST: Keselamatan melalui Yesus Kristus
Pada zaman yang semakin canggih, yang semakin ter...
Berita Lainnya - 25 March 2022
POJOK BEST: Sabar! Jangan Emosi
Kita sering kali mendengar kata “sabar” dalam keh...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berita Lainnya - 18 January 2023
Pojok Best : Mari kita terapkan kebaikan kepada s...
Kebaikan adalah perilaku yang membawa dampat posi...
Berita Lainnya - 19 January 2023
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Kepada Sesama
Amsal 11 : 27 Siapa mengejar kebaikan, berusaha ...
Berita Lainnya - 20 January 2023
Pojok Best : Berbeda Bukan Untuk Dijauhi
Indonesia adalah negara multikultural. Hal ini di...
Berita Lainnya - 21 January 2023
Pojok Best : Mendengarkan Dengan Mencurahkan Hati
Firman Tuhan dari Amsal 16:20 : Siapa memperhatik...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Pojok Best : Berbuatlah baik
Berita Lainnya - 04 September 2023
Pojok Best : Tekun Berbuat Baik Untuk Mencari Kem...
Selain itu, ayat ini juga mengingatkan kita bahwa...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Pojok Best : Ketekunanmu Akan Membuahkan Hasil.
Sahabat, setiap bagian yang seharusnya kamu kerja...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Tetapi, mengapa masih ada anak Tuhan yang kalah d...
Berita Lainnya - 07 September 2023
Pojok Best : Percaya Kepada Tuhan dan Mengingat J...
Jika kita sedang menghadapi masa sulit, marilah k...
Berita Lainnya - 05 February 2024
Pojok Best: Menjadi Seorang Kristen yang Hidup Me...
Berita Lainnya - 06 February 2024
Pojok Best: Tuhan Selalu Membantu dan Membawa Har...
Dengan menjalani hidup yang penuh dengan tantanga...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Vincent
Refleksi DUDI 2024 - Vincent
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Krisna
Refleksi DUDI 2024 - Krisna
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...

Choose Your School

GO